HUBUNGAN KOMUNIKASI EFEKTIF RADIOGRAFER DENGAN KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN PADA PEMERIKSAAN THORAX DI INSTALASI RADIOLOGI SENTRAL RSUP DR. M DJAMIL PADANG
DOI:
https://doi.org/10.31004/prepotif.v8i2.31893Keywords:
Komunikasi Efektif, Thorax, Kepuasan PasienAbstract
Komunikasi efektif antara tenaga kesehatan dan pasien memiliki peranan yang penting dalam menentukan kepuasan pasien. Survei awal yang dilakukan penulis kepada 15 pasien di Instalasi Radiologi Sentral RSUP DR. M Djamil Padang, terdapat 9 pasien yang tidak menerima instruksi pemeriksaan dengan baik, dan 6 pasien diantaranya yang menerima instruksi pemeriksaan dengan baik. Hal ini terlihat ditemukan pasien bergerak saat pemeriksaan, hal ini dibuktikan adanya hasil gambaran yang tidak jelas (membayang), memakai pakaian dalam, kalung, semacam benda dari besi yang terlihat pada hasil radiograf pemeriksaan thorax, sehingga mengakibatkan adanya pengulangan foto pada pemeriksaan thorax. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan komunikasi efektif Radiografer dengan kepuasan pasien rawat jalan pada pemeriksaan thorax di Instalasi Radiologi Sentral RSUP DR. M Djamil Padang. Jenis penelitian adalah kuantitatif dengan design cross secctional, penelitian ini dilakukan di Instalasi Radiologi Sentral RSUP DR. M. Djamil Padang, pada bulan Agustus 2023 – Februari 2024. Sampel penelitian ini berjumlah 98 orang. Pengumpulan data primer dilakukan dengan menggunakan kuesioner, data yang didapat kemudian diolah menggunakan aplikasi SPSS dengan analisis bivariat dengan uji chi-square. Hasil penelitian didapatkan nilai p value = 0,000 (nilai p value < 0,05) sehingga Ho ditolak dan Ha diterima. Maka dapat bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara komunikasi efektif radiografer dengan kepuasan pasienReferences
Budi Setyawan, F. E., Supriyanto, S., Tunjungsari, F., Nurlaily Hanifaty, W. O., & Lestari, R. (2019). Medical staff services quality to patients satisfaction based on SERVQUAL dimensions. International Journal of Public Health Science (IJPHS), 8(1), 51.
Effendy, O. U. (2013). Ilmu Komunikasi Teori dan Praktek. PT Remaja Rosdakarya.
Efiyana. (2023). Hubungan Komunikasi Terapeutik Perawat Dengan Kepuasan Pasien. Skripsi, 47(1).
Fanny, N., Fatimah, F. S., & Huda, M. I. N. (2022). Hubungan Komunikasi Efektif Petugas Pendaftaran Dengan Kepuasan Pasien Di Rumah Sakit X. Prosiding Seminar Informasi Kesehatan, 506–512.
Ferreira, D. C., Vieira, I., Pedro, M. I., Caldas, P., & Varela, M. (2023). Patient Satisfaction with Healthcare Services and the Techniques Used for its Assessment: A Systematic Literature Review and a Bibliometric Analysis. Healthcare (Switzerland), 11(5). https://doi.org/10.3390/healthcare11050639
Firnanda, F., Puspitasari, S. C., & Arwani, M. (2022). Hubungan Komunikasi yang Efektif dengan Kepuasan Pasien Instalasi Jalan di UPTD Puskesmas Pandaan. Jurnal Kesehatan Hesti Wira Sakti, 10(2), 82–90. https://doi.org/10.47794/jkhws.v10i2.444
Khairani, M., Salviana, D., & Abu Bakar. (2021). Kepuasan Pasien Ditinjau dari Komunikasi Perawat-Pasien. Jurnal Penelitian Psikologi, 12(1), 9–17. https://doi.org/10.29080/jpp.v12i1.52
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Santa Mareta, Oktavia Puspita Sari, Yori Rahmadianti, Tiara Annisa Fitrah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work’s authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal’s published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).