PERANAN UMKM GEDANGAN DI DALAM MENJALANKAN RODA PEREKONOMIAN
DOI:
https://doi.org/10.31004/cdj.v4i6.22926Keywords:
UMKM , Hari Pangan SeduniaAbstract
Dalam rangka Hari Pangan Sedunia yang jatuh pada tanggal 16 Oktober 2023, Gereja St.Yusup Gedangan bekerja sama dengan UMKM yang berada di wilayah sekitar Gereja Gedangan mengadakan bazar selama 1 hari penuh. Bazar diadakan pada tanggal 22 Oktober 2023 yang diikuti 25 peserta UMKM. Tujuan dari bazar ini adalah untuk menggerakan UMKM, menjalin komunikasi antar pelaku UMKM, menambah pendapatan, menciptakan network dll, dengan begitu pelaku UMKM lebih berani tampil dan percaya diri di tengah persaingan . Bazar diisi dengan menjual produk UMKM Masyarakat yang berupa makanan seperti bakso, mie ayam, soto, es puter, juice, siomay, gudeg dll. Kegiatan Bazar di gereja St Yusup Gedangan diadakan setiap 4 bulan sekali dengan harapan pelaku UMKM akan bertambah kualitas produk , bertambah jaringan kerja nya, menambah pendapatan mereka, dan roda perekonomian berjalan lancar.References
Lestari, Sri. 2076. Perkembangan Dan Strategi Pengembangan Pembiayaan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (UMKM). Deputi Bidang Pengkajian Sumberdaya UMKM. Jakarta
Marsuki.2006. Pemikiran Dan Strategi Memberdayakan Sektor ekonomi UMKM Di Indonesia. Mitra Wacana Media. Jakarta
Pramiyanti, Alila. Studi Kelayakan Bisnis Untuk UKM. Cetakan 1. Media Pressindo Yogyakarta Raharjo, M. Dawam. 1986. Transformasi Pertanian, Industri dan Kesempatan Kerja. Jakarta. Universitas Indonesia
Subanar, Harimurti, 2001. Manajemen Usaha Kecil. BPFE, Yogyakarta Thoha, Mahmud, 2000. Indonesia Menapak Abad 21 : Kajian Ekonomi Politik. Millenium Publisher, Jakarta.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Maria Magdalena Minarsih
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.