PENINGKATAN KEPATUHAN PERPAJAKAN UMKM MELALUI WORKSHOP PELATIHAN PERPAJAKAN UMKM DI KABUPATEN GARUT

Authors

  • Radhi Abdul Halim Rachmat Universitas Widyatama
  • Hafied Noor Bagja Universitas Widyatama
  • Yoga Tantular Rachman Universitas Widyatama
  • Dyah Purnamasari Universitas Widyatama
  • Citra Mariana Universitas Widyatama
  • Diah Andari Universitas Widyatama
  • Yati Mulyati Universitas Widyatama

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v4i1.12580

Keywords:

Kepatuhan, Perpajakan, UMKM

Abstract

Tujuan dari Workshop pelatihan perpajakan UMKM di kabupaten garut ini adalah sebagai salah satu kontribusi akademis dosen terhadap negara dan masyarakat serta sebagai pemenuhan kewajiban tridarma dosen, sehingga di harapkan meningkatkan kepatuhan wajib pajak UMKM di kabupaten garut. Adapun Mitra dalam kegiatan ini adalah pemerintah kabupaten garut. Metode pelaksanaan kegiatan ini melalui pemaparan materi, simulasi perhitungan, pembuatan e-billing dan pengisian SPT. Hasil dari kegiatan ini adalah pelaku usaha UMKM di kabupaten garut dapat mengetahui kewajiban perpajakan nya mulai dari perhitungan, penyetoran dan pelaporan pajak. kegiatan ini berjalan dengan baik dengan banyaknya peserta yang antusias mengukuti pelatihan ini.

References

Adiasa, N., (2013). Pengaruh Pemahaman Peraturan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dengan Moderating Preferensi Risiko. Accounting Analysis Journal, 2(3), 345–352.

Alansori, A., & Listyaningsih, E., (2020). Kontribusi UMKM Terhadap Kesejahteraan Masyarakat (D. H (ed.)). CV ANDI OFFSET

Badan Pusat Statistik, (2020). Ekonomi Indonesia 2019 Tumbuh 5,02 Persen. Retrieved Desember 29, 2021, dari https://www.bps.go.id/pressrelease/2020/02/05/1755/ekonomi-indonesia-2019-tumbuh-5-02-persen.html

Badan Pusat Statistik, (2021). Ekonomi Indonesia 2020 Turun Sebesar 2,07 Persen. Retrieved Desember 29, 2021, dari https://www.bps.go.id/pressrelease/2021/02/05/1811/ekonomi-indonesia-2020-turun-sebesar-2-07-persen--c-to-c-.html

Mardiasmo, (2019). Perpajakan (Edisi 2019). CV ANDI OFFSET.

Mariana, C., Mulyati, Y., Andari, D., Purnamasari, D., Bagja, H. N., & Rachman, Y. T. (2022). Peningkatan Kepatuhan Wajib Pajak Melalui Pelatihan Pengisian SPT Tahunan PPh Badan Pada Koperasi UMKM Indonesia (KOMINDO) Cirebon. Eqien-Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 11(03), 311-316.

Nurlaela, L. (2018). Pengaruh penerapan e-filing terhadap kepatuhan wajib pajak pada KPP Pratama Garut. Journal Wahana Akuntansi, 2(2), 1-8.

Nurlaela, L. (2018). Pengaruh Self Assessment System dan sanksi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak pada KPP Pratama Garut. Journal Wahana Akuntansi, 3(1), 01-11.

Open Data Jabar., (2021) Jumlah Usaha Mikro, Kecil, Menengah (UMKM) Berdasarkan Kabupaten/Kota di Jawa Barat. Retrieved November 04, 2021, dari https://opendata.jabarprov.go.id/id/dataset/jumlah-usaha-mikro-kecil-menengah-umkm-berdasarkan-kabupatenkota-di-jawa-barat

Rachmat, R. A. H., Afifah, Z. H. N., Safira, F. T., Pangestu, N., Mufidah, H. N., & Febrian, R. M. (2021). Collection Of Taxes with Compulsory Letters Against Revenue of Tax with Taxpayer Compliance as Intervening Variables. Review of International Geographical Education Online, 11(3), 1596-1607.

Wahyuningsih, W., Nurlaela, L., & Putri, F. R. (2023). Analisis Kepatuhan Wajib Pajak di Masa Pandemi Covid 19 pada KPP Pratama Kabupaten Garut. Jurnal Wacana Ekonomi, 22(1), 25-34.

Wahyuningsih, W., Nurlaela, L., & Putri, F. R. (2023). Analisis Kepatuhan Wajib Pajak di Masa Pandemi Covid 19 pada KPP Pratama Kabupaten Garut. Jurnal Wacana Ekonomi, 22(1), 25-34.

Downloads

Published

2023-02-28 — Updated on 2023-03-01

Versions

How to Cite

Rachmat, R. A. H., Bagja , H. N., Rachman, Y. T. ., Purnamasari, D. ., Mariana, C. ., Andari, D. ., & Mulyati, Y. . (2023). PENINGKATAN KEPATUHAN PERPAJAKAN UMKM MELALUI WORKSHOP PELATIHAN PERPAJAKAN UMKM DI KABUPATEN GARUT. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(1), 854–858. https://doi.org/10.31004/cdj.v4i1.12580 (Original work published February 28, 2023)