PENGARUH MEDIA PERMAINAN PUZZLE TERHADAP KEMAMPUAN MOTORIK HALUS ANAK TUNAGRAHITA DI SLB NEGERI SEKAYU
DOI:
https://doi.org/10.31004/cdj.v4i4.19086Keywords:
Tunagrahita, Keterampilan Motorik Halus, ABKAbstract
Pada SLB Negeri Sekayu terdapat anak-anak tunagrahita ringan dan sedang. Jumlah anak yang mengalami tunagrahita pada kelas 1 sampai dengan kelas 6 SD berjumlah 57 siswa. Menurut para guru di SLB Negeri Sekayu, kemampuan memori jangka pendek anak tunagrahita ringan mengalami gangguan. Anak tunagrahita mengalami kesulitan dalam belajar pengoperasian matematika, mudah lupa dengan pelajaran yang telah diberikan dan merasa bingung ketika diminta melakukan sesuatu. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk dapat meningkatkan kemampuan motorik halus pada anak tunagrahita di SLB Negeri Sekayu. Media yang digunakan pada kegiatan ini yaitu dengan permainan puzzle. Media pembelajaran permainan puzzle ini ditemukan bahwa kemampuan motorik halus pada siswa meningkat dari sebelumnya yang awalnya masih kebingungan saat diminta memilih benda dan tidak fokus sekarang mampu lebih cekatan dalam memilih benda dan sedikit bisa lebih focus. Media ini dapat digunakan sebagai alternatif media pembelajaran untuk meningkatan keterampilan motorik halus pada anak dan dapat melatih fokus anak serta penggunaan media pembelajaran permainan puzzle dapat digunakan sebagai pendukung semangat belajar, keaktifan dan motivasi belajar pada siswa.References
Melliana, P. S., Widyantoro, W., & Oktiawati, A. (2019). Permainan Puzzle Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus Anak Tunagrahita Sedang Kelas 1-3 Sdlb Negeri Slawi. Bhamada: Jurnal Ilmu Dan Teknologi Kesehatan (E-Journal), 10(2), 9-9
Prihartawati, R. E. (2016). Pengaruh Media Permainan Puzzle Terhadap Kemampuan Mengenal Huruf Vokal Pada Anak Tunagrahita Kategori Sedang Kelas Iii Slb N Sleman. Widia Ortodidaktika, 5(1), 61-69.
Kulonprogo, S., & Reni, W. Kemampuan Motorik Halus Anak Tunagrahita Di Sekolah Inklusi Se-Kecamatan.
Yandhy, M. Y. (2019). Game Puzzle Untuk Melatih Dan Meningkatkan Motorik Halus Anak Tuna Grahita (Doctoral Dissertation, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya).
Sutinah, S. (2019). Terapi Bermain Puzzle Berpengaruh Terhadap Kemampuan Memori Jangka Pendek Anak Tunagrahita. Jurnal Endurance: Kajian Ilmiah Problema Kesehatan, 4(3), 630-640
Dermawan, O. (2013). Strategi Pembelajaran Bagi Anak Berkebutuhan Khusus Di Slb. Psympathic: Jurnal Ilmiah Psikologi, 6(2), 886-897.
Melliana, P. S., Widyantoro, W., & Oktiawati, A. (2019). Permainan Puzzle Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus Anak Tunagrahita Sedang Kelas 1-3 Sdlb Negeri Slawi. Bhamada: Jurnal Ilmu Dan Teknologi Kesehatan (E-Journal), 10(2), 9-9.
Desiningrum, D. R. (2017). Psikologi Anak Berkebutuhan Khusus.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Itryah. M.A, Gita Arinda
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.