Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Microsoft Teams Topik Pencemaran Lingkungan dalam Melatih Literasi Sains Digital
DOI:
https://doi.org/10.31004/jote.v5i1.15751Abstract
Penggunaan media digital menjadi salah satu solusi karena memberikan suasana baru dan dapat melibatkan peserta didik aktif dalam proses pembelajaran, kapan saja dan dimana saja. Subjek penelitian ini berupa bahan ajar berbasis microsoft teams topik pencemaran lingkungan dalam melatih literasi sains digital peserta didik. Metode yang dipakai dalam riset dan pengembangan ini, ialah R&D atau Research and Development dan model pengembangan ADDIE. Pendekatan penghimpunan data dalam riset ini berbentuk lembar angket dan tes pretest posttest. Luaran riset menginterpretasikan jika bahan ajar pada berbasis microsoft teams topik pencemaran lingkungan dalam melatih literasi sains digital peserta didik kelas VII memiliki validitas bahan ajar sebesar 87,84% dan validitas tes pretest posttes sebesar 95%, kepraktisan dengan hasil respon angket sebesar 90,88% dan keefektifan sebesar 86,33. Berdasarkan penelitian tersebut maka bisa ditarik simpulan jika bahan ajar berbasis microsoft teams topik pencemaran lingkungan dalam melatih literasi sains digital peserta didik dapat dinyatakan pantas diimplementasikan pada pembelajaran.Downloads
Published
2023-09-04
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2023 Noor Rafi'a Rahmie, Rizky Febriyani Putri, Yasmine Khairunnisa
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms: 1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal. 2. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. 3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).