SOSIALISASI PENYAKIT DBD DAN PENGOLAHAN TANAMAN SERAI (CYMPOGON CITRATUS) MENJADI SPRAY ANTINYAMUK DI DESA KEDUNGSUGO KECAMATAN PRAMBON SIDOARJO

Authors

  • Diana Evawati Universitas PGRI Adi Buana Surabaya
  • Dania Febriana Putri Universitas PGRI Adi Buana Surabaya
  • Lathifatul Azmi Ar Rohmah Universitas PGRI Adi Buana Surabaya
  • Cholida Fauziyah Universitas PGRI Adi Buana Surabaya
  • Nuky Fikri Aliyah Universitas PGRI Adi Buana Surabaya
  • Khiyarotun Nisa Universitas PGRI Adi Buana Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v4i4.20426

Keywords:

Demam Berdarah, Spray, Serai

Abstract

Demam Berdarah Dengue (DBD) adalah penyakit menular yang disebabkan oleh virus dan ditularkan oleh nyamuk Aedes aegypti. Penyakit ini menjadi masalah kesehatan di Indonesia yang mendapat perhatian karena penyebarannya yang cepat dan dapat menyebabkan kematian dalam waktu yang singkat. Insiden penyakit ini meningkat di beberapa provinsi di Indonesia selama 30 tahun terakhir. DBD masih akan cenderung meningkat dan menyebar luas. Hal ini dikarenakan media penularan DBD banyak dijumpai di pemukiman penduduk dan tempat-tempat umum. Penggunaan semprotan ini digunakan untuk melindungi pengguna dari gigitan nyamuk sekaligus mengusir nyamuk yang dapat menyebabkan penyakit. Masyarakat perlu memahami bagaimana cara sederhana membuat semprotan antinyamuk dari serai. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan informasi pembuatan semprotan pengusir nyamuk dari serai. Penemuan tanaman serai yang mudah dijumpai di lingkungan sekitar, membuat proses pembuatan produk obat nyamuk semprot tidak ada kendala. Produk ini terbuat dari bahan tumbuhan alami dan tidak menggunakan bahan kimia berbahaya bagi kesehatan. Kegiatan ini mendapat reaksi yang positif dari ibu-ibu RT 1 Dusun Sugo.

References

Ambari, Yani, And Ni Made Dharma Shantini Suena. 2019. “Uji Stabilitas Fisik Formulasi Lotion Anti Nyamuk Minyak Sereh.” Jurnal Ilmiah Medicamento 5(2): 111–15.

Bestari, Rochmadina Suci. 2018. “Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Perilaku Mahasiswa Tentang Pemberantasan Sarang Nyamuk (Psn) Demam Berdarah Dengue (Dbd) Terhadap Keberadaan Jentik Aedes Aegypti The Correlation Between Educational Level And Behaviour Of University Student About Mos.” Biomedika Vol.10 No.: 1–5.

Broto, Wisnu Et Al. 2021. “Pemanfaatan Ekstrak Batang Serai Dan Limbah Kulit Jeruk Sebagai Obat Spray Anti Nyamuk.” Pentana 2(1): 6–11.

Clara, Costansia, M. Arifuddin, And Rolan Rusli. 2022. “Perbandingan Uji Aktivitas Mukolitik Ekstrak Etanol, Infusa, Dan Minyak Atsiri Batang Serai Wangi (Cymbopogon Nardus).” Jurnal Sains Dan Kesehatan 4(5): 495–99.

Dipahayu, Damaranie, And Siti Annurijati. 2022. “Penyuluhan Formulasi Spray Anti Nyamuk Dari Infusa Limbah Daun Serai (Cymbopogon Nardus) Dan Kulit Buah Jeruk Nipis (Citrus Aurantifolia).” Jurnal Abdi Masyarakat Kita 2(2): 152–60. Http://Www.Jurnalfarmasi.Or.Id/Index.Php/Asta/Article/View/288.

