Pengaruh Pembelajaran Passing Berpasangan terhadap Kemampuan Passing Kaki Bagian dalam Permainan Sepak Bola Pada Siswa SMPN 1 Tegal Buleud
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i5.6734Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh pembelajaran passing berpasangan terhadap kemampuan passing kaki bagian dalam permainan sepak bola pada siswa SMPN 1 Tegal Buleud. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas IX C dengan jumlah sampel 29 orang menggunakan random sampling. Dengan 10 kali pertemuan 2 kali diantaranya pretest dan posttest untuk mengukur tes awal dan tes akhir. Dalam melakukan tes awal di dapat nilai pretest dengan skor 528 dan posttest dengan total skor sebesar 639. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pengaruh pembelajaran passing berpasangan terhadap kemampuan passing kaki bagian dalam permainan sepak bola berhasil mengalami peningkatan dengan t-hitung yang dihasilkan adalah 13,213 dan t-tabel 2,048 dengan nilai P= 0,000. Hasil tersebut menunjukan bahwa nilai t-hitung > t-tabel dan probabilitas signifikan kurang dari 0,05. Sehingga dapat disimpulkan terdapat perbedaan yang nyata antara hasil pembelajaran passing berpasangan terhadap kemampuan passing kaki bagian dalam pada data pretes dan posttest. Sehingga passing berpasangan memberikan dampak yang signifikan terhadap kemampuan passing kaki bagian dalam permainan sepak bola pada siswa SMPN 1 Tegal Buled.Downloads
Published
2022-09-10
How to Cite
Ardiansyah, S. ., Syafei, M. M. ., & Nasution, N. S. . (2022). Pengaruh Pembelajaran Passing Berpasangan terhadap Kemampuan Passing Kaki Bagian dalam Permainan Sepak Bola Pada Siswa SMPN 1 Tegal Buleud. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(5), 1066–1072. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i5.6734
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Sandi Ardiansyah, Muhammad Mury Syafei, Nana Suryana Nasution
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).