ANALISIS FAKTOR RESIKO TERJADINYA HIPERTENSI : LITERATURE REVIEW

Authors

  • A. Achmad Affandi Program Studi Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Muslim Indonesia
  • Pratiwi Nasir Hamzah Departemen Ilmu Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran Universitas Muslim Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/prepotif.v9i1.43302

Keywords:

faktor resiko, hipertensi

Abstract

Hipertensi merupakan jenis penyakit tidak menular (PTM) yang masih menjadi penyebab tingginya angka kematian dini di dunia. Hipertensi dikenal sebagai “the silent killer”, karena sering terjadi tanpa adanya keluhan pada penderita. Hipertensi merupakan salah satu kategori dari penyakit kronis. Data World Health Organization (WHO) menyatakan hipertensi adalah salah satu penyebab kematian dini diseluruh dunia. Literatur ini bertujuan menganalisis faktor resiko terjadinya hipertensi. Metode: Penelitian ini menggunakan metode literature review, artikel atau jurnal ilmiah diunduh dari PubMed, Portal Garuda, dan Google Scholar dengan standar SINTA IV dan V dalam rentang waktu 2020-2024.  Kata kunci dalam pencarian artikel ini yaitu hipertensi dan faktor resiko. Hasil: Pada literatur ini didapatkan yaitu 20 artikel penelitian yang melaporkan faktor resiko terjadinya hipertensi. Kesimpulan: Terdapat beberapa faktor resiko terjadinya retinopati diabetik  yaitu usia, jenis kelamin, riwayat keluarga, merokok, diet rendah serat, dislipidemia, asupan tinggi natrium, kurang aktivitas fisik, stress, berat badan berlebih/ kegemukan dan konsumsi alkohol.

References

Arafah, S., Patmawati, Suardi. et al. (2024). Penyuluhan Hipertensi dan Pemeriksaan Tekanan Darah pada Kelompok Masyarakat Pesisir. Pabbura: Health Service Journal.

Dewanti, D., Diana, M. (2024). Hubungan Diet Rendah Serat dan Aktivitas Fiisik dengan Angka kejadian Hipertensi pada Dewasa. Jurnal Ilmu Kesehatan Insan Sehat.

Fiana, F. K., Indarjo, S. (2024). Analisis Faktor-Faktor yang Memengaruhi Kejadian Hipertensi. Higeia Journal of Public Health Research and Development.

Herlinah, Gustina, E., Priyatno, A. D. (2024). Analisis Faktor Penyebab Penyakit Hipertensi. Jurnal ‘Aisyiyah Medika.

Izza, N., Ruhyana., Setiawati, E. M. (2024). Analisis faktor risiko hipertensi anggota prolanis Puskesmas Gamping 2. Prosiding Seminar Nasional Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat LPPM Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta.

Kendariah, A., Fairuz. (2023). Analisis Faktor Risiko Terhadap Kejadian Hipertensi Pada Dewasa Muda Di Kota Jambi. Electronic Journal Scientific of Environmental Health And Diseases.

Lukitaningtyas, D., Cahyono, E. A. (2023). Hipertensi; Artikel Review. Jurnal Pengembangan Ilmu dan Praktik Kesehatan.

Muaemana, Shafwan, A., Nirwana. (2024). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Hipertensi di Puskesmas Tumbu-Tumbu Jaya Kecamatan Kolono Timur Tahun 2024. Jurnal Penelitian Sains dan Kesehatan Avicenna.

Nurhayati, U. A., Ariyanto, A., Syafriakhwan, F. (2023). Hubungan usia dan jenis kelamin terhadap kejadian hipertensi. Prosiding Seminar Nasional Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat LPPM Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta.

Octavianie, G., Nina, Pakpahan, J. et al. (2022). Promosi Kesehatan Hipertensi Pada Usia Produktif Sampai Lansia di Wilayah Desa Lulut RT 04 RW 02 Kec. Klapanunggal Kab. Bogor. Jurnal Pengabdian Masyarakat.

Oktarina, A., Ayu, M. S. (2024). Analisis Faktor Resiko Kejadian Hipertensi di Puskesmas Amplas Kota Medan. Ibnu Sina: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan-Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sumatera Utara.

Patongloan, N., Darmawan, S., Dewi, I. (2021). Determinan Faktor Risiko Terjadiny Hipertensi. Jurnal Ilmiah Mahasiswa & Penelitian Keperawatan.

Puji, L., Kasumawati, F., Ratnaningtyas, T. O. et al. (2024). Upaya Meningkatkan Aktivitas Fisik untuk Mengurangi Risiko Hipertensi di Puskesmas Pondok Cabe Ilir Kota Tangerang Selatan.. JAM: Jurnal Abdi Masyarakat.

Puspitosari, A., Nurhidayah, N. (2022). Pengaruh Progressive Muscle Adulthood di Desa Kemiri Kecamatan Kebakkramat Kabupaten Karanganyar. Jurnal Ilmu Kedokteran dan Kesehatan Indonesia.

Putri, M. P., Suyasa, I. P., Budiapsari, P. I. (2021). Hubungan antara Dislipidemia dengan Kejadian Hipertensi di Bali Tahun 2019. e-Journal AMJ (Aesculapius Medical Journal).

Rahmawati, Kasih, R. P. (2023). Hipertensi Usia Muda. Galenical: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Mahasiswa Malikussaleh.

Simanjuntak, E. Y., Aryani, N. et al. 2023. Gaya Hidup Berhubungan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi Pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Keperawatan.

Soumena, I., Asriwati, A., Syamsul, D. (2024). Analisis Faktor Resiko yang Berhubungan dengan Kejadian Hipertensi pada Kepala Keluarga di Desa Waesala Kabupaten Seram Bagian Barat Provinsi Maluku Tahun 2024. Vitamin : Jurnal Ilmu Kesehatan Umum.

Downloads

Published

2025-04-05

How to Cite

Affandi, A. A., & Hamzah, P. N. (2025). ANALISIS FAKTOR RESIKO TERJADINYA HIPERTENSI : LITERATURE REVIEW. PREPOTIF : JURNAL KESEHATAN MASYARAKAT, 9(1), 837–848. https://doi.org/10.31004/prepotif.v9i1.43302

Issue

Section

Articles