Gultom, E S, A F Sitompul, S Rezeqi, And ... 2021. “Pemanfaatan Tanaman Serai Wangi (Cymbopogonnardusl) Sebagai Pengharum Ruangan Pengusir Nyamuk Herbal Di Desa Bandar Khalifah Kecamatan Percut Sei ….” … Seminar Nasional Hasil … (November): 183–86. Http://Digilib.Unimed.Ac.Id/Id/Eprint/41335%0ahttp://Digilib.Unimed.Ac.Id/41335/1/Fulltext.Pdf.

Halim, Rd., And Adelina Fitri. 2020. “Aktivitas Minyak Sereh Wangi Sebagai Anti Nyamuk.” Jurnal Kesmas Jambi 4(1): 28–34.

Huda, Hairul, Rif’an Fathoni, And Tantra Diwa Larasati. 2022. “Pemanfaatan Dan Penyuluhan Serai Menjadi Semprotan Anti Nyamuk Kepada Masyarakat.” Prosiding Pengabdian Retii (X): 87–92.

Melviani, Melviani, Dyan Fitri Nugraha, Nadya Novianty, And Noval Noval. 2023. “Pelatihan Pembuatan Spray Tanaman Serai Untuk Mencegah Dbd Dalam Meningkatkan Kesehatan Dan Ekonomi Keluarga.” Indonesia Berdaya 4(3): 823–30.

Oktanti, Selli Et Al. 2022. “Uji Efektivitas Sediaan Anti Nyamuk Menggunakan Ekstrak Serai Wangi (Cymbopogon Nardusl.) Terhadap Nyamuk Aedes Aegyptitest The Effectiveness Of Mosquito Repellents Using Citronella Extract (Cymbopogon Nardus L.) Against Aedes Aegyptimosquitoes.” Cymbopogon Nardus L.) Terhadap Nyamuk Aedes Aegypti| 4(1): 250–60.

Periatama, Supriyadi, Rizki Muji Lestari, And Dita Wasthu Prasida. 2022. “Hubungan Perilaku 3m Plus Dengan Kejadian Demam Berdarah Dengue (Dbd).” Jurnal Surya Medika 7(2): 77–81.

Podung, Gerald C. D., Suryadi N. N. Tatura, And Max F. J. Mantik. 2021. “Faktor Risiko Terjadinya Sindroma Syok Dengue Pada Demam Berdarah Dengue.” Jurnal Biomedik (Jbm) 13(2): 161.

Puspitasary, Kiki., Dkk. 2021. “Edukasi Pemanfaatan Tanaman Sereh Sebagai Anti.” 3.

Putri Dwi, Winda, Azrini Khaerah, And Fauzan Akbar. 2022. “Uji Efektivitas Sari Batang Serai Dapur Cymbopogon Citratus Sebagai Insektisida Alami Terhadap Mortalitas Nyamuk Aedes Aegypti.” Kromatin: Jurnal Biologi Dan Pendidikan Biologi 3(1): 1–9.

Rahayu, Sri Pudji, And Siti Naimah. 2010. “Pembuatan Formulasi Krim Anti Nyamuk Dari Fraksi Minyak Sereh.” Jurnal Kimia Dan Kemasan 32(2): 53.

Rasydy, La Ode Akbar, Banu Kuncoro, And Muhammad Yusuf Hasibuan. 2020. “Formulasi Sediaan Spray Daun Dan Batang Serai Wangi (Cymbopogon Nardus L.) Sebagai Antinyamuk Culex S.P.” Jurnal Farmagazine 7(1): 45.

Safitri, Yunita Diyah, Ekke Dwinda Intaningtyas, Nurdiana Choirunnisa, And Nurisma Tria Harwiyanti. 2022. “Pembuatan Lotion Anti Nyamuk Dari Batang Serai Sebagai Upaya Pencegahan Demam Berdarah Oleh Masyarakat Desa Bendiljati Wetan Tulungagung.” Bubungan Tinggi: Jurnal Pengabdian Masyarakat 4(2): 714.

