MEMPERSIAPKAN SDM HANDAL DALAM MENGHADAPI SMART SOCIETY 5.0 PADA SANTRI RAHMATAN LIL’ALAMIN INTERNATIONAL ISLAMIC BOARDING SCHOOL

Authors

  • Muhammad Ridwan Universitas Putra Indonesia YPTK Padang
  • Neni Sri Wahyuni Nengsi Universitas Putra Indonesia YPTK Padang
  • Ai Elis Karlinda Universitas Putra Indonesia YPTK Padang

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v3i2.5216

Keywords:

SDM, Teknologi, Kompetensi, Siswa

Abstract

Teknologi semakin berkembang seiring berjalannya waktu yang ditandai dengan adanya revolusi industri 1.0 sampai dengan revolusi industri 4.0. Seiring dengan perkembangan teknologi ini mengakibatkan pola perilaku sosial masyarakat (society) mengalami perubahan. Hal ini terbukti dari yang awalnya setiap perilaku masyarakat hanya berpusat pada pemenuhan kebutuhan masyarakat saja tanpa ada pengaruh teknologi, namun saat ini setiap tatanan kehidupan dan kebutuhan masyarakat akan berpusat pada manusia dan berbasis pada teknologi. Saat ini perkembangan society sudah berada pada level society 5.0. Pada hakikatnya, mau tidak mau Indonesia akan memasuki era society 5.0 terkhusus pada santri di kalangan siswa siswi RLA IIBS (Rahmatan Lil ‘Alamin International Islamic Boarding School), sehingga bagaimanapun caranya Indonesia harus mampu jika memasuki era tersebut dengan cara melakukan evaluasi terhadap proses pembelajaran dari tingkat yang paling rendah hingga tingkat perguruan tinggi, serta mengubah kurikulum sesuai dengan kebutuhan pasar agar terciptanya SDM yang unggul dan berdaya saing agar mampu menghadapi Era Society 5.0.

References

Arif, K. M., & Ed, M. (2021). Berkarakter Dan Unggul Menghadapi. Strategi Membangun Sdm Yang Kompetitif, Berkarakter Dan Unggul Menghadapi Era Disrupsi, 4(1), 1–11.

Dr. Vladimir, V. F., Agus, A., Setyono, B., Sunu Astuti, R., Hidayat Sardini, N., Chaerunisyah, A., Rifa, Rianda Dirkareshza, Azura, D. M., Pradana, R., Dewi, D. S., Tobing, T. N. W., Anggraeni Charismanur Wilfarda, Wulan Puspita Ningtiyas, N. M. A., Haya, S. F., Tambunan, K., Astariyani, N. L. G., & Sudiarawan, K. A. (2021). Model Tata Kelola SDM di Era Digital Bagi Anggota & Pengurus Apptasi Indonesia. In Jurnal Mercatoria (Vol. 1, Issue 1).

http://www.abdiinsani.unram.ac.id/index.php/jurnal/article/view/376%0Ahttps://kns.cnki.net/kcms/detail/11.1991.n.20210906.1730.014.html%0Ahttps://embiss.com/index.php/embiss/article/view/68

Hasibuan, B. N. A. (2021). Strategi Pengembangan Kualitas Sumber Daya Manusia (Sdm) Generasi Milenial Dan Generasi Z Dalam Menghadapi Persaingan Global Era 5.0. Prosiding Seminar Manajemen S1, 1(1), 31–36.

Junedi, B., Mahuda, I., & Kusuma, J. W. (2020). Optimalisasi keterampilan pembelajaran abad 21 dalam proses pembelajaran pada Guru MTs Massaratul Mut’allimin Banten. Transformasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 16(1), 63–72. https://doi.org/10.20414/transformasi.v16i1.1963

Karlinda, A. E. (2022). Flexibility Terhadap Kinerja Driver Melalui Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada Mitra Gojek ( Go-Ride ) Di Kota Bukittinggi. 6(1), 136–148. https://doi.org/10.52362/jisamar.v6i1.679

Prasetyo, B. D., Pranata, E. P., Meydina, I., Jannah, S., Fauzi, Z. N., & Sunarsi, D. (2021). Pelatihan Strategi Bersaing Sumber Daya Manusia Di Era 5.0 Pada Masyarakat Desa. Jurnal PADMA: Pengabdian Dharma Masyarakat, 1(4), 1–5. https://doi.org/10.32493/jpdm.v1i4.13504

Sudarma, K. (2012). Mencapai Sumber Daya Manusia Unggul (Analisis Kinerja dan Kualitas Pelayanan). Jurnal Dinamika Manajemen, 3(1), 76–83.

Downloads

Published

2022-06-30 — Updated on 2022-07-05

Versions

How to Cite

Ridwan, M. ., Nengsi, N. S. W. ., & Karlinda, A. E. . (2022). MEMPERSIAPKAN SDM HANDAL DALAM MENGHADAPI SMART SOCIETY 5.0 PADA SANTRI RAHMATAN LIL’ALAMIN INTERNATIONAL ISLAMIC BOARDING SCHOOL. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(2), 975–981. https://doi.org/10.31004/cdj.v3i2.5216 (Original work published June 30, 2022)