PENYULUHAN IMUNISASI DASAR DAN ASI EKSKLUSIF

Authors

  • Dona Tri Sundari STIKES Mitra Adiguna Palembang
  • Nurbaity Nurbaity STIKES Mitra Adiguna Palembang

Keywords:

Dukungan, Ibu Hamil, Antenatal care.

Abstract

Kehamilan merupakan sebuah kepuasan dan cita-cita tertinggi bagi pasangan suami istri dalam membangun keluarga. Pada wanita yang menjalani kehamilan pertama (primigravida), kehamilan dan persalinan menjadi hal yang asing dan juga mencemaskan, hal dikarenakan proses kehamilan dan persalinan menjadi hal yang baru bagi mereka. Perubahan fisiologis pada wanita juga mendukung terjadinya kecemasan saat kehamilan dan persalinan. Karena itu, pada proses kehamilan, wanita hamil sangat membutuhkan pendampingan dan dukungan yang kuat dari orang-orang di sekitarnya terutama suami. Dengan adanya dukungan suami, ibu hamil akan menunjukkan lebih sedikit gejala emosi dan fisik serta mempunyai motivasi yang tinggi terhadap pemeriksaan antenatal care. Pendidikan kesehatan pada masa kehamilan terutama pada ibu primigravida dan suaminya berhubungan erat dengan rasa cemas dan takut ibu dalam menghadapi persalinan. Penyuluhan merupakan salah satu tanggung jawab dari tenaga kesehatan. Tujuan pengabdian masyarakat ini untuk Memberikan informasi tentang dukungan suami terhadap ibu hamil. Media yang digunakan dalam penyululuhan yaitu berupa leaflet, sedangkan metode yang digunakan adalah metode diskusi dan Tanya jawab. Kesimpulan dalam kegiatan ini yaitu sasaran objek suami pada ibu hamil. Berdasarkan hasil dari kegiatan diatas diharapkan meningkatkan pengetahuan suami dalam  memberikan dukungan terhadap ibu hamil.

References

Malia, M., & Nurhayati, M. (2019). Pengaruh Konseling Terhadap Pengetahuan Program Perencanaan Persalinan Dan Pencegahan Komplikasi (P4K) Pada Ibu Hamil Yang Berisiko Di Uptd Puskesmas Cikijing Kabupaten Majalengka Tahun 2019. Jurnal Kampus STIKES YPIB Majalengka, 7(15), 104–115.

Asrita. (2017). Hubungan Pengetahuan Ibu Hamil dan dukungan suami dengan kepatuhan melakukan kunjungan ANC di Puskesmas Kabangka Kabupaten Muna Tahun 2017. Kementrian Kesehatan Repoblik Indonesia, 01(01), 1689–1699.

Astuti. (2021). Hubungan Pengetahuan dan Sikap Ibu Hamil dengan Kunjungan ANC di Bidan Praktek Swasta (BPS) Kota Pontianak. 4(2), 90–96.

Astuti, D. (2020). Analisis Standar Pelayanan Minimal Pada Instalasi Rawat Jalan di RSUD Kota Semarang. 2020.

Dinkes Prov Sumsel. (2018). Profil Kesehatan Tahun 2018. Dinas Kesehatan Palembang, 72, 10–13.

Handayani, & Rinah. (2019). Hubungan dukungan suami terhadap kepatuhan ibu melakukan kunjungan antenatal care. Jurnal Online Keperawatan Indonesia, 2(1), 157–164.

Husaivi. (2020). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUNJUNGAN ASUHAN ANTENATAL DI KOTA MAKASSAR OLEH.

Inayah, N., Or, F., Mempengaruhi, Y., Ant, K., Care, E., Ibu, P., Di, H., & Pat, P. (2020). Hubungan pendidikan , pekerjaan dan dukungan suami terhadap keteraturan kunjungan ANC pada ibu hamil trimester III. 1.

Izzy, P. (2020). kepatuhan ibu hemil dalam melakukan kunjungan anc. 2, 1–33.

Kensu. (2018). HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN ANTENATAL CARE PADA IBU HAMIL. 2018.

Magdalena. (2020). HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN DUKUNGAN SUAMI TERHADAP KEPATUHAN IBU HAMIL MELAKUAN ANC. 5–17.

Downloads

Published

2023-04-09

How to Cite

Sundari, D. T., & Nurbaity, N. (2023). PENYULUHAN IMUNISASI DASAR DAN ASI EKSKLUSIF. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(2), 1866–1870. Retrieved from http://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/cdj/article/view/13865