Sahamastuti, Agnes Anania Triavika Et Al. 2019. “Penyuluhan Dan Workshop Obat Nyamuk Sintetis Dan Alami Sebagai Tindakan Pencegahan Dbd.” Jppm (Jurnal Pengabdian Dan Pemberdayaan Masyarakat) 3(2): 273.

Sari, Nirmala, Ida Ratna Nila, And T Andi Fadlly. 2023. “Sebagai Obat Pengusir Nyamuk Dalam Pencegahan Penyakit Dbd Desa Sriwijaya Adalah Desa Penyakit Demam Berdarah Dengue Setiap Harinya , Sehingga Tidak Ada Lagi Melakukan Pencegahan Penyakit Dbd Bahan Kimia Lainnya Yang Terdapat Dalam Obat Nyamuk Lotion Adal.” 6: 1059–64.

Sofiana, Dian, And Juli Rochmijati Wuliandari. 2023. “Survei Nyamuk Aedes Aegypti Menggunakan Ovitrap Di Kelurahan Mersi Dan Desa Ledug.” Sainteks 20(1): 49.

Susilowati, Itri Ndah, And Endang Widhiyastuti. 2019. “Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pencegahan Penyakit Demam Berdarah Dengue Dengan Penyuluhan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Serta Pemanfaatan Bahan Herbal Community Empowerment In The Prevention Of Dengue Hemorrhagic Fever By Conseling The Behaviour Of Clea.” 3(2): 237–43.

Taufiq, Taufiq, And Husnul Khatimah. 2023. “Pembuatan Spray Herba Serai Wangi (Cymbopogon Nardus L) Sebagai Anti Nyamuk Culex S.P.” Parapemikir?: Jurnal Ilmiah Farmasi 12(1): 94.

Tavish, M.H., Dan D. Harris, And Martanto Martosupono. 2015. “An Economic Study Of Essential Oil Production In The Uk: A Case Study Comparing Non-Uk Lavender/Lavandin Production And Peppermint/Spearmint Production With Uk Production Techniques And Cost.” Adas Consulting Ltd 137(November): 62.

Trismayanti, Ni Kadek Nila, I Gusti Ayu Made Aryasih, M. Choirul Hadi, And Ni Made Marwati. 2022. “Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Kota Denpasar Tahun 2022.” Jurnal Kesehatan Lingkungan 12(2): 99–113.

Utami, Nastiti, And Ari Dwi Cahyani. 2020. “Pencegahan Penyakit Demam Berdarah Dengue (Dbd) Dengan Pembuatan Bio Spray Pengusir …. Pencegahan Penyakit Demam Berdarah Dengue (Dbd) Dengan Prevention Of Dengue Haemorrhagic Fever (Dhf) By Making Mosquito Repellent Bio Spray In Taman Sari, Ampenan, Ntb.” Jurnal Surya Masyarakat 3(1): 55–62.

Vitaningtyas, Yosephine Et Al. 2019. “Pengolahan Serai Sebagai Tanaman Obat Pengusir Nyamuk Bersama Anak-Anak Di Pemukiman Pemulung Blok O Yogyakarta.” Abdimas Altruis: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 2(1): 14–23.

Widyantoro, Wahyu, Nurjazuli Nurjazuli, And Yusniar Hanani. 2021. “Pengendalian Demam Berdarah Dengue (Dbd) Berbasis Masyarakat Di Indonesia: Systematic Review.” Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat 10(03): 200–207.

Wulansari, Indah, Farida Athaillah, Fadli A Gani, And Al Azhar. 2023. “Uji Aktivitas Ekstrak Daun Dan Batang Serai Wangi (Cymbopogon Nardus L.) Sebagai Insektisida Terhadap Nyamuk Culex Spp Activity Test Of Extract Of Citronella Leaves And Stems (Cymbopogon Nardus L.) As Insectiside Againts Culex Spp.” Jimvet) Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Syiah Kuala 7(2): 26–35.

