ANALYSIS OF DRUG MANAGEMENT POLICIES AT THE AMPIBABO HEALTH CENTER, PARIGI MOUTONG REGENCY IN 2025

Authors

  • Nurnajwati Nurnajwati Program Studi Magister Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Tadulako
  • Ketut Suarayasa Program Studi Magister Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Tadulako
  • Muh. Ardi Munir Program Studi Magister Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Tadulako

DOI:

https://doi.org/10.31004/prepotif.v9i3.52774

Keywords:

Kebijakan, Obat, Puskemas.

Abstract

Penelitian ini bertujuan menggali pelaksanaan kebijakan pengelolaan obat di Puskesmas Ampibabo dengan model segitiga kebijakan, yaitu kejelasan aturan, kecukupan SDM farmasi, dukungan dan pengawasan dinas kesehatan, serta sarana prasarana dan layanan kurang optimal di wilayah pesisir. Metode penelitian ini adalah penelitian yang menggunakan metode kualitatif, Penelitian ini memakai pendekatan studi kasus, yakni bertujuan untuk menggali pemahaman mendalam tentang implementasi kebijakan pengelolaan obat melalui perspektif aktor-aktor yang terlibat (kepala Puskesmas, petugas farmasi, dan staf Dinas Kesehatan). Hasil temuan nunjukan kejelasan isi kebijakan pengelolaan obat di Puskesmas Ampibabo telah mencapai tingkat yang baik. Ketersediaan sumber daya manusia kefarmasian di Puskesmas Ampibabo telah melampaui standar minimal yang ditetapkan Permenkes Nomor 74 Tahun 2016, Dukungan kebijakan dan pengawasan dari Dinas Kesehatan Kabupaten Parigi Moutong telah memberikan kontribusi positif terhadap implementasi kebijakan pengelolaan obat di Puskesmas Ampibabo. Sarana dan prasarana fisik serta kepemimpinan manajerial Puskesmas Ampibabo telah menciptakan lingkungan yang mendukung implementasi kebijakan pengelolaan obat. Fasilitas penyimpanan obat yang memenuhi standar keamanan dan sanitasi, Integrasi dari keempat faktor dalam kerangka segitiga kebijakan menunjukkan bahwa Puskesmas Ampibabo telah mencapai tingkat implementasi kebijakan pengelolaan obat yang efektif. Kesimpulan kebijakan pengelolaan obat di puskesmas Ampibabo sudah berjalan sesuai Permenkes No,74/2016, dan penerapannya memerlukan sosialisasi yang berkesinambungan.

References

Astuti, F., Apriyani, H. D., Capritasari, R., Azzahra, F., & Yusuf, A. L. (2024). Hubungan Pengetahuan Swamedikasi Terhadap Pola Penggunaan Obat Masyarakat Di Dusun Sanan Pleret Bantul. Jurnal Kesehatan Bakti Tunas Husada: Jurnal Ilmu-Ilmu Keperawatan, Analis Kesehatan Dan Farmasi, 24(1), 66–75. https://doi.org/10.36465/jkbth.v24i1.1303

Baghestan, E. W., & Menyanu, E. K. (2022). Factors Influencing Drug Use Information Received at Primary Healthcare Centre Pharmacies in Ghana. Health Services Insights, 15. https://doi.org/10.1177/11786329221127140

Mulyono, Erwansyah, .R. A., Hidayat, S. A., Wahidin, J., Husodo, S., Indah, K., Kedungwaru, K., Timur, J., Nglarap, K. P., Bayeman, K., Ngrejo, D., Pantai, B., Kardina, P., & Robert, S. (2024). Simulasi Tanggap Darurat Bencana Tsunami Pada Masyarakat di Desa Keboireng Tulungagung Emergency Response Simulation for Tsunami Disaster in the Community of Keboireng Village , Tulungagung rentan terhadap dampak tsunami karena langsung berhadapan dengan kawasan rawan bencana yang ada di Kabupaten Tulungagung , yaitu Desa. 6(1), 1–9.

https://doi.org/10.36312/sasambo.v6i1.1749

Hidayatullah, F., Azis, D., Geografi, P., Kuala, U. S., & Aceh, B. (2025). Kesiapsiagaan bencana gempa bumi dan tsunami staf rumah sakit pendidikan universitas syiah kuala. 10, 177–183. https://doi.org/10.24815/jimpgeo.v10i3.35098

Radiansya, A., Brain, D., Hettiarachchi, R. M., Weerasuriya, S. R., Yapa, S. S., & Senanayake, S. (2024). Health system interventions for the cost containment of drugs used for cardiovascular diseases: A systematic review and exploration of how the results could be adapted to the Sri Lankan context. Global Health Journal, 8(4), 181–189. https://doi.org/10.1016/j.glohj.2024.11.005

Sartika, I., Mustikasari, Azzam, R., Herlina, S., Sitorus, S., Kurnia, A., Sari, N. K., Firdaus, R., Iverson, B. L., Dervan, P. B., Ningsih, H. R., Bayhakki, Woferst, R., Lestari, Zulkarnain, Sijid, S. A., Mullidayanti, Nisa, K., Nurfianti, A., … Soelistijo, S. (2021). Gambaran Tingkat Konsumsi Serat Dan Kadar Glukosa Darah Kasus Dm Tipe 2 Poli Penyakit Dalam Di Rsud Wangaya Denpasar. In Journals of Ners Community (Vol. 10, Issue 1).

https://doi.org/10.33221/jiiki.v8i04.140

Downloads

Published

2025-12-30

How to Cite

Nurnajwati, N., Suarayasa, K., & Munir, M. A. (2025). ANALYSIS OF DRUG MANAGEMENT POLICIES AT THE AMPIBABO HEALTH CENTER, PARIGI MOUTONG REGENCY IN 2025. PREPOTIF : JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT, 9(3), 9946–9956. https://doi.org/10.31004/prepotif.v9i3.52774