TEKNOLOGI VIRTUAL REALITY: APAKAH BERPENGARUH TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN TEKNIK DASAR PERMAINAN BOLA BASKET PADA ANAK SEKOLAH DASAR

Authors

  • Abdul Halim Universitas Esa Unggul
  • Alberth Supriyanto Manurung Universitas Esa Unggul

DOI:

https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.21869

Keywords:

Virtual Reality, Teknik Dasar, Bola Basket, Sekolah Dasar.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi potensi penggunaan teknologi Virtual Reality (VR) dalam meningkatkan kemampuan teknik dasar permainan bola basket pada anak sekolah dasar. Permasalahan yang mendasari penelitian ini adalah tantangan dalam menyampaikan materi pembelajaran olahraga yang menarik dan efektif bagi anak-anak pada tingkat sekolah dasar. Di tengah dinamika perkembangan teknologi, VR menawarkan solusi inovatif untuk meningkatkan keterlibatan anak-anak dalam pembelajaran olahraga. Metode penelitian yang digunakan adalah studi literatur, dengan fokus pada pemilihan sumber literatur terkini yang membahas penggunaan VR dalam konteks pendidikan olahraga anak-anak. Analisis kritis terhadap literatur melibatkan evaluasi kehandalan, metodologi, dan temuan utama dari berbagai penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan VR dapat efektif dalam meningkatkan pemahaman dan keterampilan teknik dasar bola basket pada anak sekolah dasar melalui simulasi interaktif. Diharapkan hasil ini bisa dijadikan sebagai dasar dalam proses pembelajaran kedepannya dalam meningkatkan kemampuan teknik dasar permainan bola basket, khususnya pada anak sekolah dasar.

References

Ajmain, A., & Marzuki, M. (2019). Peran Guru Dan Kepala Sekolah Dalam Pendidikan Karakter Siswa Di Sma Negeri 3 Yogyakarta. Socia: Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial, 16(1), 109–123.

Akbar, M., Marhaendro, A. S. D., Hita, I. P. A. D., & Ariestika, E. (2021). The Effectiveness Of Active Recovery (Jogging And Cycling) Post-Football Match Simulation On Athletes’ Heart Rate And Fatigue Levels. Jurnal Sportif: Jurnal Penelitian Pembelajaran, 7(3), 467–479. Https://Doi.Org/10.29407/Js_Unpgri.V7i3.16859

Al Ayubi, T. S. (2023). Pengaruh Manipulasi Lingkungan Virtual Terhadap Perilaku Pengguna Sepeda Kebugaran Berbasis Virtual Reality. Politeknik Negeri Jember.

Ariestika, E., Pranata, D., Hita, I. P. A. D., & Armanjaya, S. (2022). Literature Review: Exercise For Patients With Type 2 Diabetes Mellitus Era Society 5.0. Jurnal Pendidikan Jasmani (Jpj), 3(2), 104–114.

Arno, A., Afriani, R., & Marzuki, M. (2023). Pengaruh Model Pembelajaran Student Facilitator And Explaining Terhadap Prestasi Belajar Siswa Di Smp N 12 Sepauk. Edumedia: Jurnal Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, 7(2), 1–6.

Asmarany, A. I., Mudriadi, W., Solissa, E. M., Sudadi, S., & Sudyana, I. N. (2023). Effectiveness Analysis Of Students’ Creative Thinking Skills Program By Optimizing The Development Of Adobe Animate-Based Vlab Static Electricity Media. Mudir: Jurnal Manajemen Pendidikan, 5(2), 392–397.

Awang, A. H., Rela, I. Z., Abas, A., Johari, M. A., Marzuki, M. E., Faudzi, M. N. R. M., & Musa, A. (2021). Peat Land Oil Palm Farmers’ Direct And Indirect Benefits From Good Agriculture Practices. Sustainability Journal, 13(14), 1–18. Https://Doi.Org/10.3390/Su13147843

Cahyani, I., Wahyuni, S., Solissa, E. M., Santi, A., Yuniarsih, Y., Sujono, H. R., & Saputra, N. (2023). Design Model For Team-Based Projects Based On Digital Litigation In Learning Speaking. Studies In Media And Communication, 11(5), 71–78.

Charles, C., Yosuky, D., Rachmi, T. S., & Eryc, E. (2023). Analisa Pengaruh Virtual Reality Terhadap Perkembangan Pendidikan Indonesia. Journal Innovation In Education, 1(3), 40–53.

