PELATIHAN PENERAPAN TEKNOLOGI IOT PENYIRAMAN OTOMATIS TANAMAN BUNGA DI KELURAHAN HEDAM JAYAPURA

Authors

  • Mingsep Sampebua Universitas Cenderawasih
  • Jonathan Wororomi Universitas Cenderawasih
  • Supiyanto Supiyanto Universitas Cenderawasih
  • Remuz Kmurawak Universitas Cenderawasih
  • Yokelin Tokoro Universitas Cenderawasih

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v5i1.25246

Keywords:

Pelatihan, Penyiraman Otomatis, Penerapan, Tanaman, Bunga, IoT

Abstract

Keberadaan tanaman bunga di setiap rumah dapat membuat suasana tenang, sehat, sejuk, dan segar. Kurangnya tanaman bunga yang tumbuh di setiap rumah di Kelurahan Hedam diakibatkan oleh beberapa hal antara lain tanaman bunga tidak dirawat dengan baik khususnya pada musim kemarau. Hal ini terjadi karena penyiraman tanaman bunga hanya dilakukan pada saat ada waktu luang, berbagai kesibukan ibu-ibu yang menyebabkan bunga menjadi layu, kering, dan mati. Tujuan kegiatan pengabdian PNBP Universitas Cenderawasih ini adalah memberikan pelatihan dan praktek kepada ibu-ibu di RT. 02 RW. 04 kelurahan Hedam untuk menerapkan sistem penyiraman otomatis tanaman bunga berbasis teknologi Internet of Things (IoT). Metode kegiatan pengabdian yaitu ceramah, diskusi, tanya jawab, praktek, dan evaluasi penggunaan sistem penyiraman otomatis tanaman bunga. Hasil kegiatan pengabdian adalah mitra memiliki pengetahuan dan keterampilan tentang teknologi IoT pada sistem penyiraman otomatis tanaman bunga. Pelatihan sistem penyiraman tanaman otomatis membantu ibu-ibu di Kelurahan Hedam dalam merawat tanaman bunga agar tidak layu atau mati karena kekurangan air dan penyiraman tanaman dilakukan secara realtime sesuai dengan kebutuhan air berdasarkan kondisi kelembaman tanah.

References

Hanafie, A., Baco, S., & Asri, N. R. (2023). Implementasi Sistem Otomatisasi Penyiraman Tanaman Hidroponik. ILTEK?: Jurnal Teknologi, 18(01), 33–39. https://doi.org/10.47398/iltek.v18i01.82

Hartawan, L., Shantika, T., Anggraeni, N. D., Sirodz, M. P. N., Nugraha, F. C., Faturohman, R. D., Rohman, A. F., Hakiki, M. F. A., Saputra, A. T., Triyadi, A. R., Widiantara, A., Noviadi, A., Maulana, I., Bukhori, A. N., Nugraha, F. C., & Dodih. (2023). Penyiraman Tanaman Otomatis Berbasis Arduino IoT Cloud di Lahan Pertanian. REKA KARYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 93–100. https://doi.org/10.26760/rekakarya.v2i1.93-100

Hasani, M. I., & Wulandari, S. (2023). Implementasi Internet of Things ( IoT ) Pada Sistem Otomatisasi Penyiraman Tanaman Berbasis Mobile. ILKOMNIKA: Journal of Computer Science and Applied Informatics, 5(3), 149–161. https://doi.org/10.28926/ilkomnika.v5i3.573

Humairoh Ratu Ayu, Suciyati, S. W., Afriyani, H., & Syahputri, D. N. (2022). Implementasi Teknologi dan Internet Of Thing (IoT) Untuk Otomasi Penyiraman Tanaman Berbasis Telegram di SDN1 Triharjo. Kaibon Abhinaya?: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(1), 64–70. https://doi.org/10.30656/ka.v4i1.3960

Kalsum, U., Sanjaya, M. F., & N, A. R. (2023). Penerapan Teknologi Cerdas Penyiraman Tanaman Hidroponik Berbasis Mikrokontroler Dan Multisensor Pada Pembudidaya Tanaman Hidroponik Kabupaten Majene. Jurnal Abdi Insani, 10(3), 1880–1889. https://doi.org/10.29303/abdiinsani.v10i3.1113

Pasciana, R., Nurhasan, R., Iriany, I. S., Suhendrik, R., Ps Riskia, G. T., Alfihuda, M. F., & Nurmauludin, M. R. (2023). PENGEMBANGAN SOFT SKILL PEMBUATAN ALAT PENYIRAM OTOMATIS DALAM UPAYA PENINGKATAN HARUMADU DI KECAMATAN CIBALONG. Bantenese Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(2), 403–412. https://doi.org/10.30656/ps2pm.v5i2.7710

