Meningkatkan Kemampuan Menulis Puisi dengan Metode Karya Wisata Pada Siswa Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.10195Abstract
Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah: 1) Untuk menerapkan metode karya wisata dalam meningkatkan kemampuan siswa kelas VI SDN Karang Anyar 1 dalam menulis puisi 2) untuk mengetahui proses pembelajaran dengan metode karya wisata siswa kelas VI SDN Karang Anyar 1 dalam menulis puisi. Penelitian ini menggunakan metode karya wisata guna kesulitan siswa dakam menulis puisi pada mata pelajaran bahasa Indonesia dikelas VI SD Negeri Karang Anyar. Kecamatan Lebak Wangi, Kabupaten Serang. Model yang digunakan dalam penelitian tindakan kelas ini adalah model Kemmis dan MC Taggart. Penelitian ini dilakukan dengan tiga siklus pada setiap siklus terdiri dari empat langkah yaitu: Rencana, tindakan, observasi, dan refleksi. Hasil Penelitian akhir menunjukan bahwa setelah menggunakan metode karya wisata pada pembelajaran Bahasa Indonesia tentang menuilis puisi. ternyata mangalami peningkatan. Hal ini terlihat dari nilai rata-rata hasil belajar siswa yang meningkat pada setiap siklusnya yaitu pra siklus sebesar 47,17 siklus I sebesar 59,78 siklus II sebesar 62,82 dan siklus III sebesar 73,69. berdasarkan data tersebut maka peneliti berhasil mengatasi kesulitan siswa dalam menulis puisi. Sehingga dapat disimpulkan bahwa pembelajaran dengan menggunakan metode karya wisata pada pelajaran Bahasa Indonesia di kelas VI dapat membantu siswa dalam mengatasi kesulitan dalam menulis puisi.Downloads
Published
2022-12-14
How to Cite
Yulianti, R. ., & Jamaludin, U. . (2022). Meningkatkan Kemampuan Menulis Puisi dengan Metode Karya Wisata Pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 11057–11062. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.10195
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Reka Yulianti, Ujang Jamaludin
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).