Media Buku Cerita Bergambar mengembangkan Kemampuan Membaca Permulaan Anak Usia 5-6 Tahun
DOI:
https://doi.org/10.31004/jote.v5i1.18665Abstract
Penggunaan media buku cerita bergambar merupakan salah satu pengalaman belajar pengenalan kata dan bahasa melalui visualisasi gambar. Buku cerita bergambar salah satu media yang mampu mengembangkan kemampuan membaca permulaan anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media buku cerita bergambar terhadap kemampuan membaca permulaan anak usia 5-6 tahun. Rancangan yang digunakan penelitian ini adalah metode Pre-Experimental Design jenis One-Group Pretest-Posttest Design bertujuan membandingkan keadaan sebelum dan sesudah perlakuan. Populasi penelitian anak usia 5-6 tahun di TK Muslimat Tarbiyatul Masyithoh Plarangan berjumlah 30 anak. Metode yang dipilih adalah sample random sampling dimana himpunan bagian dari populasi statistic memiliki probalitas sama untuk dipilih. Teknik pengumpulan data dengan metode observasi serta dokumentasi penggunaan media buku cerita bergambar. Analisis data menggunakan Paired Samples T-Test dengan signifikan 0,05. Hasil penelitian menunjukkan kemampuan membaca permulaan dengan media buku cerita bergambar memberi pengaruh terhadap kemampuan membaca permulaan anak usia 5-6 tahun di TK Muslimat Tarbiyatul Masyithoh Plarangan.Downloads
Published
2023-09-23
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2023 Tri Astuti, Luthfi Aji Ramdhani
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms: 1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal. 2. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. 3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).