Fardani, A. T. (2020). Penggunaan Teknologi Virtual Reality Untuk Sekolah Menengah Pertama Pada Tahun 2010-2020. E-Tech: Jurnal Ilmiah Teknologi Pendidikan, 8(1).

Hita, I. P. A. D., Dewi, K. A. K., Indrawan, I. K. A. P., Ariestika, E., & Pranata, D. (2023). Socialization Of Basketball Game Rules. Jurnal Pengabdian Dan Pemberdayaan Masyarakat Indonesia, 3(1), 20–27.

Hita, I. P. A. D., Lestari, N. A. P., Dewi, M. S. A., Astuti, N. M. I. P., Kurniawati, K. L., & Fatmawan, A. R. (2023). Latihan Drill: Apakah Berpengaruh Terhadap Kemampuan Bermain Bola Basket Pada Anak Sekolah Dasar? Jurnal Pelita Ilmu Keolahragaan, 3(1), 89–97.

Hudain, M. A., Kamaruddin, I., Hita, I. P. A. D., Pranata, D., & Ariestika, E. (2023). Investigation Of Nutritional Status, Vo2max, Agility, Speed, And Strength: A Cross-Sectional Study In Basketball Athletes. Journal Sport Area, 8(2), 261–271.

Kamaruddin, I., Susanto, N., Hita, I. P. A. D., Pratiwi, E. Y. R., Abidin, D., & Laratmase, A. J. (2023). Analysis Of The Influence Physical Education On Character Development Of Elementary School Students. At-Ta’dib, 18(1), 10–17.

Kuncoro, B., Nurulita, R. F., Pranata, D., Sukamto, A., & Hita, I. P. A. D. (2023). Fisiologis Dalam Cabang Olahraga Bola Basket: Sistematik Literatur Review. Journal On Education, 5(4), 14601–14607.

Lelapary, H. L., & Solissa, E. M. (2023). Jigsaw Type Cooperative Learning Model Implementation To Improve Poetry Writing Ability Of Eight Grade Students At Smp Negeri 14 Seram Bagian Timur, Indonesia. International Journal Of Social Science And Human Research, 6(1), 211–219.

Marzuki, M. (2023a). Pelaksanaan Fungsi Komunikasi Administrasi Di Dinas Pendidikan Kabupaten Melawi. Journal Of Educational Review And Research, 6(1), 1–12.

Marzuki, M. (2023b). Penerapan Model Pembelajaran Problem Solving Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Sistem Gerak Manusia Di Kelas Viii Sekolah Menengah Pertama Negeri 3 Sintang. Edumedia: Jurnal Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, 7(2), 14–25.

Marzuki, M. (2023c). Penerapan Model Pembelajaran Think Talk Write (Ttw) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Pencemaran Lingkungan Di Kelas X Sma Negeri 1 Sekadau. Nusra: Jurnal Penelitian Dan Ilmu Pendidikan, 4(4), 851–863.

Marzuki, M. (2023d). Pengaruh Penggunaan Media Video Terhadap Hasil Belajar Pada Materi Sistem Pencernaan Manusia Di Kelas Xi Ipa B Sma Immanuel Sintang: The Effect Of Using Video Media On Learning Outcomes In Human Digestive System Material In Class Xi Ipa B Sma Immanuel Sin. Pedagogik: Jurnal Pendidikan, 18(2), 156–163.

Marzuki, M., & Santo Boroneo, D. (2023). Pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing Terhadap Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Ciri-Ciri Makhluk Hidup Kelas Vii Smpn 1 Ambalau. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (Jrpp), 6(2), 356–365.

Marzuki, M., & Silvia, M. (2023). Pengaruh Penggunaan Lembar Kerja Siswa (Lks) Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Pembelajaran Biologi Kelas Xi Ips 1 Di Sma Sinar Kasih Sintang. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(3), 20643–20651.

Melati, E., Fayola, A. D., Hita, I. P. A. D., Saputra, A. M. A., Zamzami, Z., & Ninasari, A. (2023). Pemanfaatan Animasi Sebagai Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar. Journal On Education, 6(1), 732–741. Https://Doi.Org/10.31004/Joe.V6i1.2988

Murtado, D., Hita, I. P. A. D., Chusumastuti, D., Nuridah, S., Ma’mun, A. H., & Yahya, M. D. (2023). Optimalisasi Pemanfaatan Media Pembelajaran Online Sebagai Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Di Sekolah Menengah Atas. Journal On Education, 6(1), 35–47.

