PERBANDINGAN KADAR GLUKOSA DARAH SEWAKTU TERHADAP PEROKOK AKTIF DAN PASIF DI KECAMATAN KIARACONDONG
DOI:
https://doi.org/10.31004/prepotif.v8i3.33570Keywords:
diabetes mellitus (DM, glukosa darah sewaktu), perokok aktif-pasifAbstract
Secara umum, perokok terbagi atas dua kategori, yakni perokok aktif dan perokok pasif. Keduanya mampu beresiko terkena Diabetes Mellitus (DM) tipe 2 yang salah satunya disebabakan oleh pola hidup tidak sehat di mana sekresi insulin oleh pankreas menurun. Terkandung bahan kimia pada rokok kretek seperti nikotin mampu meningkatkan kadar glukosa darah sehingga timbul resistensi insulin dan mampu memicu sekres insulin pada pankreas sel b menurun. Penelitian ini dimaksudkan hanya untuk mengindentifikasi komparasi kadar glukosa darah sewaktu pada perokok aktif dan pasif. menggunakan 30 responden dengan rentang umur 20 – 30 tahun, nilai kadar glukosa didapatkan dengan pengujian secara POCT dan pengisian kuisioner, Dari 30 responden, setiap jenis perokok sejumlah 15 orang, diperoleh kadar glukosa darah maksimum di mana rata – rata pada perokok aktif sebesar 107,73mg/dL sedangkan pada perokok pasif sebesar 81,467mg/dL. Metode analisis data menggunakan uji Shapiro-Wilk mendapatkan hasil pada perokok aktif 0,768 dan pada perokok pasif 0,759 > 0,05 mengindikasikan terdistribusi normal dan uji T-test tidak berpasangan mendapatkan hasil p =0,000 < 0,05 mengindikasikan adanya perbedaan secara bermakna. Hasil tersebut menunjukan adanya hubungan antara perokok aktif dengan peningkatan kadar glukosa, perokok aktif lebih rentan terkena Diabetes Mellitus (DM) dibanding perokok pasif. Perokok aktif rawan terkena Diabetes Mellitus (DM) dibanding perokok pasif. Perlu dilakukan adanya pengujian lebih lanjut untuk mengetahui perbandingan kadar nikotin didalam tubuh perokok aktif dan pasif.References
Agustine, M. (2022). Perbandingan Kadar Glukosa Darah Puasa Perokok Aktif Dengan Bukan Perokok Terhadap Pasien Medical Check Up (MCU) Di Klinik Graha Tsuraya Cilodong Depok. ????, 8.5.2017, 2003–2005.
Astuti, S. D., Nuroini, F., & Mukaromah, A. H. (2021). Hubungan Jumlah Batang Rokok Yang Dikonsumsi Terhadap Kadar Glukosa Darah Pria Perokok Usia 18-24 Tahun. 1550–1555.
Cersosimo, E., Solis-Herrera, C., Trautmann, M. E., Malloy, J., & Triplitt, C. L. (2014). Send Orders for Reprints to [email protected] Assessment of Pancreatic-Cell Function: Review of Methods and Clinical Applications. Current Diabetes Reviews, 10, 2–42.
Damayanti, M. R. P. (2017). Pengaruh Prilaku Meroko Terhadap Kadar Glukosa Darah?: Tinjauan Lamanya Meroko Pada Pria Perokok Bersuku Tionghoa Indonesia.
Haiti, M. (2019). Perokok Aktif Dan Pasif Dengan Kadar Glukosa Darah. Universitas Katolik Musi Charitas Palembang, 1–4.
Kusdiantini, A. (2023). Hubungan Kadar Hemoglobin Dan Kadar Gula Darah Pada Penderita Diabetes Melitus Tipe 2. Repository Perpustakaan Stikes Nasional Surakarta, 97–102.
Nauval, I. M., Furqaani, A. R., & Indrasari, E. R. (2020). Pengaruh Paparan Asap Rokok Tersier Terhadap Kadar Glukosa Darah Mencit. Jurnal Integrasi Kesehatan & Sains, 2(1), 39–42. https://doi.org/10.29313/jiks.v2i1.5633
Parwati, E. P. (2018). Pengaruh Merokok Pada Perokok Aktif Dan Pasif Terhadap Kadar Trigliserida. 4(March), 763–773.
Rehder, K. a I., & Roth, G. M. (2019). Effect of Smoking on the Fasting Blood Sugar. Circulation, 20(August), 224–228.
Siregar, R. A., Amahorseja, A. R., Adriani, A., & Andriana, J. (2020). Pemeriksaan Kadar Glukosa Darah Sewaktu, Kadar Asam Urat Dankadar Cholesterol Pada Masyarakat Di Desa Eretan Wetan Kabupatenindramayu Periode Februari 2020. JURNAL Comunità Servizio?: Jurnal Terkait Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat, Terkhusus Bidang Teknologi, Kewirausahaan Dan Sosial Kemasyarakatan, 2(1), 291–300. https://doi.org/10.33541/cs.v2i1.1511
Sudartono, T. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Masyarakat Dalam Pembuatan Surat Keterangan Ahli Waris di Kantor Kecamatan Banjaran Kabupaten Bandung. Management Studies and Entrepreneurship Journal, 3(3), 1984–1903. http://journal.yrpipku.com/index.php/msej
Susanti, D. A., Mulyani, S., Utami, W., & Widyaningsih, V. (2022). Description Of Blood Sugar Levels In Diabetes Mellitus Patients Who Have A Smoking Habit In Tambakrejo Bojonegoro. 13(02), 1148–1152.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Andini Kusdiantini, Salsabila Yani Maulida
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).