ANALISIS SWOT PANTI ASUHAN AISYIYAH PUTRI YOGYAKARTA

Authors

  • Teti Anggita Safitri Universitas Aisyiyah Yogyakarta
  • Fitri Maulidah Rahmawati Universitas Aisyiyah Yogyakarta

Keywords:

Kekuatan, Kelemahan, Kesempatan dan Ancaman

Abstract

Analisis SWOT (Strenghts, Weaknesses, Opportunities dan Threats) Panti Asuhan merupakan Kegiatan Pengabdian Masyarakat yang dilakukan di Panti Asuhan ‘Aisyiyah Putri Serangan Yogyakarta. Pengabdian ini dilakukan dengan maksud mengambarkan manajemen melalui analisis SWOT (Strenghts, Weaknesses, Opportunities dan Threats), mengingat analisis SWOT penting dilakukan untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman kepada pengelola panti asuhan sehingga panti asuhan ‘Aisyiyah dapat berbenah memperbaiki kinerja panti asuhan. Pengabdian ini dilakukan kepada pengelola panti asuhan. Berdasarkan permasalahan tersebut, perlu dilakukan analisis SWOT (Strenghts, Weaknesses, Opportunities dan Threats) di Panti Asuhan ‘Aisyiyah Serangan, Yogyakarta. Pelaksanaan program ini dilakukan dengan menggunakan metode ceramah, tutorial, dan diskusi.Hasil pengabdian masyarakat ini yaitu 1). kegiatan pengabdian masyarakat ini memberikan wawasan mengenai manajemen pengelolaan analisis SWOT, sehingga pihak mitra dapat mengetahui kekuatan, kelemahan, kesempatan dan ancaman. 2). Pihak mitra memperoleh masukan yang mendukung bagi kemajuan Panti Asuhan Putri ‘Aisyiyah Serangan Yogyakarta diantaranya meningkatkan kekuatan dan kesempatan serta mencari solusi terbaik bagi kelemahan dan ancaman panti asuhan.

References

Agus Samsudin, Nopriadi Saputra, Sri Bramantoro Abdinegoro. 2020. Authentic Leadership, Work Engagement and Performance Looking into a Healthcare Faith-Based Organization. Proceedings of the International Conference on Business and Management Research (ICBMR 2020)

Al Idrus, Sy Mawaddah Dan Teti Anggita Safitri. 2021. Analisis Perbandingan Kinerja Bank Umum Konvensional Dan Bank Umum Syariah. Jurnal Manajemen Dan Sistem Informasi Manajerial. Vol.20, No.2.

Anindhita dkk. 2023. Pendampingan Ibu Hamil Di Lokus Stunting Wilayah Yogyakarta. Jurnal Abdimas Madani Vol.5 No.1

Djohantini, Siti Noordjannah, Aqil Teguh Fathani, Musoli Musoli. 2021. Pembentukan Identitas Organisasi Sebagai Penguatan Ketahanan Sosial: Studi Kasus RS Pku Muhammadiyah Yogyakarta. Jurnal Ketahanan Nasional Vol.27, No.3

Ezekiel Boro dkk .2022. The Role and Impact of Faith-Based Organisations in the Management of and Response to COVID-19 in Low-Resource Settings. Religion and Development Journal. Hal. 132-145

Fathah, RN dan Safitri, TA. 2018. Pengelolaan Alokasi Dana Desa Dalam Mewujudkan Good Governance. Jurnal Litbang Sukowati: Vol.2, Issue.1.

Fathah, RN dan Safitri, TA. 2020. Pelatihan Pelaporan Keuangan Sederhana Dan Manajemen Keuangan Bagi UMKM Yang Terdaftar Di Bank Wakaf Mikro Unisa. Jurnal Ilmiah Pangabdhi Vol.6 No.2

Fatma, Sumaya dan Safitri, TA. 2021. Factors Affecting Financial Performance In Banking Companies. Proceedings University Of Muhammadiyah Yogyakarta Umy Grace 2021.

Fayakun dkk. 2022. Berdayakan Masyarakat Cegah Stunting dengan Mengolah Bahan Pangan Potensi Lokal. Jurnal Masyarakat Berdaya dan Inovasi Vol.3 No.2

Hafni, Diska Arliena dan Rahmawati, Fitri Maulidah. 2019. Aksesibilitas Permodalan Perbankan Bagi Wirausahawan Difabel Di D.I Yogyakarta Untuk Mewujudkan Ekonomi Inklusi. Jurnal Kompartemen Vol. 17, No.2.

