Pengaruh Pemberian Ice Breaking terhadap Minat Belajar Siswa Mata Pelajaran Tematik Kelas V SD Negeri 124405 Kota Pematangsiantar
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i5.7929Abstract
Penelitian eksperimen ini betujuan untuk mengatahui seberapa besar pengaruh pemberian ice breaking terhadap minat belajar pada siswa. Pada jenis penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan metode Quasi Experimen (eksperimen semu). Kemudian desain penelitian ini berbentuk One shot case study. Desain Penelitian ini sangat sederhana karena peneliti hanya satu kali melakukan perlakuan (treatment). Subjek penelitina ini yaitu siswa kelas V UPTD SD Negeri 124405 Pematangsiantar, dimana terdapat 11 siswa laki-laki dan juga terdapat 9 siswa perempuan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan adanya pengaruh pemberian ice breaking terhadap minat belajar siswa pada materi pembelajaran tematik di kelas V. Hal tersebut dilihat dari nilai dari hasil presentase angket pada pemberian ice breaking 90% siswa memiliki nilai yang sangat “baik” sedangkan sisanya 10% memiliki nilai dengan kategori “baik” dan pada pemberian angket minat belajar siswa, memiliki hasil presentase nilai 100%. Dari data diatas dapat disimpukan bahwa nilai t tabel 2,758 > t hitung 2,073 dan nilai sig 0,013< 0,05. Sehingga dapat disimpulkan bahwa H_o ditolak dan H_a diterima. Yang berarti bahwa pemberian ice breaking terhadap minat belajar siswa pada mata pelajaran tematik kelas V SD Negeri 124405 Kota Pematangsiantar memiliki pengaruh yang signifikan.Downloads
Published
2022-10-25
How to Cite
Kusuma, I. T. ., Panjaitan, M. ., & Sitio, H. . (2022). Pengaruh Pemberian Ice Breaking terhadap Minat Belajar Siswa Mata Pelajaran Tematik Kelas V SD Negeri 124405 Kota Pematangsiantar. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(5), 7797–7805. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i5.7929
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Indra Teja Kusuma, Muktar Panjaitan, Hetdy Sitio
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).