PENGENALAN TEKNOLOGI PENGOLAHAN CITRA DIGITAL (DIGITAL IMAGE PROCESSING) UNTUK SANTRI DI RAHMATAN LIL’ALAMIN INTERNATIONAL ISLAMIC BOARDING SCHOOL
DOI:
https://doi.org/10.31004/cdj.v3i2.5868Abstract
Pengolahan Citra Digital merupakan salah satu mata pelajaran produktif pada bidang kompetensi Multimedia. Pengembangan pembelajaran pengolahan citra menggunakan Multimedia Interaktif. Media ini menggunakan aspek multimedia memberi potensi agar pengguna dapat melihat, mendengar dan berinteraksi dengan pesan yang disampaikan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengenalkan pembelajaran pengolahan citra digital di Rahmatan Lil ‘Alamin International Islamic Boarding School dengan mengembangkan aplikasi Multimedia Pembelajaran Interaktif agar peserta didik dapat mengenal konsep pengolahan citra digital untuk diterapkan dalam berbagai bidang desain dan juga pengolah visual data informasi multimedia.References
Asti Riani Putri, 2016 “Pengolahan Citra Dengan Menggunakan Web Cam Pada Kendaraan Bergerak Di Jalan Raya”, JIPI (Jurnal Ilmiah Pendidikan Informatika) Volume 1, Nomor1, Tahun 2016: 1-6. https://media.neliti.com/media/publications/224400-pengolahan-citra-dengan-menggunakan-web-ca28e73a.pdf
Andi Sri Irtawaty, Risty Jayanti, 2017, “Implementasi Pengolahan Citra Pada Analisis Ciri Bakteri Yogurt”, Jurnal Sains Terapan No. 2 Vol. 2 Oktober Issn 2406 – 8810
Asahar Johar , Desi Andreswari , Gita Triyana, 2014, “Aplikasi Pengolahan Citra Digital Untuk Pendeteksi Jawaban Pada Lembar Jawaban Komputer Menggunakan Algoritma Sobel (Studi Kasus Smp Negeri 2 Kota Bengkulu)”, Jurnal Teknik Informatika Vol. 7 NO. 2 Oktober 2014, https://journal.uinjkt.ac.id/index.php/ti/article/view/1949/1518
Dani Wijayanto, Achmad Hidayatno, Imam Santoso, 2012 “Aplikasi Pengolahan Citra Untuk Identifikasi Produk Berdasarkan Label Kemasannya”, Transient, Vol.1, NO. 3, September 2012,ISSN: 2302-9927,7, https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/transient/article/view/11/1793
Endina Putri Purwandari, 2014, “Peningkatan Kualitas Pembelajaran Pengolahan Citra Digital Pada Program Studi Teknik Informatika Menggunakan Model Project Based Learning”, Jurnal Rekursif, Vol. 2 No. 1 Maret 2014, ISSN 2303-0755, https://ejournal.unib.ac.id/index.php/rekursif/article/view/306
Juju Jumadi, Yupianti, Devi Sartika, 2021, “Pengolahan Citra Digital Untuk Identifikasi Objek Menggunakan Metode Hierarchical Agglomerative Clustering”, Jurnal Sains dan Teknologi, P-ISSN : 2303-3142 E-ISSN : 2548-8570 Vol.10 No 2 Tahun 2021. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JST/article/view/33636
Luh Asri Ramayanthi1, I Made Gede Sunarya , Nyoman Sugihartini , I Gede Mahendra Darmawiguna, 2015, “Pengembangan E-Modul Berbasis Scientific pada Mata Pelajaran Pengolahan Citra Digital Kelas XI Multimedia di SMK Negeri 3 Singaraja”, Kumpulan Artikel Mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika (KARMAPATI), ISSN 2252-9063, Volume 4, Nomor 5, Tahun 2015, https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/KP/article/view/6586
RD. Kusumanto, Alan Novi Tompunu, 2011, “Pengolahan Citra Digital Untuk Mendeteksi Obyek Menggunakan Pengolahan Warna Model Normalisasi Rgb”, Seminar Nasional Teknologi Informasi & Komunikasi Terapan 2011 (Semantik 2011) ISBN 979-26-0255-0
Silvia Ratna, 2020, “Pengolahan Citra Digital Dan Histogram Dengan Phyton Dan Text Editor Phycharm”, Technologia”Vol 11, No. 3, Juli – September 2020, https://ojs.uniska-bjm.ac.id/index.php/JIT/article/view/3294/2253
Theresia Susim dan Cahyo Darujati, 2021, “Pengolahan Citra Untuk Pengenalan Wajah (Face Recognition) menggunakan OpenCV”, Jurnal Syntax Admiration Vol. 2No. 3Maret 2021p-ISSN : 2722-7782e-ISSN :2722-5356. https://jurnalsyntaxadmiration.com/index.php/jurnal/article/view/202/327
Downloads
Published
Versions
- 2022-08-05 (2)
- 2022-06-30 (1)
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Yuhandri
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.