KAJIAN LITERATUR KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATIONS DI SEKOLAH DASAR

Authors

  • Nasriwandi Nasriwandi Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
  • Iis Aprinawati Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
  • Astuti Astuti Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

DOI:

https://doi.org/10.3100/jote.v2i2.1403

Keywords:

Kajian Literatur, Kemampuan Pemecahan Masalah, Matematika, Realistic Mathematics Education

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan literatur tentang model pembelajaran kemampuan pemecahan masalah Matematika dengan menggunakan model pembelajaran realistic mathematics education di sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kajian literatur dengan menganalisis artikel yang mengkaji model pembelajaran realistic mathematics education dan kemampuan pemecahan masalah Matematika siswa sekolah dasar. Hasil penelitian yang dianalisis adalah terdapat 1 artikel yang membahas tentang model pembelajaran realistic mathematics education dan kemampuan pemecahan masalah Matematika siswa sekolah dasar. Hasil analisis model pembelajaran realistic mathematics education pada artikel ini langkah-langkahnya yaitu memahami masalah konstektual, menyelesaikan masalah kontekstual, membandingkan dan mendiskusikan jawaban, dan menarik kesimpulan. Hasil analisis kemampuan pemecahan masalah Matematika indikatornya sesuai dengan pendapat ahli yaitu memahami masalah yang diberikan, merencanakan pemecahan masalah, menyelesaikan masalah sesuai dengan yang telah direncanakan dan memeriksa kembali hasil yang diperolehnya (looking back).

References

Arifin, Kartono dan Hidayah. (2019). “Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Pada Model Problem Based Learning Disertai Remedial Teachingâ€. EduMa. Vol. 1, (8), 85-97

Astuti. (2018). “Penerapan Realistic Mathematic Education (Rme) Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas Vi SDâ€. Journal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika. Vol. 1, (1), 49-61.

Aprinawati, I. (2017). “Peningkatan hasil belajar Matematika materi operasi hitung bilangan dengan menggunakan metode demonstrasi siswa sekolah dasar’. Jurnal cendekia:jurnal pendidikan Matematika. Vol 1, (1),54-67.

Firdayani, dkk. (2020). “peningkatan kemampuan komunikasi Matematika siswa dengan menggunakan model diskursus multy representation di sekolah dasarâ€. JOTE. vol 2, (1). 214-223.

Kaczmarek. (2019).†Masalah di Sekolah Menjadi Faktor Utama Kasus Bunuh Diri pada Remaja di Jepangâ€. [Online]. Tersedia dalam: http://jurnalotaku.com/2019/07/17/masalah-di-sekolah-menjadi-faktor-utama-kasus-bunuh-diri-pada-remaja-di-jepang

Kemenristekdikti. (2017). Pedoman Publikasi Ilmiah. Jakarta: Kementrian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi.

Karimah, A. L, dkk. (2018). “Penerapan Realistic Mathematics Education untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika di Sekolah Dasarâ€. Jurnal Pendidikan. Vol. 3, (11) 1512-1519

Marzali, A. (2016). “Menulis Kajian Literaturâ€. Jurnal Etnografi Indonesia. Vol 1, (2), 27 – 36.

Mulyati, A. (2017). “Pengaruh Pendekatan RME terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa pada Materi Operasi Hitung Campuran di Kelas IV SD IT Adzkia I Padangâ€. Jurnal Didaktik Matematika. Vol. 4, (1), 90-97

Nurbaiti, W. R dan Widyasari. (2018)` “Meningkatkan kemampuan pemecahan masalah Matematis siswa melalui media tangramâ€. Fibonacci:Jurnal Pendidikan Matematika dan Matematika. Vol. 4, (1), 17-18

Nurfatanah, Rusmono dan Nurjannah. (2018). “Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Sekolah Dasarâ€. Prosiding Seminar dan Diskusi Nasional Pendidikan Dasar 2018 Tema: Menyonsong Transformasi Pendidikan Abad 21. 546-551. Jakarta: Pendidikan Dasar Universitas Negeri Jakarta.

Permendagri. (2014). Petunjuk Teknis Operasional Penyusunan Karya Tulis Ilmiah Di Lingkungan Kementrian Dalam Negeri Dan Pemerintah Daerah. Jakarta: Kemendagri.

Sahimin, Nasution dan Sahputra. (2017). “Pengaruh Model Pembelajaran Dan Gaya Belajar Terhadap Hasil Belajar Pai Siswa Kelas Vii Smp Negeri 1 Kabanjahe Kabupaten Karoâ€. SAHIMIN: PENGARUH MODEL. Vol. 1, (2)

Shoimin dan Aris. (2014). 68 Model Pembelajaran Inovatif dalam Kurikulum 2013. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media

Wijaya, D. A. I. dan A. (2017). “Pengembangan Perangkat Pembelajaran Berbasis Pendekatan Matematika Realistik Materi Bangun Ruang Sisi Datar Berorientasi Pada Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas VIII SMPâ€.Pendidikan Matematika,6(5), 24–36.

Downloads

Published

2021-03-13