MENCIPTAKAN SDM TANGGUH DAN KREATIF BAGI PELAKU USAHA KECIL DI DESA HATUSUA KECAMATAN SERAM BAGIAN BARAT

Authors

  • Novalien C. Lewaherilla Universitas Pattimura
  • Asiani Sijabat Universitas Pattimura
  • Harvey Hiariej Universitas Pattimura
  • Saleh Tutupoho Universitas Pattimura

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v5i6.37905

Keywords:

Entrepreneur, Tangguh, Kreatif

Abstract

Perkembangan  usaha kecil dan menengah (UMKM) yang didirikan oleh ibu-ibu rumah tangga sebagai penopang ekonomi keluarga  semakin meningkat. Banyak kemajuan telah terjadi. Namun demikian, ibu-ibu  pelaku  UMKM menghadapi banyak hambatan dan kesulitan saat mengembangkan usaha  mereka. Bagi pelaku UMKM di desa Hatusua Kecamatan Seram Bagian Barat, mereka menyadari bahwa Sosialisasi dan pelatihan tentang pentingnya membangun Jiwa yang Tangguh dan kreatif untuk meningkatkan usaha sangat dibutuhkan. Kegiatan PKM ini dimaksudkan untuk meningkatkan pemahaman, keterampilan, pengetahuan, dan ketangguhan wirausaha  seseorang sehingga mereka dapat mengelola bisnis sesuai dengan potensi mereka.  PKM ini dibawakan oleh Dosen Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pattimura, yang juga sebagai praktisi bisnis.   Tujuan dari PKM ini adalah untuk memberi pemahaman kepada pelaku UMKM tentang pentingnya  jiwa yang Tangguh dan kreatifitas yang tinggi dalam mengelola usaha untuk meningkatkan pendapatan

References

Aziz, A., Isnawati, S. I., & Siswati, A. (2021). Meningkatkan Kompetensi Pelaku Wirausaha Dusun Tambakroto, Kecamatan Kajen Pekalongan. Bakti Humaniora, 1(2), 60–65.

Chaerani, D., Talytha, M. N., Perdana, T., Rusyaman, E., & Gusriani, N. (2020). Pemetaan Usaha Mikro Kecil Menengah (Umkm) Pada Masa Pandemi Covid19 Menggunakan Analisis Media Sosial Dalam Upaya Peningkatan Pendapatan. Dharmakarya, 9(4), 275. https://doi.org/10.24198/dharmakarya.v9i4.30941

Harefa, Andreas, 2014, Membangkitkan Etos Profesionalisme, Jakarta, Gramedia Pustaka Utama

Hafsah, J., 2015, Kemitraan Usaha Konsepsi dan Strategi. Pustaka Sinar Harapan,. Jakarta.

Mokalu, B. J. (2016). Perempuan Berwirausaha Mengentas Ekonomi Keluarga, 3, 72–88.

Widjaja, Y. R., Alamsyah, D. P., Rohaeni, H., & Sukajie, B. (2018). Peranan Kompetensi SDM UMKM Dalam Meningkatkan Kinerja. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat. 1 (3).465–476

Suindari, N. M., & Juniariani, N. M. R. (2020). Pengelolaan Keuangan, Kompetensi Sumber Daya Manusia dan Strategi Pemasaran Dalam Mengukur Kinerja Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM). KRISNA: Kumpulan Riset Akuntansi, 11(2), 148-154.

Downloads

Published

2024-11-20

How to Cite

Lewaherilla, N. C., Sijabat, A. ., Hiariej, H. ., & Tutupoho, S. . (2024). MENCIPTAKAN SDM TANGGUH DAN KREATIF BAGI PELAKU USAHA KECIL DI DESA HATUSUA KECAMATAN SERAM BAGIAN BARAT. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(6), 11474–11478. https://doi.org/10.31004/cdj.v5i6.37905