Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Biologi Berbasis Pendekatan Scientific pada Materi Sistem Organisasi Kehidupan
DOI:
https://doi.org/10.31004/jote.v4i2.9439Abstract
Media pembelajaran yang menarik adalah media pembelajaran yang dapat menarik minat peserta didik untuk ikut dalam pembalajaran tersebut tanpa ada rasa bosan. Media tersebut juga harus disesuaikan dengan materi yang ada dan tujuan pembelajaran. Penelitian ini adalah menganalisis kerangka pengembangan dan kelayakan media LKPD berbasis pendekatan scientific pada materi sistem organisasi kehidupan. Penelitian ini dilakukan di SMPK Susila Koting. Jenis penelitian berupa pengembangan atau Research and Develompment dengan model 4D. Hasil penelitian menunjukan bahwa produk LKPD berbasis pendekatan scientific dinyatakan sangat valid dengan nilai validitas 86,4%. Nilai hasil uji tahap 1 pada kelayakan LKPD dengan pendekatan scientific adalah masing-masing sebesar 70,4% dan 90% dengan kategori layak. Nilai hasil uji tahap 2 pada kelayakan LKPD dengan pendekatan scientific adalah masing-masing sebesar 92,638% dan 97,72% dengan kategori sangat layak. Produk LKPD berbasis pendekatan scientific ini layak digunakan sebagai media pembelajaran di sekolah setingkat SMP/MTS kelas VII semester gasal.Downloads
Published
2022-12-19
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Margaretha Nona Eci, Sukarman Hadi Jaya Putra, Yohanes Nonga Bunga
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms: 1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal. 2. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. 3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).