Efektivtas Terapi SEFT (Spiritual Emotional Freedom Technique) Terhadap Penurunan Tekanan Darah di Wisma Andong Panti Sosial Tresna Werdha Yogyakarta
DOI:
https://doi.org/10.31004/jn.v9i1.31886Abstract
Terapi SEFT adalah terapi relaksasi dalam bentuk mind body therapy dari terapi komplementer yang bekerja kurang lebih sama dengan prinsip akupuntur dan akupresur, yakni dengan perangsangan titik-tiik akupuntur dipermukaan tubuh. Terapi SEFT merupakan penggabungan dari sistem energi tubuh dan spiritualitas dalam kalimat doa dengan menggunakan metode ketukan di 18 titik meridian tubuh yang merangsang dan mengaktifkan 12 jalur energi tubuh sehingga menimbulkan relaksasi pada tubuh. Studi kasus ini bertujuan untuk menurunkan tekanan tekanan darah pada responden dengan hipertensi. Metode penelitian yang menggunakan studi kasus menggunakan pendekatakan asuhan keperawatan dengan mengaplikasikan Based Practice Nursing. Dengan menggunakan 3 responden. Pengambilan data dilakukan selama 3 kali pertemuan dengan instrument yang digunakan pada studi kasus ini menggunakan tensimeter digital. Pengambilan data tersebut dilakukan dengan pemeriksaan tekanan darah yang dilakukan sebelum terapi SEFT dan sesudah dilakukan terapi SEFT. Hasil studi kasus ini menunjukan ketiga responden memiliki jenis kelamin sama yaitu Perempuan. Dengan responden 1 berumur 55 tahun, Responden 2 berumur 50 tahun dan Responden 3 berumur 53 tahun. Dengan hasil setelah dilakukan terapi SEFT pada ke 3 responden mengalami penurunan tekanan darah dengan hasil rata-rata sebesar 9,6/6,7 mmHg untuk responden 1, untuk responden 2 juga mengalami penurunan tekan darah dengan hasil rata-rata sebesar 8,0/7,6 mmHg. Dan yang terakhir responden3 mengalami penurunan tekanan darah dengan hasil rata-rata sebesar 9,3/8,6 mmHg. Hal ini terapi SEFT mampu menurunkan tekanan darah pada pasien hipertensi.Downloads
Published
2024-11-03
How to Cite
Sulistiawati, D. ., & Kartinah, K. (2024). Efektivtas Terapi SEFT (Spiritual Emotional Freedom Technique) Terhadap Penurunan Tekanan Darah di Wisma Andong Panti Sosial Tresna Werdha Yogyakarta . Jurnal Ners, 9(1), 179–183. https://doi.org/10.31004/jn.v9i1.31886
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2024 Jurnal Ners
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms: Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).