Metode Guru Dalam Mengimplementasikan Disiplin Peserta Didik Pada PTM Terbatas Di Sekolah Dasar

Authors

  • Silvina Noviyanti Universitas Jambi
  • Bella Fazliani Universitas Jambi
  • Nurlaini Nurlaini Universitas Jambi
  • Novia Anggun Pratiwi Universitas Jambi

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i3.4381

Abstract

Disiplin merupakan nilai yang harus di kembangkan dalam pendidikan khususnya sekolah dasar. Nilai disiplin sangat penting dimiliki oleh manusia agar tertatanya aturan yang berlaku. Pentingnya penguatan nilai disiplin didasarkan pada alasan bahwa sekarang banyak terjadi perilaku menyimpang yang bertentangan dengan norma kedisiplinan. Tujuan dari penelitian ini adalah peneliti ingin menjelaskan Metode Guru Dalam Mengimplementasikan Disiplin Peserta Didik Pada  Ptm Terbatas Di Sekolah Dasar. Lokasi penelitian Di SD Negeri 34/1 Teratai Pada PTM Terbatas. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kualitatif dengan jenis penelitian fenomenologi. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil dari penelitian menunjukkkan bahwa guru dalam mengimplementasikan disiplin di kelas IV SD Negeri 34/1 Teratai meliputi 3 metode yaitu: metode keteladanan, metode pembiasaan, metode karya wisata.

Downloads

Published

2022-05-24

How to Cite

Noviyanti, S. ., Fazliani, B. ., Nurlaini, N., & Pratiwi, N. A. (2022). Metode Guru Dalam Mengimplementasikan Disiplin Peserta Didik Pada PTM Terbatas Di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(3), 549–564. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i3.4381

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2 3 4 5 > >>