KONSEP FITRAH DALAM AL-QUR'AN: ANALISIS AYAT-AYAT TENTANG FITRAH DAN RELASINYA DENGAN POTENSI DAN KARAKTER MANUSIA

Authors

  • Eramli Jantan Abdullah UIN Suska Riau

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.23692

Keywords:

Fitrah, Karakter, Potensi

Abstract

Penelitian ini bertujan untuk menganalisa ayat tentang konsep fitrah persfektif Al Qur’an dalam kaitannya dengan karakter dan potensi manusia. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan jenis data library research (kajian kepustakaan). Fitrah manusia adalah bekal yang Allah berikan kepada manusia untuk mengenal Tuhannya dan patuh kepada Tuhannya. Fithrah manusia pada hakikatnya memiliki 3 aspek, yaitu fitrah jismiyyah, fitrah nafsiyyah (nafs, ‘aql, qolb), dan fitrah ruhiyyah. Ketiga komponen inilah yang tersusun terpadu menjadi manusia. Masing-masing komponen memiliki fungsi tersendiri namun tidak bisa bekerja selain terpadu menjadi kesatuan yang bernama fitrah. Karakter dan potensi dasar yang dimiliki manusia adalah sebagai makhluk yang beriman dan memiliki ketundukan pada sang Pencipta, namun kondisi ini dapat berubah ketika manusia berinteraksi dengan lingkungannya.

References

Abdul Mujib dan Yusuf Mudzakir, (2002 ),Nuansa-Nuansa Psikologi Islam, (Jakarta: Raja Grafindo Persada

Abdul Mujib, (1999) Fitrah Dan Kepribadian Islam: Sebuah Pendekatan Psikologis, Jakarta, Darul Falah

Al-Baqi, Muhammad Fuad ‘Abd. (1364). Mu’jam Al-Mufahras Li alfaz Al-Qur’an AlKarim. Kairo: Dar al-Kutub al-Misriyyah.

Al-Marbawi, Idris. (1350 H). Kamus Arab-Melayu. Mesir: Mustafa Al-Babi Halaby

Aziz, A., Nurfarida, R., Budiyanti, N., & Zakiah, Q. (2020). Model Analisis Kebijakan Pendidikan. Tapis : Jurnal Penelitian Ilmiah, Vol. 4 Nomor (2)

Baqi, Muhammad Fu'ad Abdul. (t.th), Mu'jam al-Mufahras Li al-fazh al-Qur'an. Beirut : Dâr al-Fikr,

Bukhari. (1981) Shahih Bukhari. Beirut: Dar Al-Fikr

Darajat, Zakiyah, (2012), Kesehatan Mental, Jakarta: Gunung Agung.

Echols, M. Jhon, dan Hassan Shadily. (2005). Kamus Inggris Indonesia, An English. Indonesian Dictionary. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama

Kurniawan, Syamsul. 2014. Konsep dan Implementasi Pendidikan Karakter di Lingkungan Keluarga, Sekolah, dan Masyarakat. Yogyakarta: Ar-RUZZ MEDIA.

Ma'luf, Louis. (1986). al-Munjid fi al-Lughah wal-A'lam, Beirut: Dâr al-Masyriq. Manzhur, Ibn. tth. Lisan al-Arab, Beirut: Dar al-Ahya.

Maraghi. (1992) Tafsir Al-Maraghi. Terj. Bahrun Abu Bakar. Semarang: PT Karya Toha Putra

Mu?ammad bin Abi Bakar bin ‘Abd al-Qadir al-Razi, (1986) Mukhtar al-Sihah Beirut: Maktabah Lubnan

Mujahid. (2005). Konsep Fitrah dalam Islam dan Implikasinya terhadap Pendidikan Islam. Jurnal Pendidikan Agama Islam, Volume 2 nomor 2

Mujib, Abdul. (1999) Fitrah dan Kepribadian Islam: Sebuah Pendekatan Psikologis. Jakarta, Darul Falah

Murtadha Muthahhari, (1989) Perspektif Alquran tentang manusia dan agama, Bandung, Mizan

Nata, Abuddin. (2005) Tokoh-Tokoh Pembaruan Pendidikan Islam Di Indonesia. Jakarta, Raja Grafindo Press

Qurthubi, Tafsir Al-Qurthubi. (t.th.) Mesir, Darus Sa’ab

Qutb, Sayyid. (1980) Ma’alim fi AlThariq. Beirut, Darul Syuruq

Rachmat Kriyantono, (2010), Teknik Praktis Riset Komunikasi, Jakarta, Kencana Prenada Media Grup

Shihab, Q. (2004). Membumikan Al-Qur’an: Fungsi dan Peran Wahyu dalam Kehidupan Masyarakat. Bandung, PT. Mizan Pustaka.

Tabik Ali dan A. Zuhdi Muhdor, (2003) Kamus Kontemporer Arab-Indonesia, Yogyakarta, Multi Karya Grafika

Tafsir, Ahmad. (2008). Filsafat Pendidikan Islami. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.

Yunus Abidin. 2012. Pembelajaran Membaca Berbasis Pendidikan Karakter. Bandung: PT Refika Aditama.

Zubadi 2011. Desain Pendidikan Karakter: Konsepsi dan Aplikasi dalam Lembaga Pendidikan. Jakarta: Kencana.

Downloads

Published

2023-12-27

How to Cite

Abdullah, E. J. (2023). KONSEP FITRAH DALAM AL-QUR’AN: ANALISIS AYAT-AYAT TENTANG FITRAH DAN RELASINYA DENGAN POTENSI DAN KARAKTER MANUSIA. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 6(4), 4257–4262. https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.23692