Yulion, Rizky Et Al. 2021. “Penyuluhan Pembuatan Spray Antinyamuk Dari Serai ( Cymbopogon Citrates ) Di Pakuan Baru Jambi.” Pengabdian Kepada Masyarakat 4: 30–33. Https://Jurnal.Polsri.Ac.Id/Index.Php/Aptekmas/Article/View/3353.

Zulfikar, Zulfikar, Wiwit Aditama, Khairunnisa Khairunnisa, And Budi Arianto Ps. 2022. “Pelatihan Meramu Cairan Pembasmi Nyamuk Dari Daun Serai (Cymbopogon Citratus) Di Sekolah Madrasah Aliyah Negeri 2 Bireuen.” Jurnal Pade: Pengabdian & Edukasi 4(2): 55.

Ambari, Yani, And Ni Made Dharma Shantini Suena. 2019. “Uji Stabilitas Fisik Formulasi Lotion Anti Nyamuk Minyak Sereh.” Jurnal Ilmiah Medicamento 5(2): 111–15.

Bestari, Rochmadina Suci. 2018. “Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Perilaku Mahasiswa Tentang Pemberantasan Sarang Nyamuk (Psn) Demam Berdarah Dengue (Dbd) Terhadap Keberadaan Jentik Aedes Aegypti The Correlation Between Educational Level And Behaviour Of University Student About Mos.” Biomedika Vol.10 No.: 1–5.

Broto, Wisnu Et Al. 2021. “Pemanfaatan Ekstrak Batang Serai Dan Limbah Kulit Jeruk Sebagai Obat Spray Anti Nyamuk.” Pentana 2(1): 6–11.

Clara, Costansia, M. Arifuddin, And Rolan Rusli. 2022. “Perbandingan Uji Aktivitas Mukolitik Ekstrak Etanol, Infusa, Dan Minyak Atsiri Batang Serai Wangi (Cymbopogon Nardus).” Jurnal Sains Dan Kesehatan 4(5): 495–99.

Dipahayu, Damaranie, And Siti Annurijati. 2022. “Penyuluhan Formulasi Spray Anti Nyamuk Dari Infusa Limbah Daun Serai (Cymbopogon Nardus) Dan Kulit Buah Jeruk Nipis (Citrus Aurantifolia).” Jurnal Abdi Masyarakat Kita 2(2): 152–60. Http://Www.Jurnalfarmasi.Or.Id/Index.Php/Asta/Article/View/288.

Gultom, E S, A F Sitompul, S Rezeqi, And ... 2021. “Pemanfaatan Tanaman Serai Wangi (Cymbopogonnardusl) Sebagai Pengharum Ruangan Pengusir Nyamuk Herbal Di Desa Bandar Khalifah Kecamatan Percut Sei ….” … Seminar Nasional Hasil … (November): 183–86. Http://Digilib.Unimed.Ac.Id/Id/Eprint/41335%0ahttp://Digilib.Unimed.Ac.Id/41335/1/Fulltext.Pdf.

Halim, Rd., And Adelina Fitri. 2020. “Aktivitas Minyak Sereh Wangi Sebagai Anti Nyamuk.” Jurnal Kesmas Jambi 4(1): 28–34.

Huda, Hairul, Rif’an Fathoni, And Tantra Diwa Larasati. 2022. “Pemanfaatan Dan Penyuluhan Serai Menjadi Semprotan Anti Nyamuk Kepada Masyarakat.” Prosiding Pengabdian Retii (X): 87–92.

Melviani, Melviani, Dyan Fitri Nugraha, Nadya Novianty, And Noval Noval. 2023. “Pelatihan Pembuatan Spray Tanaman Serai Untuk Mencegah Dbd Dalam Meningkatkan Kesehatan Dan Ekonomi Keluarga.” Indonesia Berdaya 4(3): 823–30.

