This is an outdated version published on 2021-06-30. Read the most recent version.

SOSIALISASI PENERAPAN KUALITAS AIR PADA BUDIDAYA IKAN DENGAN PEMBERIAN LARVA BSF

Authors

  • Mastiur Verawaty Silalahi Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • Hendra Simanjuntak Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • Nurmaya Ratna Adelina Universitas HKBP Nommensen Medan

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v2i2.3523

Keywords:

Kualitas Air, Black Soldier Fly (BSF), Pakan Alami

Abstract

Menurunnya kualitas air pada budidaya ikan dikarenakan pemberian pelet. Oleh karena itu sangat diperlukan pemberian pakan alami untuk meningkatkan kualitas air tersebut. Larva lalat Black Soldier Fly (BSF) mempunyai kadar nutrisi dan protein sangat tinggi sehingga dapat digunakan pakan alami yang dapat diberikan kepada ikan. Metode Pelaksanaanya dengan mengetahui kualitas air saat dilakukannya budidaya ikan, pengaruh pemberian larva BSF terhadap kualitas air saat pembudidayaan, serta keuntungan pemberian pakan ternak alami larva BSF tersebut. Diadakan juga evaluasi untuk mengukur keberhasilan dari kegiatan pengabdian ini. Hasilnya menunjukkan bahwa masyarakat di Kelurahan Pardamean antusias dalam mengikuti kegiatan tersebut. Pelaksanaan sosialisasi ini memberikan pengetahuan dan keterampilan masyarakat tentang kualitas air saat pembudidayaan ikan dengan pemberian larva BSF.

References

Afkar, K., Masrufah, A., Fawaid, A. S., Alvarizi, D. W., & Khoiriyah, Layyinatul Khoiriyah, M. (2020). Budidaya Maggot Bsf (Black Soldier Fly) Sebagai Pakan Alternatif Ikan Lele Pada Program Holistik Pembinaan Dan Pemberdayaan Desa ( Php2d ). Science And Social Development, 3, 10–16.

Effendi, H. (2003). Telaah Kualitas Air. Kanisius. Available at: https://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/79927

Fahmi, M. R. (2015). Optimalisasi Proses Biokonversi Dengan Menggunakan Mini-Larva Hermetia Illucens Untuk Memenuhi Kebutuhan Pakan Ikan. 1(Fao 2004), 139–144. Https://Doi.Org/10.13057/Psnmbi/M010124

Madusari, B. D., Sajuri, S., Wibowo, D. E., & Irawati, M. (2019). Penggunaan Pakan Buatan Berbasis Maggot Dan Lemna Minor Pada Pokdakan Di Kota Pekalongan. Abdimas Unwahas, 4(1), 26–30. https://Doi.Org/10.31942/Abd.V4i1.2691

Pujiharsono, H., & Kurnianto, D. (2020). Mamdani Fuzzy Inference System For Mapping Water Quality Level Of Biofloc Ponds In Catfish Cultivation. Jurnal Teknologi Dan Sistem Komputer, 8(2), 84–88. Https://Doi.Org/10.14710/Jtsiskom.8.2.2020.84-88

Rachmawati, R., Buchori, D., Hidayat, P., Hem, S., & Fahmi, M. R. (2015). Perkembangan Dan Kandungan Nutrisi Larva Hermetia Illucens (Linnaeus) (Diptera: Stratiomyidae) Pada Bungkil Kelapa Sawit. Jurnal Entomologi Indonesia, 7(1), 28. Https://Doi.Org/10.5994/Jei.7.1.28

Raharjo, E. I., . R., & Muhamad, A. (2016). Pengaruh Kombinasi Media Ampas Kelapa Sawit Dan Dedak Padi Terhadap Produksi Maggot (Hermetia Illucens). Jurnal Ruaya : Jurnal Penelitian Dan Kajian Ilmu Perikanan Dan Kelautan, 4(2), 41–46. Https://Doi.Org/10.29406/Rya.V4i2.702

Scabra, A. R., & Setyowati, D. N. (2019). Peningkatan Mutu Kualitas Air Untuk Pembudidaya Ikan Air Tawar Di Desa Gegerung Kabupaten Lombok Barat. Abdi Insani, 6(2), 261. Https://Doi.Org/10.29303/Abdiinsani.V6i2.243

Siagian, G. (2020). Pengaruh Pemberian Larva Black Soldier Fly (Hermetia Illucens) Terhadap Pertumbuhan Ikan Lele Dumbo (Clarias Gariepinus). International Journal Of Natural Sciences And Engineering, 4, 83–91. Http://Dx.Doi.Org/10.23887/Ijnse.V4i2.29369

Situmorang, M. V. ., Gultom, B. T., Siagian, G., & Tambunan, L. O. (2021). Sosialisasi Pakan Ternak Larva Lalat Black Soldier Fly (BSF). Jurnal Abdidas, 2(5), 1043-1048. https://doi.org/10.31004/abdidas.v2i5.423.

Suparman, S., Purwanti, S., & Nahariah, N. (2020). Substitution Of Fish Meal With Black Soldier Fly Larvae (Hermetia Illucens) Meal To Eggs Production And Physical Quality Of Quail (Coturnix Coturnix Japonica) Eggs. Iop Conference Series: Earth And Environmental Science, 492(1). Https://Doi.Org/10.1088/1755-1315/492/1/012014

Sutarjo, G. A., & Sudibyo, R. P. (2020). Peningkatan Kapasitas Produksi Ikan Melalui Penerapan Manajemen Kualitas Air Dan Probiotik Di Kelompok Raja Oling Kecamatan Sukun Kota Malang. Abdi Insani, 7(1), 38–43. https://Doi.Org/10.29303/Abdiinsani.V7i1.302

Wahyuni, A. P., Firmansyah, M., Studi, P., Sumber, M., Perairan, D., & Sinjai, U.

M. (2020). Studi Kualitas Air Untuk Budidaya Ikan Bandeng ( Chanos Chanos Forsskal ) Di Tambak Kelurahan Samataring Kecamatan Sinjai Timur. 5(1), 106–113.

Wardhana, A. (2016). Black Soldier Fly (Hermetia Illucens) As An Alternative Protein Source For Animal Feed. Wartazoa. Indonesian Bulletin Of Animal And Veterinary Sciences, 26(2), 069–078. Https://Doi.Org/10.14334/Wartazoa.V26i2.1218

Wardhana, A. H. (2017). Black Soldier Fly (Hermetia Illucens) As An Alternative Protein Source For Animal Feed. Indonesian Bulletin Of Animal And Veterinary Sciences, 26(2), 069.

Https://Doi.Org/10.14334/Wartazoa.V26i2.1327

Downloads

Published

2021-06-30

Versions

How to Cite

Mastiur Verawaty Silalahi, Hendra Simanjuntak, & Nurmaya Ratna Adelina. (2021). SOSIALISASI PENERAPAN KUALITAS AIR PADA BUDIDAYA IKAN DENGAN PEMBERIAN LARVA BSF. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 543–550. https://doi.org/10.31004/cdj.v2i2.3523