UPAYA MENINGKATKAN MINAT MEMBACA SISWA DENGAN MENGUNAKAN MEDIA GAMBAR KELAS II UPT SD NEGERI 044 KARYA INDAH KECAMATAN TAPUNG KABUPATEN KAMPAR

Authors

  • Sri Murni UPT SD NEGERI 044 KARYA INDAH

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i3.22102

Keywords:

Bahasa Indonesia, Minat Membaca, Media Gambar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan minat membaca siswa di pelajaran Bahasa Indnesia dengan menggunakan media gambar pada siswa kelas II UPT SD Negeri 044 Karya Indah Tahun Pelajaran 2023. Penelitian dilakukan pada tanggal 16 Oktober dan 17 November 2023 yang merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam dua siklus, diantara setiap siklusnya terdiri atas satu kali pertemuan. Subjek penelitian ini yaitu siswa kelas II UPT SD Negeri 044 Karya Indah, yang berjumlah tiga puluh dua siswa. Teknik analisis data pada penelitian ini yaitu observasi dan tes tertulis. Dalam penelitian ini berupa hasil minat membaca siswa menunjukkan bahwa ada peningkatan jumlah siswa yang mencapai KKM mengalami peningkatan pada evaluasi siklus II dari siklus I, pada evaluasi siklus I siswa yang mencapai KKM hanya 51,7 %, dan pada evaluasi siklus II jumlah siswa yang mencapai KKM meningkat menjadi 93,3%. Dari hasil analisis distribusi frekuensi siswa yang memperoleh nilai tinggi pada evaluasi siklus II mengalami peningkatan dari siklus I, dari analisis hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pelaksanaan Media Gambar dalam 2 siklus dapat meningkatkan minat membaca di kelas II UPT SD Negeri 044 Karya Indah.

References

Aini, B. H. Z. (2019). Peningkatan Kemampuan Membaca Menggunakan Media Gambar Siswa Kelas Satu SDN 3 Suralaga Tahun Pelajaran 2019/ 2020. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 1(2). https://doi.org/10.37216/badaa.v1i2.254

Amir. Z. (2015). Psikologi Pembelajaran. Yogyakarta: Aswaja Pressindo.

Anggraini, D. F. (2019). Meningkatkan Kemampuan Membaca Peserta Didik Melalui Teknik Permainan Menyusun Kata Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Di Kelas Ii Min 1 Bandar Lampung. Sustainability (Switzerland), 11(1),

Aristo. R. (2003). Media Pembelajaran. Jakarta : Departemen Pendidikan Nasional. Dewayani, Sofie. 2017. Menghidupkan Literasi di Ruang Kelas. Yogyakarta: Penerbit

PT Kanisius.

Dewi. S. (2019). Menjadi Guru Profesional. Riau: PT. Indragiri

Djamarah & Zain.S.B. (2013). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta Efendi, R., & History, A. (2017). Penerapan metode silaba untuk meningkatkan keterampilan menulis permulaan pada mata pelajaran bahasa indonesia. II(2).

Hendrayani, A. (2018). Peningkatan Minat Baca Dan Kemampuan Membaca Peserta Didik Kelas Rendah Melalui Penggunaan Reading Corner. Jurnal Penelitian Pendidikan, 17(3). https://doi.org/10.17509/jpp.v17i3.9617

Hidayan, N. (2016). Peningkatkan kemampuan membaca permulaan dengan menggunakan metode struktur analitik sintetik (SAS) mata pelajaran Bahasa Indonesia pada peserta didik kelas II C semester II di MIN 6 Bandar Lampung

T.A. 2015/2016 85. Pendidikan Dan Pembelajaran Dasar (102).

Hidayat Rahmat. (2014). Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Melalui Metode Silaba Untuk Anak Berkesulitan Belajar kelas 2 SD Negeri 09 Koto Luar Padang. Jurnal Illmiah Pendidikan Khusus, 3(1),

Tiurmina. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Dengan Menggunakan Media Gambar Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Inggris Jurnal Ilmu Pendidikan Sosial, Sains, dan Humaniora Vol. 4(2)

Downloads

Published

2023-09-28

How to Cite

Murni, S. . (2023). UPAYA MENINGKATKAN MINAT MEMBACA SISWA DENGAN MENGUNAKAN MEDIA GAMBAR KELAS II UPT SD NEGERI 044 KARYA INDAH KECAMATAN TAPUNG KABUPATEN KAMPAR. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 6(3), 879–882. https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i3.22102