Putra, E. D., Utami, M., & Setiawan, A. G. (2020). Penyiram Tanaman Otomatis Sensor Kelembaban Tanah Yl-39, Yl-69 Dan GSM Shield Atwin Quad-Band. INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science, 3(2), 141–151. https://doi.org/10.31539/intecoms.v3i2.1517

Rachmatullah, S., Nazir Arifin, M., Yasir Zain, M., Rahman, A., Abdul Hamid, F., Umar Mansur, M., Ainul Yaqin, M., Fatah, Z., & History, A. (2022). Teknologi Penyiraman Otomatis Pada Green House Kampung Melon Napote Di Kabupaten Sampang. Jurnal Pengabdian Masyarakat Ngabdimas Unira, 2(2), 36–40.

Safi’i, M., Seltika, D., Paluppi, S., Djumhadi, Rizqy Fajar, M. A., Pramudya, R. K., Raehan Pribadi, M. F., & Rizky R, M. I. (2023). Implementasi Penyiraman Tanaman Jarak Jauh Berbasis Iot Menggunakan Smartphone Pada SD Negeri 002 Balikpapan Selatan. Jurnal Malikussaleh Mengabdi, 2(2), 358–363. https://doi.org/10.29103/jmm.v2i2.13417

Saputra, W. A., Herlinawati, Hestiana, D., Maulidayani, & Anisa, P. F. (2022). Penerapan Internet of Things (Iot) Untuk Otomatisasi Penyiraman Tanaman Cabai. POROS TEKNIK, 14(1), 1–9. https://ejurnal.poliban.ac.id/index.php/porosteknik/article/view/1876%0Ahttps://ejurnal.poliban.ac.id/index.php/porosteknik/article/download/1876/1018

Sayekti, I., Supriyo, B., Krishna, B., Dadi, Utomo, K., Beta, S., Kusumastuti, S., Pramuji, T., Kartika, V. S., & Aji, A. F. (2022). Pendampingan penerapan teknologi sistem monitoring dan penyiraman berbasis IoT pada budidaya tanaman obat keluarga. ABSYARA: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 3(1), 150–158. https://doi.org/10.29408/ab.v3i1.5616

Setyawan, D. Y., Nurfiana, Sudibyo, N. H., Handayani, R. D., Nurjoko, Rohiman, R., Setiawati, M. G., Juanto, H., & Purba, A. A. (2023). Pelatihan Dan Implementasi IoT Smart Farming Pada Kelompok Tani Desa Cintamulya Kecamatan Candipuro Kabupaten Lampung Selatan. J-ABDI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), 43–50. https://doi.org/10.53625/jabdi.v3i1.5731

Sihombing, R., Erwansyah, K., & Murniyanti, S. (2019). Implementasi Internet of Things (Iot) Penyiram Bibit Melon Dengan Metode Simplex Berbasis Nodemcu. Jurnal CyberTech, 1–8. https://ojs.trigunadharma.ac.id/

Sumiati, E., & Santoso, B. (2023). Perancangan Alat Penyiraman Tanaman Krisan Otomatis Menggunakan Nodemcu Berbasis Internet of Things (IOT). OKTAL?: Jurnal Ilmu Komputer Dan Science, 2(2), 513–519.

Windesi, P. K. A., Sampebua, M. R., & Kmurawak, R. M. (2022). IoT-Based Home Automation Using Nodemcu Esp8266. JOURNAL OF INFORMATICS RESEARCH, 4(4), 391–396. https://doi.org/10.34288/jri.v4i4.431

Zulkarnain, A. F., Wijaya, E. S., & Mustamin, N. F. (2022). Penerapan Teknologi Smart Farming Berbasis Internet of Things Bagi Masyarakat Petani Jeruk Siam. Batara Wisnu?: Indonesian Journal of Community Services, 2(1), 50–59. https://doi.org/10.53363/bw.v2i1.47

Downloads

Published

2024-02-06

How to Cite

Sampebua, M., Wororomi, J., Supiyanto, S., Kmurawak, R., & Tokoro, Y. . (2024). PELATIHAN PENERAPAN TEKNOLOGI IOT PENYIRAMAN OTOMATIS TANAMAN BUNGA DI KELURAHAN HEDAM JAYAPURA. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(1), 2098–2104. https://doi.org/10.31004/cdj.v5i1.25246