Konseling Behavioral Dalam Penanganan Perilaku Agresif Anak korban Broken Home
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.10815Abstract
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian Kepustakaan,metode pengumpulan data yang digunakan yakni metode dokumentasi. Sumber data yang digunakan adalah jurnal,buku dan situs internet. Teknik analisis yang digunakan adalah metode analisis isi (Content Analysis). Untuk mencegah tidak terjadinya kesalahan dalam pengelolaan informasi dalam analisis data maka dilakukan pengecekan ulang antar pustaka dan membacanya kembali. Hasil dari penelitian ini merupakan item penelitian dengan kesimpulan yang bersifat khusus mengenai Konseling Behavioral dalam penanganan perilaku agresif anak korban broken home. Adapun hasil dari pembahasan pada setiap item adalah sebagai berikut: Keberhasilan pelaksanaan Konseling Behavioral dalam penanganan perilaku agresif anak korban broken home. Serta metode dan teknik dalam prosedur implementasi konseling behavioral dalam penanganan perilaku agresif anak korban broken home. Ruang lingkup serta sasaran penerapan konseling behavioralDownloads
Published
2023-01-05
How to Cite
Nasution, M., Saragi, M. P. D. ., Syahroni, M. A. ., & Dalimunthe, . S. I. . (2023). Konseling Behavioral Dalam Penanganan Perilaku Agresif Anak korban Broken Home. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(1), 915–919. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.10815
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Marzuki Nasution, Muhammad Putra Dinata Saragi, Muhammad Arman Syahroni, Syaiful Izhar Dalimunthe
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).