IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA DENGAN MEMANFAATKAN MEDIA PEMBELAJARAN BAGI GURU SMP DI KECAMATAN SUKAMAKMUR, KAB. BOGOR, JAWA BARAT

Authors

  • Eveline Siregar Universitas Negeri Jakarta
  • Cecep Kustandi Universitas Negeri Jakarta
  • Adien Novarisa Universitas Negeri Jakarta
  • Siti Miati Universitas Negeri Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v4i5.21080

Keywords:

Digital, Guru, Pengabdian Kepada Masyarakat

Abstract

Di era yang serba digital, seorang guru dituntut untuk memiliki sistem pengajaran yang harus mengikuti sesuai perkembangan zamannya. Akan tetapi, pada kenyataannya yang sebenarnya terjadi ialah masih banyak guru atau tenaga pendidik yang masih belum bisa memanfaatkan teknologi digital pada saat ini. Program Studi Teknologi Pendidikan UNJ melakukan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat dengan Judul “Implementasi Kurikulum Merdeka Dengan Memanfaatkan memanfaatkan  Motion Bagi Guru SMP Di Kecamatan Sukamakmur Kabupaten Bogor Jawa Barat. Dengan diadakannya pengabdian kepada masyarakat, diharapkan dapat mendampingi guru agar dapat bisa membuat media pembelajaran dengan memanfaatkan teknologi digital. Pelaksanaan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat dilakukan dengan Blended Learning (Luring dan Daring), pada saat luring diadakan satu kali kunjungan. Kunjungan pertama yaitu pembekalan materi mengenai memanfaatkan  Motion Graphics. Untuk kegiatan daring dilakukan dengan menggunakan Google Classroom dan WhatsApp Group. Guru yang menjadi peserta media infografis mendapatkan hasil yang sangat baik dalam pendampingan dalam pemanfaatan media infografis dalam pembelajaran.

References

Imam. 9 Desember 2022 https://www.radarbogor.id/2022/12/09/lama-sekolah-di- sukamakmur-paling-rendah-warga-didorong-ikut-pkbm/

Kemendikbud.

https://pusatinformasi.guru.kemdikbud.go.id/hc/en-us/articles/6824331505561-Latar-Belakang-Kurikulum-Merdeka

Mujab, S. ., v, A. T. R. ., & Gumelar, W. S. . (2023). Analisis Implementasi Kurikulum Merdeka (Studi Kasus SMK Al Huda Kedungwungu Indramayu). Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 5(1), 1538–1545. https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11166

Nawawi, M. I. (2020). Pengaruh Media Pembelajaran terhadap Motivasi Belajar: Tinjauan berdasarkan Karakter Generasi Z. Jurnal Penelitian Dan Pengkajian Ilmu Pendidikan: E-Saintika, 4(2), 197–210. https://doi.org/10.36312/e-saintika.v4i2.216

Sunarni, S., & Karyono, H. (2023). Persepsi Guru Terhadap Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar di Sekolah Dasar. Journal on Education, 5(2), 1613-1620.

SUSIANI, Ika Wahyu. Implementasi Kurikulum Merdeka di SMP Darur Rohmah Gandu Mlarak Ponorogo. Proceeding: International Conference on Islamic Studies (ICIS) IAIN Ponorogo, [S.l.], p. 296-306, nov. 2022. ISSN 2656-7229. Available at:

<https://prosiding.iainponorogo.ac.id/index.php/icis/article/view/805>.Date accessed: 14 jan. 2023. doi: https://doi.org/10.21154/icis.v0i0.805.

Susilowati, E. (2022). Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam. Al-Miskawaih: Journal Of Science Education, 1(1), 115- 132.

Syarif Hidayatulah. 10 Januari 2023. https://pakuanraya.com/kurikulum-merdeka-belum- diterapkan-semua-oleh-smp-di-kabupaten-bogor/

https://naikpangkat.com/kendala-kami-para-guru-menerapkan-kurikulum- merdeka/#:~:text=Sulitnya%20akses%20digital%20atau%20internet,digital%20dan

%20internet%20yang%20memadai.

https://pakuanraya.com/kurikulum-merdeka-belum-diterapkan-semua-oleh-smp-di- kabupaten-bogor/

https://smpn1punggur.sch.id/wp-content/uploads/2022/06/027_H_KR_2022-SK-Kabadan- tentang-Satuan-Pendidikan-Pelaksana-Implementasi-Tahap-II.pdf

Downloads

Published

2023-11-13

How to Cite

Siregar, E. ., Kustandi, C. ., Novarisa, A. ., & Miati, S. . (2023). IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA DENGAN MEMANFAATKAN MEDIA PEMBELAJARAN BAGI GURU SMP DI KECAMATAN SUKAMAKMUR, KAB. BOGOR, JAWA BARAT. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(5), 9949–9956. https://doi.org/10.31004/cdj.v4i5.21080