ANALISIS IMPLIKASI KONSEP KODRAT ALAM DAN SISTEM AMONG KI HADJAR DEWANTARA DI SMP N 2 SATU ATAP SLUKE

Authors

  • Darojah Darojah Universitas PGRI Semarang
  • Ambar Setiyaningsih Universitas PGRI Semarang
  • Siti Rodiyah Universitas PGRI Semarang
  • Heru Novianto Universitas PGRI Semarang
  • Soedjono Soedjono Universitas PGRI Semarang

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i3.30172

Keywords:

Kodrat Alam, Sistem Among, KHD

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis implikasi konsep kodrat alam dan sistem among dalam konteks pendidikan di SMP N 2 Satu Atap Sluke yang mencakup beberapa hal, seperti, mengetahui sejauh mana penerapan konsep Kodrat Alam dan Sistem Among Ki Hadjar Dewantara terhadap proses pembelajaran dan menganalisis bagaimana konsep Kodrat Alam dan Sistem Among Ki Hadjar Dewantara mempengaruhi lingkungan belajar di SMP N 2 Satu Atap Sluke. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Adapun jenis pendekatan penelitian ini adalah deskriptif. Penelitian ini dilaksanakan di SMP N 2 Satu Atap Sluke. Obyek dari penelitian ini adalah Analisis penerapan konsep kodrat alam dan sistem among KHD di SMP SMP N 2 Satu Atap Sluke, sedangkan subjek penelitian ini adalah bpk/ibu guru SMP N 2 Satu atap Sluke. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis yang digunakan adalah teknik analisis data deskriptif, yaitu dengan cara menghimpun data-data faktual dan mendiskripsikan. Hasil dari penelitian ini adalah bahwa konsep kodrat alam dan system among sudah diterapkan di SMP N 2 Satu Atap Sluke, namun belum maksimal karena kendala tingkat kompetensi guru yang belum dimaksimalkan, fasilitas sekolah yang belum memadai serta lingkungan sekolah yang kurang kondusif.

References

Agus, C. 2017. Pendidikan Karakter Berdasarkan Kodrat Alam. Selasa-Rabu, 29–30 Agustus 2017. Hal. 4

Boentarsono, B., dkk. 2018. Tamansiswa Badan Perjuangan Kebudayaan danPembangunan Masyarakat. (6thed.) Yogyakarta: UST-Press.

Dewantara, Ki Hajar. 1981. Asas-Asas dan Prinsip Taman Siswa. Jakarta: Balai Pustaka

Dewantara, Ki Hadjar. 2011. Bagian Pertama: Pendidikan. Yogyakarta: Yayasan Persatuan Taman Siswa.

Firdiansah, Fikri & Agus Suprijono. (2013). Pendekatan Sistem Among pada Proses Pembelajaran di SMK Taman Siswa Kediri Tahun 2006/2012/2013 dalam Dinamika Modernisasi. Avatara, e-Journal Pendidikan Sejarah1 (3), 607-614.

Ki Suwarjo. 2013. Pendidikan Among Sistem. Yogyakarta: Majelis Luhur Persatuan Taman Siswa.

Marihandono. 2017. Ki Hajar Dewantara “Pemikiran dan Perjuangannya”, Jakarta: Museum Kebangkitan Nasional, Direktorat Jenderal Kebudayaan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Pratomo, Wachid. (2018). Modul Kepramukaan. (1sted.). Yogyakarta: UST.

Raharjo, Sabar Budi. 2010. Pendidikan Karakter Sebagai Upaya Menciptakan Akhlak Mulia. Jurnal Pendidikan danKebudaan16 (3), 229-238.

Soeratman. 1985. Ki Hadjar. Jakarta: Balai Pustaka

Suwarjo. 1999. Pendidikan Among Sistem. (1sted.) Yogyakarta: Majelis LuhurPersatuanTamansiswa.

Tanaka, Ahmad. 2018. Sistem Among, Dalton, dan Shanti Niketan: Kajian Komparatif Historikal Sistem Pendidikan Indonesia, Amerika, dan India serta Implikasinya bagi Kemajuan Pendidikan di Indonesia Konteks Kekinian. Jurnal Teknologi Pendidikan Madrasah1 (1), 53-73

Tim Dosen Ketamansiswaan. 2014. Materi Kuliah Ketamansiswaan. Yogyakarta: UST

Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Wangid, Muhammad Nur. 2009. Sistem Among Pada Masa Kini Kajian Konsep dan Praktik Pendidikan. Jurnal Kependidikan 39 (2), 129 -140

Yanuarti, Eka. 2017. Pemikiran pendidikan ki. Hajar dewantara dan relevansinya dengan kurikulum 13. Jurnal Penelitian, Vol. 2. No. 2 Agustus.

https://acahyono.staff.ugm.ac.id/2018/05/pendidikan-karakter-sesuai-kodrat-alam-ki-prof-dr-cahyono-agus.html. Diakses tanggal 9 Mei 2024

https://jurnal.ustjogja.ac.id/index.php/sn-pgsd/article/view/4735/2419 Diakses tanggal 9 Mei 2024

https://repository.iainpare.ac.id/id/eprint/2711/3/16.1100.076%20BAB%202.pdf Diakses tanggal 9 Mei 2024

https://www.researchgate.net/publication/343542691_PENERAPAN_SISTEM_AMONG_DALAM_PROSES_PENDIDIKAN_SUATU_UPAYA_MENGEMBANGKAN_KOMPETENSI_GURU Diakses tanggal 9 Mei 2024

Downloads

Published

2024-06-26

How to Cite

Darojah, D., Setiyaningsih, A., Rodiyah, S. ., Novianto, H. ., & Soedjono, S. (2024). ANALISIS IMPLIKASI KONSEP KODRAT ALAM DAN SISTEM AMONG KI HADJAR DEWANTARA DI SMP N 2 SATU ATAP SLUKE. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 7(3), 8485–8491. https://doi.org/10.31004/jrpp.v7i3.30172

Most read articles by the same author(s)