Studi Tentang Keterlaksanaan Bimbingan Skripsi di IAIN Bukittinggi
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.8602Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui model pelaksanaan, kendala dan upaya dalam bimbingan skripsi serta persepsi dosen berkenaan dengan rancangan model bimbingan skripsi online di IAIN Bukittinggi. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan dengan menggunakan metode penelitian deskriptif kuantitatif, instrumen pengumpulan data menggunakan observasi dan angket yang disebar kepada responden penelitian yang terdiri dari pimpinan institut, pimpinan fakultas, dosen dan mahasiswa yang berjumlah 44 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model yang sering dipakai dalam bimbingan skripsi adalah model bimbingan langsung saat mahasiswa menghadap, berkenaan dengan kendala, maka kendala penguasaan teknologi menjadi masalah di kalangan dosen IAIN Bukittinggi, sehingga bila tidak berada di tempat maka bimbingan skripsi tidak dapat terlaksana, upaya yang dilakukan untuk mengatasi kendala tersebut tidak ada kecuali menunggu sampai urusan dosen selesai atau hingga dosen tersebut pulang dari dinas luar serta persepsi responden terhadap adanya model bimbingan skripsi online, pada umumnya responden sangat setuju dengan model tersebut.Downloads
Published
2022-11-10
How to Cite
Supriadi, S. (2022). Studi Tentang Keterlaksanaan Bimbingan Skripsi di IAIN Bukittinggi . Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(6), 2621–2627. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i6.8602
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Supriadi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).