UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR PADA MATERI BOLA BESAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING KELAS V DI SD NEGERI 1 SUMOROTO
DOI:
https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i2.28392Keywords:
Problem Base Learning, Sepak Bola, Penelitian Tindakan Kelas (PTK).Abstract
Penelitian Tindakan Kelas (PTK) adalah penelitian tindakan yang dilakukan dengan tujuan memperbaiki mutu praktik pembelajaran serta untuk memecahkan permasalahan nyata yang terjadi di kelas dan meningkatkan kemampuan guru dalam pengembangan profesinya. Serta dapat meningkatkan pola pikir peserta didik agar berkembang dan sesuai dengan hasil yang di inginkan. Penelitian ini mengenunakan metode belajar Project based learning. Penelitian dilaksanakan dalam 2 siklus dengan masing masing siklus terdiri dari 2 pertemuan. Sebelum dilakukan penelitian, didapatkan hasil belajar dari 25 siswa aktivitas siswa 3 siswa aktif (12 %), 8 siswa cukup aktif ( 32%) dan 15 siswa kurang aktif ( 60%) pada siklus II aktivitas siswa yaitu 8 siswa aktif ( 32%) dan 17 siswa cukup aktif ( 68%). Sedangkan mengenai keaktifan guru pada siklus I mendapatkan skor sangat baik (14,28%), baik (45,71%), cukup (17,14%) sedangkan pada penelitian siklus II yaitu sangat baik (42,85%), baik (34,28%), cukup (8,57%) masih belum mampu mencapai KKM.Downloads
Published
2024-05-17
How to Cite
Sahara , E. D. N. ., Amenani, C. R. ., Krisdiantoro , B. ., Wibowo, S. ., & Pratama, G. N. . (2024). UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR PADA MATERI BOLA BESAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING KELAS V DI SD NEGERI 1 SUMOROTO. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 7(2), 5808–5816. https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i2.28392
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2024 Ellang Dafa Novan Sahara
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.