Oktanti, Selli Et Al. 2022. “Uji Efektivitas Sediaan Anti Nyamuk Menggunakan Ekstrak Serai Wangi (Cymbopogon Nardusl.) Terhadap Nyamuk Aedes Aegyptitest The Effectiveness Of Mosquito Repellents Using Citronella Extract (Cymbopogon Nardus L.) Against Aedes Aegyptimosquitoes.” Cymbopogon Nardus L.) Terhadap Nyamuk Aedes Aegypti| 4(1): 250–60.

Periatama, Supriyadi, Rizki Muji Lestari, And Dita Wasthu Prasida. 2022. “Hubungan Perilaku 3m Plus Dengan Kejadian Demam Berdarah Dengue (Dbd).” Jurnal Surya Medika 7(2): 77–81.

Podung, Gerald C. D., Suryadi N. N. Tatura, And Max F. J. Mantik. 2021. “Faktor Risiko Terjadinya Sindroma Syok Dengue Pada Demam Berdarah Dengue.” Jurnal Biomedik (Jbm) 13(2): 161.

Puspitasary, Kiki., Dkk. 2021. “Edukasi Pemanfaatan Tanaman Sereh Sebagai Anti.” 3.

Putri Dwi, Winda, Azrini Khaerah, And Fauzan Akbar. 2022. “Uji Efektivitas Sari Batang Serai Dapur Cymbopogon Citratus Sebagai Insektisida Alami Terhadap Mortalitas Nyamuk Aedes Aegypti.” Kromatin: Jurnal Biologi Dan Pendidikan Biologi 3(1): 1–9.

Rahayu, Sri Pudji, And Siti Naimah. 2010. “Pembuatan Formulasi Krim Anti Nyamuk Dari Fraksi Minyak Sereh.” Jurnal Kimia Dan Kemasan 32(2): 53.

Rasydy, La Ode Akbar, Banu Kuncoro, And Muhammad Yusuf Hasibuan. 2020. “Formulasi Sediaan Spray Daun Dan Batang Serai Wangi (Cymbopogon Nardus L.) Sebagai Antinyamuk Culex S.P.” Jurnal Farmagazine 7(1): 45.

Safitri, Yunita Diyah, Ekke Dwinda Intaningtyas, Nurdiana Choirunnisa, And Nurisma Tria Harwiyanti. 2022. “Pembuatan Lotion Anti Nyamuk Dari Batang Serai Sebagai Upaya Pencegahan Demam Berdarah Oleh Masyarakat Desa Bendiljati Wetan Tulungagung.” Bubungan Tinggi: Jurnal Pengabdian Masyarakat 4(2): 714.

Sahamastuti, Agnes Anania Triavika Et Al. 2019. “Penyuluhan Dan Workshop Obat Nyamuk Sintetis Dan Alami Sebagai Tindakan Pencegahan Dbd.” Jppm (Jurnal Pengabdian Dan Pemberdayaan Masyarakat) 3(2): 273.

Sari, Nirmala, Ida Ratna Nila, And T Andi Fadlly. 2023. “Sebagai Obat Pengusir Nyamuk Dalam Pencegahan Penyakit Dbd Desa Sriwijaya Adalah Desa Penyakit Demam Berdarah Dengue Setiap Harinya , Sehingga Tidak Ada Lagi Melakukan Pencegahan Penyakit Dbd Bahan Kimia Lainnya Yang Terdapat Dalam Obat Nyamuk Lotion Adal.” 6: 1059–64.

Sofiana, Dian, And Juli Rochmijati Wuliandari. 2023. “Survei Nyamuk Aedes Aegypti Menggunakan Ovitrap Di Kelurahan Mersi Dan Desa Ledug.” Sainteks 20(1): 49.

Susilowati, Itri Ndah, And Endang Widhiyastuti. 2019. “Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pencegahan Penyakit Demam Berdarah Dengue Dengan Penyuluhan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Serta Pemanfaatan Bahan Herbal Community Empowerment In The Prevention Of Dengue Hemorrhagic Fever By Conseling The Behaviour Of Clea.” 3(2): 237–43.

