STRATEGI PELESTARIAN BAHASA TERNATE PADA MASYARAKAT MULTINGUAL

Authors

  • Ety Duwila Universitas Khairun
  • Rahma Do Subuh Universitas Khairun

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v5i6.37897

Keywords:

Strategi Pelestarian, Bahasa Ternate, Masyarakat Multilingual

Abstract

Permasalahan Bahasa daerah di berbagai daerah di Indonesia saat ini adalah menyangkut vitalitas atau kondisi kesehatannya. Budaya dan bahasa lokal dihadapkan pada berbagai ancaman globalisasi teknologi informasi.  Tidak terkecuali Bahasa-bahasa daerah di Maluku utara. Maluku utara memiliki 32 bahasa daerah1 namun hampir kesemua Bahasa tersebut tidak lagi memiliki vitalitas yang stabil. Bahasa Ternate termasuk Bahasa yang dalam status mengkhawatirkan2.   Hal ini sudah selayaknya diprediksi mengingat mobilitas akses teknologi informasi yang semakin gencar saat ini di samping adanya beberapa mega proyek strategi nasional yakni ekplorasi tambang di beberapa tempat serta adanya pengembangan pariwisata.  Pulau Ternate sendiri sebagai daerah tutur  Bahasa Ternate saat ini dihuni oleh berbagai macam penutur dengan latar belakang yang berbeda-beda. Implikasi dari pembauran antar etnik ini dapat terlihat pada hasil riset terbaru, di mana penutuir Bahasa Ternate saat ini hanyalah mereka yang berusia di atas 40 th. Oleh karenanya sudah selayaknya diupayakan strategi-strategi penyelamatan  Bahasa Ternate sendiri dan bahasa-bahasa daerah di Maluku utara secara umum.

References

Abdulrahman,Jusuf.2013. Sejarah, Bahasa dan Budaya Moloku Kie Raha.Jogyakarta:kanisisus

Ao Anindyatri 2020. Gambaran Kondisi Vitalitas Bahasa Daerah di Indonesia diunduh dari https://respository kemdikbud.go.id (diakses tanggal 12 Oktober 2024)

Kemdikbud RI Daftar Bahasa Daerah di Indonesia. Diunduh dari https://www.detik.com/edu/edutainment/d-6583601/wow-ternyata-indonesia-punya-718-bahasa-daerah- daftarnya#:~:text=(diakses tanggal 16 Oktober 2024)

Revitalisasi Bahasa daerah di Maluku utara, kantor Bahasa Maluku utara diunduh dari https:// kemdikbud.2019.revitalisasi Bahasa daerah di Maluku utara (diakses tanggal 16 Oktober 2024)

Peta Bahasa Maluku utara Kemdikbud, diunduh dari https://petabahasa.kemdikbud/go.id (diakses tanggal 18 Oktober 2024)

Maricar F. & Ety Duwila. 2017. Vitalitas BT Di Pulau Ternate Vitalitas BT Di Pulau Ternate. Jurnal Etnohistory. Ternate: Unkhair.

Cara melestarikan Bahasa Daerah diunduh dari phttps://kumparan.com/tips-dan-trik/bagaimana-cara-melestarikan-bahasa-daerah-agar-tidak-punah-cari-tahu-di-sini-20U3d6Ew1ZK/full (diakses tanggal 20 Oktober 2024)

Kemdikbud.2017/ Pedoman Konservasi dan Revitalisasi Bahasa Daerah, diunduh dari

https://repositori.kemdikbud.go.id/17233/1/Pedoman%20Konservasi%20dan%20Revitalisasi%20Bahasa.pdf (diakses tanggal 24 Oktober 2024)

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia nomor 57 tahun 2014, diunduh dari

https://jdih.kemenkeu.go.id/fullText/2014/57TAHUN2014PP.HTM#:~:text=Pelindungan%20Bahasa%20Daerah%20dilakukan%20untuk,pengembangan%20sastra%20dan%20budaya%20daerah (diakses tanggal 24 September 2024)

Downloads

Published

2024-11-20

How to Cite

Duwila, E. ., & Subuh, R. D. . (2024). STRATEGI PELESTARIAN BAHASA TERNATE PADA MASYARAKAT MULTINGUAL . Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(6), 11451–11456. https://doi.org/10.31004/cdj.v5i6.37897