Gambaran Erosi Gigi Pada Pasien Gerd di UPT Puskesmas Pajang
DOI:
https://doi.org/10.31004/jn.v7i2.17300Abstract
Latar Belakang: Gerd merupakan salah satu contoh asam intrinsic yang bisa menjadi factor predisposisi dari erosi gigi. Asam yang ditimbulkan dari naiknya cairan asam lambung ini akan menurunkan pH dari rongga mulut. Hal ini yang akan meningkatkan resiko terjadinya erosi gigi. Tujuan: untuk mengetahui gambaran erosi gigi yang terjadi pada penderita GERD pada Puskesmas Pajang.Metode Penelitian: Penelitian ini bersifat observasional dengan pendekatan studi deskriptif kuantitatif. Penelitian ini akan dilakukan penyebaran kuesioner GERDQ dan juga pemeriksaan langsung untuk melihat kondisi erosi gigi yang terjadi. Data yang diperoleh akan dibuat menjadi bentuk table yang akan mendeskripsikan secara ringkas Hasil Penelitian: Data kasus erosi gigi dari penderita gerd yang ditemukan sebanyak 30 kasus dari 42 total sampel penelitian. Kasus yang terjadi rata rata banyak ditemukan pada gigi anterior dan untuk spesifik letaknya banyak ditemukan pada area gigi labial. Kesimpulan: Gambaran erosi gigi yang terjadi pada penderita GERD di Puskesmas Pajang lebih banyak ditemukan pada perempuan, dengan indeks erosi derajat ringan dan rata rata gigi yang terkena ialah gigi anterior dan area labial dari gigi tersebut yang paling banyak ditemukan kasus erosi gigi nyaDownloads
Published
2023-08-10
How to Cite
Kumalaseta, S., Nugrahani, N. A. ., Cahyani, C., & Riolina, A. . (2023). Gambaran Erosi Gigi Pada Pasien Gerd di UPT Puskesmas Pajang. Jurnal Ners, 7(2), 1374–1379. https://doi.org/10.31004/jn.v7i2.17300
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2023 Jurnal Ners
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms: Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).