PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI UNTUK PENGEMBANGAN USAHA PENGRAJIN TAHU ASMA DI KELURAHAN MABAR HILIR MEDAN

Authors

  • Ramli Ramli Universitas Harapan Medan
  • Liza Fitriana Universitas Harapan Medan
  • Dody Hidayat Universitas Harapan Medan

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v5i4.32081

Keywords:

TIK , Pengembangan Usaha, Tahu, Pengrajin Tahu

Abstract

Pengrajin tahu ASMA Medan adalah sebuah usaha yang menghasilkan tahu goreng kopong dengan berbagai macam ukuran yang biasa digunakan untuk tahu isi, bakso bakar, campuran bakso, campuran tauco, mie ayam, mei sop, dan lain-lain. Mitra pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) selama ini dalam  menjalan aktivitas usahanya seperti pemasaran hasil produksi, administrasi data dan informasi hasil produksi serta proses produksi dilakukan secara konvensional/tradisional. Kegiatan PKM yang akan dilakukan pada pengrajin tahu ASMA Medan adalah  sosialisasi pengenalan dan pemanfaat Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) dengan tujuan memberi pembekalan pengetahun dan keterampilan kepada mitra mengenai TIK dan manfaatannya pada dunia usaha khususnya bidang pengrajin tahu. Metode pelaksanaan yang  dilakukan pada kegiatan PKM adalah: 1) Perencanaan, 2) Survey/obervasi, 3) Persiapan PKM, 4) Pelaksanaan PKM, 5) Pelaporan hasil kegiatan PKM. Sebagai hasil akhir dari kegitan PKM dengan bekal pengetahuan dan keterampilan yang dimiliki kedepannya diharapkan mitra dapat berbagi/sharing pengetahuan kepada masyarakat sekitar dan menerapkannya bersama-sama pada bidang usaha yang mereka miliki sehingga dapat meningkatkan perekonomian pelaku pengrajin di kelurahan Mabar Hilir Medan.

References

Burhan, M. (2022), Olahan makanan ringan bernutrisi berupa kerupuk dari bahan Tahu Tempe produksi Desa Pasui Kecamatan Buntu-Batu Kabupaten Enrekang, Maspul Journal Of Community Empowerment, 4(2), 365-372.

Hasibuan,A,Z, Asih, M,S, Damayanti F & Rismayanti. (2022), Penyuluhan Pemanfaatan Median Sosial Untuk Meningkatkan Penjualan Dalam Mempromosikan Buah Pinang Bagi Pengusaha Kecil di Desa Sidodadi, Jurnal Abdimas TG, 2(1), 138-142.

Huda, I, A. (2020), Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Terhadap Kulaitas Pembelajaran Di Sekolah Dasar, JPdK, 2(1), 121-125.

Lubis, T, A & Junaidi. (2016), Pemanfaatan Teknologi Informasi pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah di Kota Jambi. Jurnal Perspektif Pembiayaan dan Pembangunan Daerah, 3(3), 163-174.

Oliviera, F, P, Bare, E, M, G, Ketmoen, A, Missa, H & Baunsele, A, B. (2023) Sosialisasi dan Digitalisasi Marketing UMKM Fersita Batako di Desa Baumata, Kabupaten Kupang-NTT, Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN), 4(1), 41-48.

Triyadi, Natsir, F & Anggraeni, N,K.P. (2022), Optimalisasi Pemanfaatan Sistem Informasi Pada UMKM Beladies Laundry Kiloan, Jurnal ABDIMAS, 5(1.), 53 – 62.

Simanungkalit S & Pratiwi I, S. (2019), Analisis Pemanfaatan Limbah Tahu Dalam Meningkatkan Pendapatan Pengrajin Pada UMKM Tahu, Scientific Journals of Economic Education, 3(2), 47-56.

Downloads

Published

2024-07-22

How to Cite

Ramli, R., Fitriana, L. ., & Hidayat, D. . (2024). PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI UNTUK PENGEMBANGAN USAHA PENGRAJIN TAHU ASMA DI KELURAHAN MABAR HILIR MEDAN. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(4), 6803–6807. https://doi.org/10.31004/cdj.v5i4.32081