Analisis Batas Maksimum Pemberian Kredit (BMPK) Atas Perubahan Struktur Modal Terhadap Penurunan Non Performing Loan (NPL) Pada PT.BPR Arthaguna Mandiri
Analisis Batas Maksimum Pemberian Kredit (BMPK) Atas Perubahan Struktur Modal Terhadap Penurunan Non Performing Loan (NPL) Pada PT.BPR Arthaguna Mandiri
DOI:
https://doi.org/10.31004/innovative.v1i2.3043Abstract
Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan untuk menganalisis Batas Maksimum Pemberian Kredit (BMPK) Atas Perubahan Struktur Modal Terhadap Penurunan Non Performing Loan (Npl) Pada PT.BPR Arthaguna Mandiri. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian deskriptif yaitu dengan menggambarkan dan memaparkan hal-hal yang berhubungan dengan variabel BMPK, Struktur Modal dan Non Permorfing loan (NPL). Penelitian yang dilakukan oleh penulis yaitu dengan melakukan riset kepustakaan, observasi langsung, wawancara, dan studi dokumen/ arsip untuk mendapatkan data-data tertulis Dapat disimpulkan bahwa perubahan struktur permodalan bertujuan agar perusahaan lebih leluasa untuk memberikan kredit kepada nasabah dan juga menambah Batas Maksimum Pemberian Kredit (BMPK) guna menurunkan persentase Non Performing Loan (NPL) sehingga perusahaan dapat menambah jumlah aset maupun laba.Downloads
Download data is not yet available.
Downloads
Published
2021-11-25
How to Cite
Ajibroto, K., Azizah, N. ., & Fauzany, R. . (2021). Analisis Batas Maksimum Pemberian Kredit (BMPK) Atas Perubahan Struktur Modal Terhadap Penurunan Non Performing Loan (NPL) Pada PT.BPR Arthaguna Mandiri: Analisis Batas Maksimum Pemberian Kredit (BMPK) Atas Perubahan Struktur Modal Terhadap Penurunan Non Performing Loan (NPL) Pada PT.BPR Arthaguna Mandiri. Innovative: Journal Of Social Science Research, 1(2), 370–376. https://doi.org/10.31004/innovative.v1i2.3043
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2021 Kunto Ajibroto, Nur Azizah, Riffka Fauzany
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).