PENGEMBANGAN SISTEM REKRUTMEN DAN SELEKSI YANG EFEKTIF UNTUK MENCAPAI KEUNGGULAN KOMPETITIF

Authors

  • Abu Bakar STIE Jambatan Bulan
  • Sari Zulfiana Hasan Universitas Muhammadiyah Kupang
  • Vera Herlina Mustari Universitas Muhammadiyah Kupang
  • Hafidz Hanafiah Universitas Bina Bangsa
  • Klemens Mere Universitas Wisnuwardhana Malang

DOI:

https://doi.org/10.31004/cdj.v4i4.19693

Keywords:

Rekrutmen, Seleksi, Kompetitif.

Abstract

Dalam era globalisasi dan persaingan bisnis yang semakin ketat, keunggulan kompetitif merupakan faktor kunci dalam kesuksesan suatu organisasi. Salah satu elemen penting dalam mencapai keunggulan kompetitif adalah memiliki tim kerja yang berkualitas tinggi. Tujuan Pengabdian kepada Masyarakat ini adalah menganalisis Pengembangan Sistem Rekrutmen dan Seleksi yang Efektif untuk Mencapai Keunggulan Kompetitif. Metode yang digunakan dalam artikel ini adalah metode kualitatif dengan studi literature atau Library Research. Tujuannya adalah untuk menganalisis perbandingan teori-teori yang ada dengan teori-teori sebelumnya pada literature hasil penelitian. Berdasarkan literature review artikel pada hasil dan pembahasan maka dapat disimpulkan bahwa Pengembangan Sistem Rekrutmen dan Seleksi yang Efektif berpengaruh positif  terhadap Keunggulan Kompetitif.

References

Sudiantini, D., Aden, A, M & Hasanah, U. 2023. Peran Manajemen Sumber Daya Manusia “Sistem Rekrutmen, Seleksi, Kompetensi Dan Pelatihan” Terhadap Keunggulan Kompetitif. Musytari: Neraca Manajemen, Akuntasi, Ekonomi. Vol. 1, No. 1. Https://Doi.Org/10.8734/Mnmae.V1i1.183

Dian Sudiantini, Ihwandhiya Ihsan Ramadhan, Achmad Zidane, Dika Pangestu, & Atikah Mutiara Aden. (2023). Kajian Literatur : Menyoal Peran Manajemen Sdm Dalam Sistem Rekrutmen, Seleksi, Kompetensi Dan Pelatihan Terhadap Keunggulan Kompetitif Perusahaan. Mufakat: Jurnal Ekonomi, Manajemen Dan Akuntansi, 1(2), 78–82. Https://Doi.Org/10.572349/Mufakat.V1i2.446

Fania Mutiara Savitri, Aldhania Uswatun Hasanah, Alfithrah Madya Fasa, & Septya Lie Mahesti. (2022). Kajian Literatur Perencanaan Sumber Daya Manusia (Sdm) Yang Efektif Untuk Meraih Keunggulan Kompetitif. Cemerlang : Jurnal Manajemen Dan Ekonomi Bisnis, 2(1), 16–29. Https://Doi.Org/10.55606/Cemerlang.V2i1.607

Suhardoyo, S. 2019. Pengelolaan Talent Manajemen Human Resource Dalam Mencapai Keunggulan Kompetitif Di Era Globalisasi Pada Pt. Dalim Fideta Kornesia Jakarta. Cakrawala: Jurnal Humaniora Universitas Bina Sarana Informatika. Vol. 19, No. 1. Https://Doi.Org/10.31294/Jc.V19i1.4845

Ellitan, L. 2020. Praktik-Praktik Pengelolaan Sumber Daya Manusia Dan Keunggulan Kompetitif Berkelanjutan. Jmk: Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan. Vol. 4, No. 2. Https://Doi.Org/10.9744/Jmk.4.2.Pp.%2065-76

Dewi, A, T & Diana, T. 2018. Analisis Rekrutmen Dan Seleksi Karyawan Pt. Pancaran Belantara Indah. Jurnal Ekonomi Integra. Vol. 8, No. 1. Https://Doi.Org/10.51195/Iga.V8i1.116

Kasmawati, 2018. Sumber Daya Manusia Sebagai Sumber Keunggulan Kompetitif. Jurnal Manajemen Pendidikan. Vol. 2, No. 2. Https://Doi.Org/10.24252/Idaarah.V2i2.6864

Rivai, Manajemen Sumber Daya Manusia. 2013.

M. Dabi?, M. Ortiz-De-Urbina-Criado, And A. M. Romero-Martínez, “Human Resource Management In Entrepreneurial Firms: A Literature Review,” Int. J. Manpow., Vol. 32, No. 1, Pp. 14–33, 2011, Doi: 10.1108/01437721111121206

.M. A. Hitt, R. D. Ireland, And R. Hoskisson, Strategic Management Cases: Competitiveness And Globalization. 2012.

R. L. Mathis And J. H. Jackson, “Manajemen Sumber Daya Manusia,” In Manajemen Sumber Daya Manusia, 2012

L. R. Mathis And H. J. Jackson, Human Resource Management : Personnel Human Resource Management. 2019.

V. Rudhaliawan, “Pengaruh Pelatihan Terhadap Kemampuan Kerja Dan Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan Pt. Telkom Indonesia, Tbk Kandatel Malang),” J. Adm. Bisnis S1 Univ. Brawijaya, Vol. 4, No. 2, P. 75147, 2013.

Sugiyono, “Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D.,” In Metode Penelitian Ilmiah, 2014.

Romi Satria Wahono, “Literature Review: Pengantar Dan Metode,” Http://Romisatriawahono.Net/. 2016.

M. M. Shammot, “Therole Of Human Resources Management Practices Represented By Employee’s Recruitment And Training And Motivating In Realization Competitive Advantage,” Int. Bus. Res., 2014, Doi: 10.5539/Ibr.V7n4p55.

A.Sulistyawarti Andindrayan, “Pengaruh Kepuasan Karyawan, Training, Turnover, Dan Produktivitas Karyawan Terhadap Keunggulan Bersaing Melalui Kinerja Perusahaan,” J. Din. Akunt., Vol. 4, No. 2, Pp. 83–93, 2012, Doi: 10.15294/Jda.V4i2.2166.

S. Hendriani, Y. Efni, And A. Fitriani, “Pengaruh Pendidikan Dan Pelatihan Terhadap Kinerja Karyawan,” J. Adm. Bisnis, Vol. 6, No. 2, Pp. 1–8, 2013.

F. L. Kambey And Suharnomo, “Pengaruh Pembinaan, Pelatihan Dan Pengembangan, Pemberdayaan Dan Partisipasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Pt. Njonja Meneer Semarang),” Stud. Manaj. Organ., 2013

Downloads

Published

2023-10-10

How to Cite

Bakar, A. ., Hasan, S. Z. ., Mustari, V. H. ., Hanafiah, H. ., & Mere, K. . (2023). PENGEMBANGAN SISTEM REKRUTMEN DAN SELEKSI YANG EFEKTIF UNTUK MENCAPAI KEUNGGULAN KOMPETITIF. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(4), 8484–8489. https://doi.org/10.31004/cdj.v4i4.19693