PENERAPAN INOVASI APLIKASI ALPUKAT BETAWI SUKU DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL JAKARTA UTARA

Authors

  • Dini Rohmah Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta
  • Dejehave Al Jannah Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v4i3.17178

Keywords:

Inovasi, Pelayanan Publik, Aplikasi Pelayanan Publik.

Abstract

Pentingnya digitalisasi dalam pelayanan publik merupakan isu yang semakin relevan di era teknologi informasi dan komunikasi yang pesat. Digitalisasi merujuk pada transformasi proses dan layanan publik dari format konvensional menjadi bentuk yang lebih berbasis teknologi digital. Berikut beberapa alasan mengapa digitalisasi sangat penting dalam pelayanan publik efisiensi dan produktivitas dengan digitalisasi, proses administrasi dan transaksi menjadi lebih efisien dan cepat.Penggunaan sistem otomatisasi dan teknologi digital mengurangi ketergantungan pada proses manual, sehingga mengurangi waktu dan biaya yang diperlukan dalam memberikan pelayanan publik. Dengan adanya proses digitalisasi memberikan kemudahan baik bagi para aparat ataupun para masyarakat dengan adanya inovasi pelayanan melalui aplikasi Alpukat Betawi dalam pelayanan perbaikan data kewarganegaraan seperti pencatatan KTP, Legalisir, Akta Perceraian, Akta Pernikahan, Akta Kematian, Akta Kelahiran, KIA, Kartu Keluarga.

References

Dr. Drs. I Wayan Suwendra, S.Pd., M.Pd. Metodologi Penelitian Kualitatif Dalam Ilmu Sosial, Pendidikan, Kebudayaan Dan Keagamaan. 2018. Bali. Nilacakra.

Kominfotik Ju. (2021). Sudin Dukcapil Jakarta Utara Optimalkan Digitalisasi Pelayanan Daring Via Aplikasi Betawi. Diakses Pada 20 Juli 2023 (Https://Utara.Jakarta.Go.Id/Sudin-Dukcapil-Jakarta-Utara-Optimalkan-Digitalisasi-Pelayanan-Daring-Via-Aplikasi-Betawi).

Muhammad Fatur Rahman1., Silvia Shyfa Azani., Githa Putri Rengganis. 2022. Inovasi Aplikasi Alpukat Betawi Dalam Pelayanan Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Dki Jakarta.

Sumanjoyo Hutagalung., Simon. Hernawan Dedi., 2018. Membangun Inovasi Pemerintah Daerah. Yogyakarta. Deepublish.

Yosephina Ohoiwutan, Ilham. 2022. Inovasi Pelayanan Adminduk : Dinas Kependudukan & Pencatatan Sipil Kota Jayapura. Jawa Tengah. Wawasan Ilmu.

Downloads

Published

2023-07-29

How to Cite

Rohmah, D. ., & Jannah, D. A. . (2023). PENERAPAN INOVASI APLIKASI ALPUKAT BETAWI SUKU DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL JAKARTA UTARA. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(3), 5526–5529. https://doi.org/10.31004/cdj.v4i3.17178