Analisis Kinerja Kader Posyandu Terhadap Upaya Penurunan Kejadian Angka Stunting di Puskesmas Gunung Dempo Kota Pagaralam Tahun 2024
DOI:
https://doi.org/10.31004/jn.v9i1.30055Abstract
Kurangnya pelatihan, tidak adanya insentif bagi kader dan sistem rekrutmen kader secara sukarela akan mempengaruhi kinerja kader dalam meberikan peayanan .Desain dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan pendekatan crossectional. Populasi adalah keseluruhan objek penelitian atau objek yang diteliti.Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Kader Posyandu Di UPTD Puskesmas Gunung Dempo Kota Pagaralam Tahun 2024, berjumlah 78 petugas Sampel dalam penelitian ini berjumlah 78 orang. Cara pengambilan sampel menggunakan total sampling. Penelitian ini telah di laksanakan pada tanggal 06 sampai 24 Mei 2024. Pengumpulan data primer wawancara dengan menggunakan kuisioner. Analisis data bivariat menggunakan uji Chi-Square. Hasil penelitian menunjukan ada hubungan masa kerja (p value 0,00) motivasi (p value 0,00),dan gaya kepemimpinan (p value 0,00) dengan kinerja kader terhadap upaya penurunan kejadian angka stunting di UPTD Puskesmas Gunung Dempo Kota Pagaralam Tahun 2024. Faktor yang dominan terhadap kinerja kader yaitu gaya kepemimpinan (p value 0,00) dan (OR 6,34). Kesimpulan ada hubungan masa kerja, motivasi dan gaya kepemimpinan dengan kinerja kader terhadap upaya penurunan kejadian angka stunting di UPTD Puskesmas Gunung Dempo Kota Pagaralam Tahun 2024. Hendaknya pihak puskesmas memberikan edukasi sera arahan pada kader untuk melakukan pelacakan anak balita yang berisiko akan stunting.Downloads
Published
2024-11-03
How to Cite
Oktira, T., Harokan, A. ., & Wahyudi, A. . (2024). Analisis Kinerja Kader Posyandu Terhadap Upaya Penurunan Kejadian Angka Stunting di Puskesmas Gunung Dempo Kota Pagaralam Tahun 2024. Jurnal Ners, 9(1), 521–527. https://doi.org/10.31004/jn.v9i1.30055
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2024 Jurnal Ners
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms: Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).