Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Motivasi Kerja Karyawan

Authors

  • Intan Rahmayuni Syafitri Universitas Negeri Padang
  • Sufyarma Marsidin Universitas Negeri Padang
  • Sulastri Sulastri Universitas Negeri Padang

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.9821

Abstract

Dari gaya kepemimpinan serta bagaimana seorang pemimpin dalam besikap pastinya akan menguasai suasana dan permintaan juga gairah bekerja karyawan dalam suatu wadah kelompok. Sebab itu dari gaya kepemimpin seorang pemimpin memegang peran untuk bisa menginstruksikan karyawannya sesuai perintah yang disuruh guna keberhasilan organisasi tersebut. Jikalau pemimpin memetingkan pengelolaan penugasan secara taat, menciptakan pengontrolan yang tertib dan menunjukkan arahan, jadi disimpulkan bahwa gaya kepemimpinnya berfokus kepada penugasan sebab hampir tidak memberikan dorongan kepada karyawannya, namun sebaliknya apabila pemimpin empatik, dapat menjalin hubungan interpersonal yang harmonis, menerima segala perbedaan persepsi, simpatik, maka gaya kepemimpinannya berfokus kepada individu yang ada dalam organisasi tersebut. Dari penjelasan diatas, maka bisa diambil kucinya bahwasanya makin meningkatnya gaya kepemimpinan yang memfokuskan kepada pengerjaan tugas karyawan maka rendahnya motivasi kerja karyawan, begitu sebaliknya jika makin meningkatnya gaya kepemimpinan yang memfokuskan perhatian idnvidu maka akan meningkat pula motivasi kerja karyawan itu sendiri sebab mereka merasa bahwa pemimpinnya memberikan perhatian akan proses kerja yang sedang mereka lakukan.

Downloads

Published

2022-12-07

How to Cite

Syafitri, I. R. ., Marsidin, S. ., & Sulastri, S. . (2022). Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Motivasi Kerja Karyawan. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 9131–9137. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.9821

Most read articles by the same author(s)