PENGARUH TERAPI NATURE SOUNDS TERHADAP KUALITAS TIDUR Tn. N DENGAN NON STEMI DI RSUD ARIFIN ACHMAD PEKANBARU
DOI:
https://doi.org/10.31004/sjkt.v3i1.24663Keywords:
Nature Sounds, Kualitas TidurAbstract
Program pengobatan pada pasien dengan masalah kardiovaskular seperti NSTEMI dapat mempengaruhi kualitas tidur. Tidur yang terganggu dapat menyebabkan kelelahan, kebingungan, gangguan konsentrasi, ketidakstabilan emosi, iritabilitas, agresifitas, penurunan toleransi terhadap nyeri, stres, ansietas, depresi, dan insomnia. Salah satu penatalaksanaan gangguan pemenuhan kebutuhan tidur bisa dilakukan dengan terapi non farmakologi yaitu terapi nature sounds. Karya Ilmiah Akhir Ners ini bertujuan untuk mengetahui asuhan keperawatan pada pasien Non-ST Elevation Myocardial Infarction (NSTEMI) melaui terapi nature sounds terhadap kulitas tidur. Penelitian ini menggunakan metode studi kasus dengan diagnosa keperawatan yang muncul adalah gangguan pola tidur. Implementasi ini dilakukan pada Tn. R (48 th) selama 5 hari diruang Krisan RSUD Arifin Achmad Provinsi Riau. Suara yang didengarkan adalah suara ombak dan kicauan burung menggunakan earphone/headset dengan frekuensi suara 30 dB. Evaluasi tindakan keperawatan terhadap terapi nature sounds menunjukkan bahwa terjadi peningkatan kualitas tidur pada pasien NSTEMI.References
Eka, Y. F., & Dhona, A. (2016). Pengaruh terapi nature sounds terhadap kualitastidurpadapasiendengansindromakoronariaakut.JurnalKeperawatanSriwijaya,3(1),30–39.Iman Waruwu, N., Novalinda Ginting, C., Telaumbanua, D., Amazihono, D., &Putra Alfrain Laia, G. (2019). Pengaruh Terapi Musik Suara Alam TerhadapKualitas Tidur Pasien Kritis Di Ruang Icu Rsu Royal Prima Medan Tahun2019.JurnalIlmiahKeperawatanImelda,5(2),128–133.https://doi.org/10.52943/jikeperawatan.v5i2.321.
Kuswardani,K.,Amanati,S.,&Abidin,Z.(2017).Pengaruh Terapi LatihanterhadapNon-STElevation MyocardialInfraction (NSTEM)KILLIPIV.JurnalFisioterapiDanRehabilitasi,1(1),32–40.https://doi.org/10.33660/jfrwhs.v1i1.8.Lestari, P., Hariyanto, R., & Apriliawati, A. (2023). Perbedaan Efektivitas TerapiMusik Klasik Mozart Dengan Terapi Musik Nature Sound Terhadap ResponFisiologis(HeartRate,RespirationRate,OxygenSaturation)PadaBayiPrematur, 14(1),9–24.Nasari,M.,Ghezeljeh,T., & Haghani,H.(2018). Effects of nature sounds onsleepqualityamongpatientshospitalizedincoronarycareunits:Arandomized controlled clinical trial. Nursing and Midwifery Studies, 7(1),18.https://doi.org/10.4103/nms.nms_39_17.PPNI. (2018). Standar Diagnosis Keperawatan Indonesia: Definisi dan IndikatorDiagnostik,Edisi1.Jakarta:DPPPPNI.PPNI. (2018). Standar Intervensi Keperawatan Indonesia: Definisi dan TindakanKeperawatan,Edisi1.Jakarta:DPPPPNI.PPNI.(2018).StandarLuaranKeperawatanIndonesia:DefinisidanKriteriaHasilKeperawatan,Edisi1.Jakarta:DPPPPNI.Rahmawati, Annisa. (2020). Pengaruh Terapi Nature Sounds Terhadap KualitasTidur Lansia di Desa Pingkuk Kecamatan Bendo Kabupaten Magetan. JurnalKeperawatanStikesBhaktiHusadaMuliaMadiun,3(1),30–39.Ramadani, M., & Ni Wayan, W. (2021). Pengaruh Pemberian Terapi Musik SuaraAlam Terhadap Status Hemodinamik Pasien Anak yang Terpasang VentilasiMekanik.BorneoStudentResearch,2(3),1741-175`.Retrievedfromhttps://journals.umkt.ac.id/index.php/bsr/article/view/1932.Robby, A., Agustin, T., & Hanifan Azka, H. (2023). Pengaruh Pijat Kaki (FootMassage)TerhadapKualitasTidur.HealthcareNursingJournal,4(1),206–213.https://doi.org/10.35568/healthcare.v4i1.1845.Setyaningrum, N., Tyas, N. T. A., & Wati, A. D. S. (2019). the Effect of NatureSounds Music Therapy on the GlasgowComaScale on Stroke Patients.JurnalManajemenAsuhanKeperawatan,3(2),15–18.https://doi.org/10.33655/mak.v3i2.67.Wahyuningsih, I. S., Endah Janitra, F., & Melastuti, E. (2020). Efektifitas MusikNaturesoundsdanDzikirTerhadapPenurunanTingkatDepresiPasienKankerPayudara.Journal of HolisticNursingScience,7(2),118–123.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Yenny Safitri, Dewi Sulastri Juwita, Murlianis Murlianis, Alda Depi Arie

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).