Upaya Kepala Desa Dalam Mensinergikan Keberagaman Masyarakat Di Desa Sei Kamah II

Authors

  • Syafri Fadillah Marpaung Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Mai Syaroh Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Dinda Syafira Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Randu Pramono Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Bariqi Abhari Saragih Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.12833

Abstract

Penelitian ini bertujuan memperoleh data  empiris mengenai Upaya Kepala Desa Dalam Mensinergikan Keberagaman Masyarakat di Desa Sei Kamah II. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif dengan metode pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi dan dokumentasi. Dari data yang kami peroleh dari pengabdian masyarakat di Desa Sei Kamah II Kecamatan Sei Dadap,  Kabupaten Asahan terdapat keharmonisan diantara 3.427 warganya, sehingga membuat kami tertarik dengan upaya serta peran kepala Desa Sei Kamah II Kecamatan Sei Dadap dalam mensinergikan keberagaman warga desanya. Maka dapat disimpulkan bahwa dalam upaya mensinergikan keberagaman warga di desa tersebut tidak terlepas dari penerapan sikap toleransi dan saling menghargai antar suku/etnis dan agama

Downloads

Published

2023-03-12

How to Cite

Marpaung, . S. F. ., Syaroh, M. ., Syafira, D., Pramono, R. ., & Saragih, B. A. . (2023). Upaya Kepala Desa Dalam Mensinergikan Keberagaman Masyarakat Di Desa Sei Kamah II. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(2), 486–493. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i2.12833