SOSIALISASI DAMPAK KENAKALAN REMAJA BAGI ANAK DI SMA NEGERI 10 AMBON

Authors

  • Yonna Beatrix Salamor Universitas Pattimura
  • Anna Maria Salamor Universitas Pattimura

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v3i2.4535

Keywords:

Kenakalan, Remaja, Anak

Abstract

Kenakalan remaja kebanyakan dilakukan oleh mereka yang gagal dalam mengembangkan emosi jiwanya, mereka tidak bisa menahan diri terhadap hal baru yang masuk ke dalam dirinya, yang menimbulkan sikap yang tidak seharusnya dilakukan. Kenakalan remaja adalah wujud dari konflik yang tidak terselesaikan dengan baik pada masa kanak-kanak maupun pada saat remaja. Hal tersebut adalah merupakan suatu masalah yang dihadapi masyarakat yang kini semakin marak, Oleh karena itu masalah kenakalan remaja seyogyanya mendapatkan perhatian yang serius dan terfokus untuk mengarahkan remaja ke arah yang lebih positif. Metode yang digunakan dalam pengabdian masyarakat ini yaitu sosialisasi dampak kenakalan remaja bagi anak di SMA Negeri 10 Ambon. Kami berharap kegiatan ini dapat memberikan dampak yang positif daalam menanggulangi kenakalan remaja bagi anak.

References

Kartini Kartono. 2010. Patologi Sosial, Kenakalan Remaja. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Makmun, A. S. 2000. Psikologi Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Mustaqim dan Abdul Wahid. 1991. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT Rineka Cipta

Raharjo, ST. 2015. Assessment untuk Praktik Pekerjaan Sosial dan Kesejahteraan Sosial. Bandung: Unpad Press .

Saputro, K. Z. (2018). Memahami ciri dan tugas perkembangan masa remaja. Aplikasia: Jurnal Aplikasi Ilmu-ilmu Agama, 17(1), 25-32.

Unayah, N., & Sabarisman, M. (2015). Fenomena kenakalan remaja dan kriminalitas.jurnal Sosio informa, 1(2).

Downloads

Published

2022-06-09

How to Cite

Salamor, Y. B., & Salamor, A. M. . (2022). SOSIALISASI DAMPAK KENAKALAN REMAJA BAGI ANAK DI SMA NEGERI 10 AMBON. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(2), 701–705. https://doi.org/10.31004/cdj.v3i2.4535