Manajemen Database Organisasi Dakwah

Authors

  • Erwan Effendy Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Ade Laili Rahmi Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Muhammad Furqan Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Rahmad Safii Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Umi Sara Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.13920

Abstract

Database atau basis data merupakan  informasi yang disimpan di dalam komputer secara teratur sehingga dapat dilihat menggunakan suatu program komputer untuk mendapatkan informasi dari basis data tersebut. Sebuah basis data memiliki penjelasan terstruktur dari jenis fakta tersimpan di dalamnya yang menggambarkan objek yang diwakili suatu basis data, dikenal dengan model basis atau model data. Database dalam Manajemen Organisasi Dakwah  diartikan sebagai pengaturan sekumpulan informasi mengenai tantangan dakwah ataupun masalah umat, dimana harus ada tindakan dari organisasi dakwah melalui dakwah dan nasehat dari para da’I sebagai penyeleaian dalam permasalahan umat yang disimpan di dalam komputer secara tersusun sehingga dapat diperiksa kembali menggunakan program komputer untuk memperoleh informasi dari database.

Downloads

Published

2023-04-10

How to Cite

Effendy, E. ., Rahmi, A. L. ., Furqan, M. ., Safii, R. ., & Sara, U. . (2023). Manajemen Database Organisasi Dakwah. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(2), 3821–3826. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.13920

Most read articles by the same author(s)