PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DESA BERBASIS SMART HUMAN RESOURCE DI DUSUN GUNTUNG KABUPATEN BATUBARA

Authors

  • William Ramdhan Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Royal
  • Elly Rahayu Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Royal
  • Santoso Santoso Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Royal

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v3i2.4396

Keywords:

Smart Human Resource, E-Office, Good Government

Abstract

Implementasi teknologi di era society 5.0 menghadirkan konsekuensi besar bagi setiap organisasi termasuk organisasi di sektor pemerintahan. dimana aparatur birokrasi pemerintahan memerlukan pengelolaan sumber daya manusia (SDM) yang optimal guna mendongkrak kredibilitas organisasi dengan meningkatkan efisiensi di bidang informasi, komunikasi, dan teknologi (TIK), guna mewujudkan good government dengan tujuan mempermudah pelaksanaan tugas-tugas di masa depan. Perubahan administrasi yang masih dilakukan secara manual menjadi terkomputerisasi yang mana merupakan implementasi dari sebuah konsep smart human resource information system (Smart-HRM). Sistem yang ternintegrasi pada Smart-HRM memberikan kemudahan bagi manajemen atau pengambil keputsan dalam mengelola informasi secara cepat dan efisien. Kantor Dusun Guntung masih melakukan seluruh proses administrasi secara konvensional sehingga  permasalahan yang terjadi penyimpanan dokumen membutuhkan banyak ruang dikantor dan dalam hal pencarian akan semakin sulit apabila dokumen tidak disimpan dengan teratur.  Jika hal ini dibiarkan terus menerus dengan budaya organisasi yang masih tetap menggunakan sistem manual, dikhawatirkan akan memperlambat dan mempengaruhi kinerja administrasi yang mengakibatkan tidak tercapainya tujuan organisasi. Sistem E-Office merupakan solusi untuk mengatur pola pekerjaan yang sudah atau akan dilakukan oleh pegawai, menyimpan, dan mengontrol konten-konten yang ada didalam suatu organisasi secara elektronik. Hasilnya penerapan E-Office di Kantor Dusun Guntung berbasis Web memudahkan pegawai untuk melakukan pengelolaan dokumen yang diperlukan.

References

Alekseev-Apraksin, A., & Bertova, A. (2021). Leader ’S Strategy in Super Smart Digital Society. Proceedings of the 1st International Scientific Conference “Legal Regulation of the Digital Economy and Digital Relations: Problems and Prospects of Development” (Larder 2020), 171, 207–214

Fujii, T., Guo, T., & Kamoshida, A. (2018). A Consideration Of Service Strategy Of Japanese Electric Manufacturers to Realize Super Smart Society (Society 5.0) (Vol. 2). Springer International Publishing. https://doi.org/10.1007/978-3-319-95204-8

Hidayat, E. S. (2019). Kinerja Pelayanan Birokrasi Dalam Mewujudkan Kepuasan Pelanggan. Dinamika: Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi Negara, 6(2), 43–49. http://dx.doi.org/10.25157/dinamika.v6i2.2260

Mulyono, T “Sistem informasi E-Office pendukung program paperless korespondensi perkantoran (studi kasus: bagian administrasi akademik akademi komunitas semen Indonesia Gresik),” Cahayatech, vol. 6, no. 02, pp. 33–40, 2017

Rustandi. (2019). Kinerja Manajemen Sumber Daya Manusia di Era Disrupsi. Kebijakan: Jurnal Ilmu Administrasi, 10(2), 67–73.

Saksono, H., & Manoby, W. M. (2021). Good Public Governance Towards Society 5.0 In Indonesia: A Review. Psychology And Education, 58(2), 4499–4511.

Saluky. (2018). Tinjauan Artificial Intelligence Untuk Smart Government. Itej (Information Technology Engineering Journals), 03(01), 1–9.

Sihite, M. (2018). Peran Kompetensi Dalam Mewujudkan Sumber Daya Manusia Yang Berdaya Saing Tinggi di Era Revolusi Industri 4.0: Suatu Tinjauan Konseptual. Jurnal Ilmiah Methonomi Volume, 4(2), 145–159.

Suwardana, H. (2018). Revolusi Industri 4. 0 Berbasis Revolusi Mental. Jati Unik: Jurnal Ilmiah Teknik Dan Manajemen Industri, 1(2), 102–110. https://doi.org/10.30737/jatiunik.v1i2.117

Yudoprakoso, P. W. (2019). Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence) Sebagai Alat Bantu Proses Penyusunan Undang-Undang Dalam Upaya Menghadapi Revolusi Industri 4.0 di Indonesia. Simposium Hukum Indonesia, 1(1), 450–461.

Yuhefizar, Sanjani, H., & Chadri, R. (2019). Penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (E-Government) Dengan Pendekatan Bottom-Up Berbasis Web di Sumatera Barat. Prosiding Seminar Nasional Multidisiplin Ilmu, 2(1), 303–309.

Downloads

Published

2022-06-03

How to Cite

Ramdhan, W. ., Rahayu, E. ., & Santoso, S. (2022). PENINGKATAN KAPASITAS PERANGKAT DESA BERBASIS SMART HUMAN RESOURCE DI DUSUN GUNTUNG KABUPATEN BATUBARA. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(2), 638–643. https://doi.org/10.31004/cdj.v3i2.4396