PENINGKATAN KOMPETENSI PESERTA DIDIK SMK NEGERI 2 SURABAYA MENGGUNAKAN SOFTWARE AUTODESK REVIT

Authors

  • Hasan Dani Universitas Negeri Surabaya
  • Berkat Cipta Zega Universitas Negeri Surabaya
  • Suprapto Suprapto Universitas Negeri Surabaya
  • Satriana Fitri Mustika Sari Universitas Negeri Surabaya
  • Arik Triarso Universitas Negeri Surabaya
  • Anggi Rahmad Zulfikar Universitas Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v4i4.20232

Keywords:

Autodesk Revit; Kompetensi; Pemodelan Bangunan.

Abstract

Software Autodesk Revit merupakan software berbasis Building Information Modeling (BIM) yang membantu dokumentasi proyek secara lebih realistis dengan pemodelan tiga dimensi. Berdasarkan permasalahan yang dialami oleh peserta didik di SMK Negeri 2 Surabaya yaitu pengoperasian software yang belum maksimal dalam pemodelan konstruksi bangunan gedung. Tujuan pelaksanaan adalah menyampaikan materi tentang pengoperasian dan menjelaskan fungsi menu yang terdapat pada software Autodesk Revit dan melakukan pelatihan tentang pemodelan bangunan gedung menggunakan software Autodesk Revit. Metode pendekatan yang ditawarkan adalah dengan melakukan pelatihan kepada peserta didik Jurusan Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan (DPIB) SMK Negeri 2 Surabaya dengan Dosen D4 Tekik Sipil Fakultas Vokasi Universitas Negeri Surabaya dalam menggunakan Software Autodesk Revit. Hasil pelaksanaan memberikan peningkatan kompetensi peserta didik dalam mengoperasikan software tersebut. Pembuatan materi dalam bentuk video pembelajaran juga sangat membantu peserta didik dalam merefresh apabila masih terdapat kesulitan.

References

Amalia, A.R., 2011, Studi Literatur tentang Program Bantu Autodesk Revit Structure. Skripsi Tidak Diterbitkan.

Amir, F., 2017, Studi Desain Pekerjaan Struktur Pembangunan Gedung P1 & P2 Universitas Kristen Petra Surabaya Berbasis Teknologi Building Information Modeling (BIM). Universitas Narotama. Skripsi. Tidak Diterbitkan.

Amir, M.I., 2011, Aplikasi Building Information Modeling (BIM) dalam Perancangan Bangunan Beton Bertulang 4 Lantai. Skripsi. Tidak Diterbitkan.

Berlian, C.A., Adhi, R.P., Hidayat,A., dan Nugroho, H., 2016, Perbandingan Efisiensi Waktu, Biaya, dan Sumber Daya Manusia Antara Metode Building Information Modelling (BIM) dan Konvensional (Studi Kasus: Perencanaan Gedung 20 Lantai Jurnal Karya Teknik Sipil, 5(2), 220- 229.

Christian, 2016, Aplikasi Building Information Modeling (BIM) Dalam Perancangan Bangunan Beton Bertulang 4 Lantai. Universitas Kristen Maranatha. Skripsi. Tidak Diterbitkan.

Christian. (2017). Aplikasi Building Information

Chunaifi, Ilham (2022) Implementasi Building Information Modeling (BIM) pada Perencanaan Biaya dan Waktu Bangunan Gedung Green Laur (Studi Kasus Pada Kegiatan Kompetisi Bangunan Gedung Indonesia XII 2021). Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Malang.

Liang, J.A., 2015, Kajian Terhadap Praktik Building Information Modeling Pada Industri Konstruksi Di Indonesia. Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Tesis. Tidak Diterbitkan.

Downloads

Published

2023-10-24

How to Cite

Dani, H. ., Zega, B. C. ., Suprapto, S., Sari, S. F. M. ., Triarso, A., & Zulfikar, A. R. . (2023). PENINGKATAN KOMPETENSI PESERTA DIDIK SMK NEGERI 2 SURABAYA MENGGUNAKAN SOFTWARE AUTODESK REVIT. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(4), 9031–9037. https://doi.org/10.31004/cdj.v4i4.20232