Taufiq, Taufiq, And Husnul Khatimah. 2023. “Pembuatan Spray Herba Serai Wangi (Cymbopogon Nardus L) Sebagai Anti Nyamuk Culex S.P.” Parapemikir?: Jurnal Ilmiah Farmasi 12(1): 94.

Tavish, M.H., Dan D. Harris, And Martanto Martosupono. 2015. “An Economic Study Of Essential Oil Production In The Uk: A Case Study Comparing Non-Uk Lavender/Lavandin Production And Peppermint/Spearmint Production With Uk Production Techniques And Cost.” Adas Consulting Ltd 137(November): 62.

Trismayanti, Ni Kadek Nila, I Gusti Ayu Made Aryasih, M. Choirul Hadi, And Ni Made Marwati. 2022. “Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Kota Denpasar Tahun 2022.” Jurnal Kesehatan Lingkungan 12(2): 99–113.

Utami, Nastiti, And Ari Dwi Cahyani. 2020. “Pencegahan Penyakit Demam Berdarah Dengue (Dbd) Dengan Pembuatan Bio Spray Pengusir …. Pencegahan Penyakit Demam Berdarah Dengue (Dbd) Dengan Prevention Of Dengue Haemorrhagic Fever (Dhf) By Making Mosquito Repellent Bio Spray In Taman Sari, Ampenan, Ntb.” Jurnal Surya Masyarakat 3(1): 55–62.

Vitaningtyas, Yosephine Et Al. 2019. “Pengolahan Serai Sebagai Tanaman Obat Pengusir Nyamuk Bersama Anak-Anak Di Pemukiman Pemulung Blok O Yogyakarta.” Abdimas Altruis: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat 2(1): 14–23.

Widyantoro, Wahyu, Nurjazuli Nurjazuli, And Yusniar Hanani. 2021. “Pengendalian Demam Berdarah Dengue (Dbd) Berbasis Masyarakat Di Indonesia: Systematic Review.” Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat 10(03): 200–207.

Wulansari, Indah, Farida Athaillah, Fadli A Gani, And Al Azhar. 2023. “Uji Aktivitas Ekstrak Daun Dan Batang Serai Wangi (Cymbopogon Nardus L.) Sebagai Insektisida Terhadap Nyamuk Culex Spp Activity Test Of Extract Of Citronella Leaves And Stems (Cymbopogon Nardus L.) As Insectiside Againts Culex Spp.” Jimvet) Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Syiah Kuala 7(2): 26–35.

Yulion, Rizky Et Al. 2021. “Penyuluhan Pembuatan Spray Antinyamuk Dari Serai ( Cymbopogon Citrates ) Di Pakuan Baru Jambi.” Pengabdian Kepada Masyarakat 4: 30–33. Https://Jurnal.Polsri.Ac.Id/Index.Php/Aptekmas/Article/View/3353.

Zulfikar, Zulfikar, Wiwit Aditama, Khairunnisa Khairunnisa, And Budi Arianto Ps. 2022. “Pelatihan Meramu Cairan Pembasmi Nyamuk Dari Daun Serai (Cymbopogon Citratus) Di Sekolah Madrasah Aliyah Negeri 2 Bireuen.” Jurnal Pade: Pengabdian & Edukasi 4(2): 55.

Downloads

Published

2023-10-28

How to Cite

Evawati, D. ., Putri, D. F., Rohmah, L. A. A. ., Fauziyah, C. ., Aliyah, N. F. ., & Nisa, K. . (2023). SOSIALISASI PENYAKIT DBD DAN PENGOLAHAN TANAMAN SERAI (CYMPOGON CITRATUS) MENJADI SPRAY ANTINYAMUK DI DESA KEDUNGSUGO KECAMATAN PRAMBON SIDOARJO. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(4), 9305–9312. https://doi.org/10.31004/cdj.v4i4.20426