Nugroho, R. A., Aguss, R. M., Putra, A. D., & Siregar, J. (2023). Coaching Clinic Kemampuan Kondisi Fisik Siswa Ekstrakurikuler Olahraga Di Sma Negeri 1 Sukoharjo Melalui Teknologi Virtual Reality. Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat Lppm Umj, 1(1).

Prabowo, R. A., Hita, I. P. A. D., Lubis, F. M., Patimah, S., Eskawida, E., & Siska, S. (2023). Pengaruh Motivasi Terhadap Hasil Belajar Dribbling Permainan Bola Basket. Journal On Education, 5(4), 12648–12658. Https://Doi.Org/10.31004/Joe.V5i4.2253

Pranata, D., Hita, I. P. A. D., Pratama, R. R., Ali, R. H., Suwanto, W., & Ariestika, E. (2023). The Role Of Coaches In Increasing Student Motivation Through Basketball Games In Schools (A Review Of Literature Studies). Halaman Olahraga Nusantara: Jurnal Ilmu Keolahragaan, 6(2), 568–580.

Rere Admaja, I. (2023). Pengaruh Efek Blur Untuk Mengurangi Kejadian Tidak Serius Diinginkan Pada Simulator Sepeda Kebugaran Berbasis Virtual Reality. Politeknik Negeri Jember.

Rosadi, D., Hardiansyah, L., & Rusdiana, A. (2018). Pengembangan Teknologi Alat Ukur Push Up Berbasis Microcontroller Dengan Sensor Ultrasonic. Jurnal Terapan Ilmu Keolahragaan, 3(1), 34. Https://Doi.Org/10.17509/Jtikor.V3i1.8064

Solissa, E. M., Farizawati, F., Maq, M. M., Aldina, F., & Wantu, H. M. (2023). Technological Pedagogical Content Knowledge (Tpack): An Overview Through Self-Efficacy And Motivation To Become A Professional Teacher. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 7(2), 2562–2571.

Solissa, E. M., Haetami, H., Yustita, V. V., Santosa, T. A., & Syafruddin, S. (2023). Effect Size Discovery Learning Model On Students Critical Thinking Skills. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 7(2), 2083–2093.

Solissa, E. M., Lilis, L., Utami, A. T. B., Anggraini, R., & Mere, K. (2023). Penerapan Model Pembelajaran E-Learning Untuk Meningkatkan Kualitas Pembelajaran. Journal On Teacher Education, 5(1), 327–333.

Solissa, E. M., Marzuki, K., Arniati, A., Mufti, D., & Santosa, T. A. (2023). The Influence Of The Jigsaw Model Based On Higher Order Thinking Skills On Students 21st Century Skills: Meta-Analysis. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 7(2), 2470–2479.

Solissa, E. M., Utomo, U., Kadarsih, S., Djaja, D. K., Pahmi, P., & Sitopu, J. W. (2023). Strategi Penguatan Pendidikan Karakter Pada Tingkat Slta Melalui Model Pembelajaran Project Based Learning. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (Jrpp), 6(3), 757–765.

Solissa, E. M., Widyatiningtyas, R., Retnaningrum, E., & Parinussa, J. D. (2023). The Instrumental Role Of Social Media As A Functional Means In The Development Of Character Education. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (Jpdk), 5(1), 892–896.

Sudirjo, F., Suparman, A., Tarihoran, D., Warwer, F., & Solissa, E. M. (2023). Meta-Analysis Of The Relationship Between Creative Thinking Ability And The Effectiveness Of Creative Problem Solving Learning Model. Journal On Education, 6(1), 1667–1672.

Suwarma, D. M., Munir, M., Wijayanti, D. A., Marpaung, M. P., Weraman, P., & Hita, I. P. A. D. (2023). Pendampingan Belajar Siswa Untuk Meningkatkan Kemampuan Calistung Dan Motivasi Belajar. Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(2), 1234–1239. Https://Doi.Org/10.31004/Cdj.V4i2.13044

Downloads

Published

2023-11-29

How to Cite

Halim, A. ., & Manurung, A. S. . (2023). TEKNOLOGI VIRTUAL REALITY: APAKAH BERPENGARUH TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN TEKNIK DASAR PERMAINAN BOLA BASKET PADA ANAK SEKOLAH DASAR. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 6(4), 2373–2381. https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i4.21869