PENGELOLAAN POTENSI SDM UNTUK MENINGKATKAN PENDAPATAN KELUARGA PADA IBU-IBU PELAKU UMKM DI PULAU BANDA KABUPATEN MALUKU TENGAH

Authors

  • Saleh Tutupoho Universitas Pattimura
  • Novalien C. Lewaherilla Universitas Pattimura
  • Harvey Hiariey Universitas Pattimura
  • Felix Chandra Universitas Pattimura
  • Roy Seleky Universitas Pattimura
  • Grace Tahapary Universitas Pattimura

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v4i5.21255

Keywords:

Pengelolan SDM. Pendapatan, Pelaku UMKM

Abstract

Maraknya UMKM  yang dilakukan oleh ibu-ibu rumah tangga   menjadi hal yang sangat dalam menghadapi dinamika perekonomian  saat ini  Selain sebagai ibu rumah tangga,  Ibu-Ibu adalah pion untuk menambah pendapatan keluarga. Program  Sosialisasi tentang Pegelolaan Potensi SDM  dalam mingkatkan pendapatan keluarga menjadi sangat penting untuk ibu-ibu Pelaku UMKM di Pulau  Banda, Kabupaten Maluku Tengah.  Kegiatan PKM ini dirancang khusus untukuntuk ibu-ibu pelaku usaha , dengan fokus pada peningkatan pemahaman,  keterampilan, pengetahuan, dan mentalitas kewirausahaan dalam mengelola usaha sesuai potensi yang dimiliki . Program  PKM ini mencakup serangkaian pelatihan, workshop  dan  share pengalaman oleh Dosen fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pattimura , yang juga punya pengalaman sebagai praktisi bisnis..  Tujuan PKM ini  untuk memberi pemahaman dan pendampingan tentang pengelolaan   Potensi SDM  untuk meningkatkan pendapatan ibu-ibu pelaku usaha serta menjawab  tantangan  yang dihadapi dan memberikan solusi dakam melihat peluang  dalam menjalankan usaha. Terdapat manfaat yang signifikan dari kegiatan ini,  karena dengan bertambahnya pengetahuan tentang pengelolaan potensi SDM, maka akan meningkatkan pendapatan  ibu-ibu  Pelaku usaha di Pulau banda Kabupaten Maluku  Tengah

References

Aziz, A., Isnawati, S. I., & Siswati, A. (2021). Meningkatkan Kompetensi Pelaku Wirausaha Dusun

Tambakroto, Kecamatan Kajen Pekalongan. Bakti Humaniora, 1(2), 60–65.

Basuki. (2015). Hubungan Budaya Organisasi Dengan Knowledge Activities (Suatu Kajian Teoritis). Al Kalam Jurnal Komunikasi Bisnis Dan Manajemen, 2(1).

Dhamayantie, E., Fauzan, R. (2017). Penguatan Karakteristik dan Kompetensi Kewirausahaan untuk Meningkatkan Kinerja UMKM. Jurnal Manajemen, Strategi Bisnis Dan Kewirausahaan, 11

istikomayanti, Y., Bariska, H. F., & Dwi Susanti, R. A. (2018). Tantangan Pemberdayaan Perekonomian Kecil Melalui Usaha Kelompok Ibu Rumah Tangga (IRT). JAST : Jurnal Aplikasi Sains Dan Teknologi, 2(1), 6. https://doi.org/10.33366/jast.v2i1.946Ltd

Pakpahan, A.K.(2020).COVID-19 dan Implikasi Bagi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah. Winardi J (2003). Entrepreneur dan Entrepreneuship. Penerbit Kencana Prenada

Setiani, R., Dahmiri, & Indrawijaya, S. (2019). Pengaruh Motivasi dan Sikap Wirausaha Terhadap Keputusan Berwirausaha Wanita di Kota Jambi. Jurnal Manajemen Terapan Dan Keuangan, 8(01), 46±58

Thohari, C. A. F., & Meiningtias, D. (2021). Peningkatan Ekonomi Keluarga pada Masa Pendemi. 20(1), 28-42. https://doi.org/10.24014/Marwah.v20i1.11802

Widjaja, Y. R., Alamsyah, D. P., Rohaeni, H., & Sukajie, B. (2018). Peranan Kompetensi SDM UMKM Dalam Meningkatkan Kinerja. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat. 1 (3).465–476

Winardi J (2003). Entrepreneur dan Entrepreneuship. Penerbit Kencana Prenada

Downloads

Published

2023-11-16

How to Cite

Tutupoho, S. ., Lewaherilla, N. C. ., Hiariey, H. ., Chandra, F. ., Seleky, R. ., & Tahapary, G. . (2023). PENGELOLAAN POTENSI SDM UNTUK MENINGKATKAN PENDAPATAN KELUARGA PADA IBU-IBU PELAKU UMKM DI PULAU BANDA KABUPATEN MALUKU TENGAH. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(5), 10135–10139. https://doi.org/10.31004/cdj.v4i5.21255