Analyzing the Exercises in “Bahasa Inggris” Textbook for Eleventh Grade Based on Ilyas’ Framework of Critical Thinking
DOI:
https://doi.org/10.31004/jote.v3i3.4683Abstract
Tujuan dari penelitian kualitatif ini adalah menganalisa latihan yang ada didalam buku “Bahasa Inggris” untuk kelas sebelas, apakah latihan yang ada dapat membantu siswa untuk mengembangkan kemampuan berpikir kritis, atau tidak, berdasarkan Kerangka Berpikir Kritis Ilyas. Kerangka Berpikir Kritis Ilyas merupakan hasil dari meninjau, memeriksa, dan mengintegrasikan 21 program berpikir kritis, taktik, ujian, dan taksonomi. Langkah-langkah analisis isi juga diimplementasikan pada studi ini. Meskipun jenis-jenis latihan masih belum bervariasi, data dari studi ini mengungkapkan bahwa, latihan dalam buku teks tersebut telah mengimplementasikan sebagian besar kategori dalam kerangka berpikir kritis Ilyas baik pada bagian bab maupun bagian pengayaan.Downloads
Published
2022-06-20
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Bamanda Aulia Putri, Esti Kurniasih
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms: 1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal. 2. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. 3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).