Juhari Sasmito Aji, Dian Retnaningdiah, Kemala Hayati. 2022. Optimization of Work Programs and Activities of A'isyiyah Branch Leaders of Trihanggo Village in Strengthening Women's Empowerment. Prosiding Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat 2022

Juhari Sasmito Aji, Dian Retnaningdiah, Kemala Hayati.2022. The Dynamics Of Governance Of Village-Owned Enterprise (Bumdes) Amarta In Strengthening The Economy Of The Pandowoharjo Village Community During The Covid-19 Pandemic. Proceedings Of The International Conference On Sustainable Innovation On Humanities, Education, And Social Sciences (Icosi-Hess 2022)

Mufdhilah dkk. 2022. The Perception of Breastfeeding Mothers toward the Comfortable Aspects of Ergonomic Chair. Proceedings of the 3rd Borobudur International Symposium on Humanities and Social Science 2021 (BIS-HSS 2021)

Muhlis, Muhammad Dan Hendrato Setiabudi Nugroho. 2022. Pengaruh Inflasi Dan Nilai Tukar Terhadap Indeks Harga Saham. Journal Competency Of Business Vol.6, No.1

Musoli, M. 2021. Peran Kepemimpinan Perempuan, Motivasi Dan Disiplin Kerja Dalam Meningkatkan Kinerja Karyawan. Jurnal Penelitian Ilmu Manajemen Vol.6, No.1

Musoli, M Dan Era Agustina Yamini, 2020. Peran Etika Kerja Islam Dan Keterikatan Karyawan Dalam Meningkatkan Organizational Citizenship Behaviour. Jbti : Jurnal Bisnis Teori Dan Implementasi Vol.11, No.3

Rahmawati, FA Dan Safitri, TA. 2020. Pelatihan Kewirausahaan Di Lingkungan Ranting ‘Aisyiyah Tinalan Kotagede. Proceeding Of The 11th University Research Colloquium 2020: Bidang Pengabdian Masyarakat

Rahmawati, FM dan Santoso, Slamet. 2022. Penerapan Fungsi Manajemen Dalam Pengelolaan Lembaga Amil Zakat Infaq Dan Shodaqoh Muhammadiyah Grobogan. Jurnal Ilmiah Multi Disiplin Ulil Albab Vol.1. No.2.

Reza Widhar Pahlevi , Dian Retnaningdiah , Retno Kurnianingsih , Eko Prasojo , Muhammad Agus Samsudin. 2022. A Systematics Literature Review Of Smes Entrepreneurial Orientation. Management Analysis Journal Vol.11, No.4

Retnaningdiah, Dian. 2020. Perception Of Craftswomen Toward Stagen-Based Innovation Products. Proceedings Of The 1st Borobudur International Symposium On Humanities, Economics And Social Sciences (Bis-Hess 2019)

Riadin, Muhammad dan Safitri, TA. 2021. Perilaku Manajemen Keuangan Pada UMKM Sentra Kerajinan Kayu Di Kabupaten Dompu. Jurnal Among Makarti Vol 14, No 1.

Safitri, TA dan Rahmawati, FM. 2020. Pelatihan Pengelolaan Keuangan Keluarga Bagi Ibu – Ibu Ranting Aisyiyah Tinalan Kotagede. Proceeding Of The 11th University Research Colloquium 2020: Bidang Sosial Humaniora Dan Ekonomi

Safitri, TA Dkk. 2020. Analisis Anggaran Belanja Makanan Dalam Menentukan Standar Gizi Pasien Rawat Inap Di Rumah Sakit Pku Muhammadiyah Gamping. Jurnal Manajemen Dan Bisnis Benefit.

Safitri, TA. 2020. The Development Of Fintech In Indonesia. Atlantis Press

Safitri, TA. dan Fathah, RN. 2021. Pelatihan Pembuatan Kreasi Masker Bagi Anak Panti Asuhan Putri Aisyiyah Yogyakarta. Jurnal Ilmiah Pangabdhi Vol.7 No.2

Safitri, TA. 2023. Pengaruh Manfaat Dan Kemudahan Terhadap Kepuasan Nasabah Mobile Banking Di Bank BRI Syariah. Jurnal Lentera Bisnis Vol.12. No.1

Samsudin, Agus Mohammad.2022. Community-based health coverage at the crossroad:the Muhammadiyah health fund in Indonesia. Indonesian Journal of Islam and Muslim Societies. Vol.12, No.1.

Sugiyanto Sugiyanto, Ardi Surwiyanta, Hermawan Prasetyanto, Musoli Musoli. 2020. Hotellogy - A New Branch Of Philosophy Of Science. Journal Of Environmental Management And Tourism (JEMT)

Yamini, Era Agustina. 2022. Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Memilih Rumah Sakit Di Kota Yogyakarta. Management Insight : Jurnal Ilmiah Manajemen Vol. 17, No.1.

Yamini, Era Agustina. 2022. Pengaruh Bauran Pemasaran Pada Keputusan Pembelian Spontan. Jurnal Ilmiah Multi Disiplin Ulil Albab. Vol.1, No.4.

Yuniarti, Nevita dan Safitri, TA. 2022. The Effect Of Financial Inclussion And Social Influence On Community Interest In Using Financial Technology. Proceedings University Of Muhammadiyah Yogyakarta Umy Grace 2022

Downloads

Published

2023-03-31

How to Cite

Safitri, T. A. ., & Rahmawati, F. M. . (2023). ANALISIS SWOT PANTI ASUHAN AISYIYAH PUTRI YOGYAKARTA. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(2), 1590–1596. Retrieved from http://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/cdj/article/view/13534