Analisis Materi Pokok Seni Budaya dan Prakarya (SBDP) Kelas IV Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i3.4315Abstract
Tujuan tulisan ini untuk mengetahui ruang lingkup materi Pokok SBdP IV Sekolah Dasar, Relevansi materi pokok SBDP Terhadap Higher Order Thinking Skills (HOTS), Inovasi Materi Pokok SBdP Berbasis Integrasi Interkoneksi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kepustakaan (library research) yaitu dengan cara menghimpun data dari berbagai sumber literatur dengan cara meliputi buku-buku dan artikel-artikel ilmiah yang berhubungan dengan penelitian yang sedang dilakukan. Serta melakukan analisis materi pokok seni budaya dan prakarya (SBDP). Penulis menyajikan hasil temuan data secara objektif dan sistematis melalui teknik analisis deskriptif data. Adapun hasil penelitian ini (1) Ruang lingkup materi pokok SBDP yaitu: Apresiasi serta kreasi karya seni rupa, Apresiasi kreasi karya seni musik, Apresiasi karya seni tari, Apresiasi kreasi prakarya, Apresiasi warisan budaya, Apresiasi serta kreasi karya seni. (2) Relevansi materi pokok SBDP Terhadap Higher order thinking skills (HOTS) yaitu struktur keilmuan, karakteristik perkembangan peserta didik, kemampuan berfikir tingkat tinggi (HOTS), abad 21 (4C), literasi budaya dan kewarganegaraan, literasi digital, dan pendidikan karakter. (3) Inovasi materi pokok SBDP berbasis integrasi interkoneksi yang berarti menggabungkan materi atau kompetensi SBDP dengan mata pelajaran lain. Pendekatan yang dapat dilakukan yaitu pendekatan intradisipliner, interdisipliner, multidisipliner, dan transdisiplinerDownloads
Published
2022-05-19
How to Cite
Dewi, . K. P. ., Pratama, M. D. ., Aisyah, S. ., Syahrial, S., & Noviyanti, S. . (2022). Analisis Materi Pokok Seni Budaya dan Prakarya (SBDP) Kelas IV Sekolah Dasar . Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(3), 333–341. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i3.4315
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 Kartini Putri Dewi, Rd. Muhammad Deza Pratama, Siti Aisyah, Syahrial, Silvina Noviyanti
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).