TINJAUAN DESAIN TULANGAN GEDUNG BARU KAMPUS UNIVERSITAS PAHLAWAN TUANKU TAMBUSAI

Authors

  • Beny Setiawan FST UP
  • Hanantatur Adeswastoto FST UP

DOI:

https://doi.org/10.31004/jutin.v1i2.318

Keywords:

SRPMK, SRPMM, Strong Column Weak Beam, SNI 03-2847-2002, SNI 1726-2002

Abstract

Perencanaan struktur gedung tahan gempa harus di rencanakan menggunakan metode Sistem Rangka Pemikul Momen, dimana Sistem Rangka Pemikul Momen adalah Sistem rangka ruang dalam dimana komponen-komponen struktur dan join-joinnya menahan gaya-gaya yang bekerja melalui aksi lentur, geser dan aksial. Dengan adanya system ini diharapkan suatu bangunan dapat berperilaku daktail yang nantinya akan mentransfer gaya gempa serta membatasi beban gempa yang bekerja pada struktur. Pada penelitian ini penulis ingin meninjau struktur tulangan gedung baru Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai dengan menggunakan metode Sistem Rangka Pemikul Momen Menengah dan Sistem Rangka Pemikul Momen Khusus yang dihitung berdasarkan SNI 03–2847–2002 dan SNI 1726–2012. Dari hasil perhitungan struktur bangunan metode SRPMK Beban Gempa yang bekerja pada arah x sebesar 46.993 Kg dan arah y sebesar 70.490 Kg ,sedangkan untuk SRPMM Beban Gempa yang bekerja pada arah-x sebesar 75.189 Kg dan arah-y sebesar 112.783 Kg, sehingga Beban gempa yang bekerja pada struktur bangunan metode SRPMK lebih kecil dibandingkan dengan struktur bangunan metode SRPMM, yakni sebesar 1,6%.

References

Anonimous (1987). Pedoman Perencanaan Pembebanan Untuk Rumah Dan Gedung. SKBI-1.3.53. 1987 Departemen Pekerjaan Umum. Jakarta.

Anonimous (2002). Standar Perencanaan Ketahanan Gempa Untuk Bangunan Gedung. SNI 03-1726-2002. Bandung.

Anonimous (2002. Tata Cara Perhitungan Beton Untuk Bangunan Gedung. SNI 03- 2847-2002. Bandung.

G. Djatmiko S, dan S. J. Edy P. (1997). Mekanika Tanah 2. Kanisius, Yogyakarta.

Downloads

Published

2018-11-19

How to Cite

Setiawan, B., & Adeswastoto, H. (2018). TINJAUAN DESAIN TULANGAN GEDUNG BARU KAMPUS UNIVERSITAS PAHLAWAN TUANKU TAMBUSAI. Jurnal Teknik Industri Terintegrasi (JUTIN), 1(2), 49–57. https://doi.org/10.31004/jutin.v1i2.318

Issue

Section

Articles of Research

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>